Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cara tepat menghentikan kebiasaan duduk terlalu lama

Cara tepat menghentikan kebiasaan duduk terlalu lama Ilustrasi kelelahan. ©2012 Shutterstock/Martin Novak

Merdeka.com - Ada banyak masalah kesehatan yang bisa Anda derita jika membiasakan diri untuk duduk terlalu lama. Untuk menghentikannya, coba simak cara tepatnya seperti yang dilansir dari US News (01/10) berikut ini.

Ketika di rumah

  • Melipat atau menyetrika pakaian sebaiknya dilakukan sambil menonton televisi, kemudian berjalan keliling rumah saat siaran iklan berlangsung.
  • Berdiri ketika membaca koran di pagi hari.
  • Tidak duduk selama memakai dan melepas baju.
  • Memeriksa email atau SMS sambil berjalan-jalan.
  • Mencuci kendaraan sendiri daripada menyerahkannya pada tempat pencucian.
  • Menyapu daun-daun di halaman rumah setiap sore.
  • Mengeringkan pakaian dengan cara menjemur dan menggantungnya daripada menggunakan pengering.
  • Ketika di tempat kerja

  • Minum lebih banyak air, sehingga bisa sering berdiri untuk mengambil air dan pergi ke kamar mandi
  • Berdiri sejenak setiap 30 menit sekali selama bekerja.
  • Berdiri ketika mengikuti meeting, menerima telepon, atau melakukan video call.
  • Menggunakan tangga daripada lift.
  • Hentikan penggunaan email dan hampiri langsung teman kerja jika ingin menyampaikan sesuatu.
  • Menggunakan meja yang bisa diatur tingginya, sehingga bisa diubah posisinya untuk digunakan saat duduk maupun berdiri.
  • Duduk di atas bola agar membuat tubuh sering bergerak untuk mencari posisi yang paling nyaman.
  • Ketika di perjalanan

  • Di restoran cepat saji, hindari layanan drive-through dan lebih baik memarkir kendaraan kemudian berjalan masuk sendiri ke tempat makan.
  • Menggunakan kendaraan umum, sehingga ada waktu untuk berjalan ke tempat pemberhentian bus atau angkutan.
  • Berjalan atau naik sepeda kayuh jika ingin bekerja atau pergi ke suatu tempat. Apabila menggunakan kendaraan motor, parkir saja di lokasi yang cukup jauh dari tempat tujuan.
  • Itulah cara tepat untuk menghentikan kebiasaan duduk terlalu lama. Cukup mudah bukan? Atau Anda punya ide lain? (mdk/riz)

    Geser ke atas Berita Selanjutnya

    Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
    lihat isinya

    Buka FYP
    Sibuk Bekerja Seharian, Ini 8 Cara agar Tetap Aktif secara Fisik bagi Pegawai Kantoran
    Sibuk Bekerja Seharian, Ini 8 Cara agar Tetap Aktif secara Fisik bagi Pegawai Kantoran

    Bagi pekerja kantoran yang banyak duduk di meja, melakukan aktivitas fisik bisa menyehatkan dan tingkatkan produktivitas.

    Baca Selengkapnya
    9 Desain Tata Ruang Rumah yang Bisa Membantu Kita Menjadi Panjang Umur
    9 Desain Tata Ruang Rumah yang Bisa Membantu Kita Menjadi Panjang Umur

    Desain rumah yang tepat bisa menjadi salah satu cara agar kita menjadi panjang umur.

    Baca Selengkapnya
    Mau Nonton Tenang dan Nyaman di Rumah? Bisa, Begini Caranya Agar Nggak Terganggu!
    Mau Nonton Tenang dan Nyaman di Rumah? Bisa, Begini Caranya Agar Nggak Terganggu!

    Yuk, simak tips-tips sederhana tapi ampuh biar nonton di rumah makin berkualitas!

    Baca Selengkapnya
    3 Cara Cegah Saraf Kejepit Akibat Duduk Terlalu Lama
    3 Cara Cegah Saraf Kejepit Akibat Duduk Terlalu Lama

    Terlihat biasa tapi duduk dalam jangka waktu yang lama dapat menyebabkan beberapa masalah kesehatan, salah satunya masalah pada postur tubuh.

    Baca Selengkapnya
    Cara Aktif Bergerak Tanpa Olahraga, Jangan Diamkan Tubuh Lama-Lama
    Cara Aktif Bergerak Tanpa Olahraga, Jangan Diamkan Tubuh Lama-Lama

    Tidak perlu mengubah gaya hidup Anda secara drastis. Cukup dengan membuat beberapa perubahan kecil dan memilih aktivitas yang sesuai dengan rutinitas Anda.

    Baca Selengkapnya
    Dampak Negatif TV pada Perkembangan Anak, Orang Tua Wajib Tahu
    Dampak Negatif TV pada Perkembangan Anak, Orang Tua Wajib Tahu

    Televisi, sebagai salah satu sumber hiburan, memiliki dampak yang signifikan pada tumbuh kembang anak-anak.

    Baca Selengkapnya
    5 Gerakan Mengecilkan Paha Untuk Kaum Mager, Cukup Tiduran dan Hanya 5 Menit
    5 Gerakan Mengecilkan Paha Untuk Kaum Mager, Cukup Tiduran dan Hanya 5 Menit

    Tujuh gerakan untuk kaum mageran supaya paha tetap langsing seperti Jennie Blackpink

    Baca Selengkapnya
    Akibat Duduk Terlalu Lama untuk Kesehatan Tubuh, Bisa Tingkatkan Risiko Obesitas
    Akibat Duduk Terlalu Lama untuk Kesehatan Tubuh, Bisa Tingkatkan Risiko Obesitas

    Saat ini banyak orang menghabiskan waktunya untuk duduk. Tidak dalam hitungan menit, bahkan bisa berjam-jam. Padahal, hal ini bisa memicu masalah kesehatan.

    Baca Selengkapnya
    7 Trik Membiasakan Diri Jalan Kaki Setiap Hari agar Tubuh tetap Bugar, Ikuti Langkah Sederhananya
    7 Trik Membiasakan Diri Jalan Kaki Setiap Hari agar Tubuh tetap Bugar, Ikuti Langkah Sederhananya

    Membiasakan diri untuk berjalan kaki setiap hari memiliki banyak manfaat bagi kesehatan fisik dan mental

    Baca Selengkapnya
    7 Akibat Menonton TV Terlalu Dekat Bagi Kesehatan, Mata Tegang hingga Sakit Kepala
    7 Akibat Menonton TV Terlalu Dekat Bagi Kesehatan, Mata Tegang hingga Sakit Kepala

    Menonton tv terlalu dekat dapat memberikan banyak dampak buruk bagi kesehatan.

    Baca Selengkapnya