3 Alternatif stadion di Kalimantan yang bisa jadi markas \'baru\' Persib
Merdeka.com - Bola.net - Persib Bandung telah resmi mendapatkan sanksi dari Komdis PSSI menyusul insiden pengeroyokan berujung kematian kepada seorang suporter Persija Jakarta, Haringga Sirila beberapa waktu lalu. Salah satu sanksi itu adalah larangan bermain di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung sampai akhir musim Liga 1 2018.
Dengan demikian, saksi itu membuat Persib akan memainkan laga kandang di luar Pulau Jawa alias Kalimantan. Hal ini tentu saja menjadi kerugian buat klub berjuluk Maung Bandung tersebut.
Dalam laga di Kalimantan, Maung Bandung juga akan bermain tanpa penonton. Sanksi tersebut pun akan berlanjut sampai musim 2019 ketika Persib sudah kembali diperbolehkan bermain di Stadion GBLA.
-
Siapa yang di PHK oleh PSSI? PSSI telah melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) secara besar-besaran. Diketahui, jumlah karyawan yang diberhentikan mencapai 43 orang, termasuk dari divisi media.
-
Siapa pemain Persib di Timnas Indonesia? 'Dimas Drajad sudah bergabung dengan Timnas Indonesia, sedangkan Kevin Ray Mendoza masih di sini dan akan bergabung dengan Timnas Filipina dalam dua atau tiga hari ke depan,' ungkap Bojan Hodak, pelatih Persib Bandung.
-
Kenapa suporter meninggal di Stadion Kanjuruhan? Banyaknya korban jiwa disebabkan penggunaan gas air mata oleh polisi dan diperparah pintu stadion terkunci sehingga terjadi penumpukan massa di satu lokasi.
-
Siapa pelatih Persib Bandung? 'Kemenangan yang bagus, tiga poin yang bagus dan clean sheet,' ungkap Bojan Hodak setelah pertandingan.
-
Bagaimana Persib mengatasi kerusuhan? 'Kami mengutuk segala bentuk kekerasan dengan alasan apapun dan berkomitmen untuk bekerja sama dengan pihak kepolisian dalam mengusut tuntas serta memproses hukum para pelaku kekerasan tersebut.'
-
Apa hukuman buat PSIS Semarang? Hukuman bertanding tanpa penonton dikeluarkan langsung oleh PSSI selaku induk sepak bola Indonesia. Berdasarkan surat dari PSSI, PSIS Semarang dianggap melanggar Kode Disiplin PSSI Tahun 2023 karena terjadi pengulangan kejadian yang sama yaitu keributan antara suporter PSIS Semarang dengan suporter klub tamu.
"Komdis PSSI memberikan sanksi untuk Persib, yakni pertandingan kandang di luar Pulau Jawa (Kalimantan) tanpa penonton sampai akhir musim kompetisi 2018 dan pertandingan kandang tanpa penonton di Bandung sampai setengah musim kompetisi musim 2019," bunyi keterangan resmi PSSI.
Persib saat ini memiliki tiga alternatif stadion untuk menggelar laga kandang di Kalimantan. Stadion-stadion tersebut antara lain Stadion Batakan, Balikpapan, Stadion Aji Imbut, Tenggarong, dan Stadion 17 Mei, Banjarmasin.
Dari ketiga stadion tersebut pilihan yang paling logis jadi markas Persib adalah Stadion Batakan. Stadion berkapasitas 40 ribu itu musim ini tidak menjadi markas tetap klub Liga 1.
Adapun Stadion Aji Imbut masih akan menggelar laga kandang Mitra Kukar, sedangkan Stadion 17 Mei pun bakal menggelar laga kandang Barito Putera.
Sebanyak enam laga kandang yang akan dimainkan Persib Bandung di Kalimantan. Laga-laga tersebut adalah melawan Madura United, Persebaya Surabaya, Bali United, PSMS Medan, Perseru Serui, dan Barito Putera.
Sumber: bola.com (bolacom/dzi) (mdk/)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Persib Bandung akan menjamu Persebaya Surabaya pada pekan kedelapan BRI Liga 2024/25
Baca SelengkapnyaPihak kepolisian sudah melakukan upaya proses hukum dimulai dengan penyelidikan dan mengumpulkan barang bukti yang ada.
Baca SelengkapnyaPersija Jakarta bertekad untuk tidak lagi menjadi tim musafir, terutama saat mereka menjamu Persib Bandung di BRI Liga 1 2024/2025 sebagai tuan rumah.
Baca SelengkapnyaPT LIB memanggil Persib Bandung untuk mengomunikasikan tindakan pascakericuhan saat menghadapi Persija Jakarta.
Baca SelengkapnyaPelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, merasa kesal timnya dihukum Komdis PSSI akibat ulah oknum suporter yang masuk ke lapangan.
Baca SelengkapnyaKronologi lengkap kericuhan antarsuporter Persik vs Arema FC.
Baca SelengkapnyaDalam laga yang tersaji di Stadion Si Jalak Harupat (SJH), Persib Bandung menang dengan skor 2-0 atar Persija.
Baca SelengkapnyaKerusuhan tersebut menambah rapor merah dunia sepak bola nasional
Baca SelengkapnyaGelar Piala Presiden 2024, Erick Thohir Tak Ingin Tragedi Kanjuruhan Terulang
Baca SelengkapnyaPT LIB menerima perwakilan dari Persib Bandung di kantor mereka di Jakarta, Jumat (27/9/2024).
Baca SelengkapnyaSabtu 1 Oktober 2022 lalu menjadi hari paling kelam dalam sejarah dunia sepak bola Indonesia di Stadion Kanjuruhan.
Baca SelengkapnyaGibran menyediakan nonton bareng (Nobar) gratis agar suporter Solo Away tidak bergerak ke Sleman.
Baca Selengkapnya