Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Apple umumkan iOS 10, ini 10 fitur andalannya!

Apple umumkan iOS 10, ini 10 fitur andalannya! Ilustrasi iOS 10. ©2016 Gizmodo

Merdeka.com - Di acara Worldwide Developer Conference (WWDC) 2016, Apple telah memperkenalkan sistem operasi utama untuk lini gadget mobile mereka, iOS 10. Apple bahkan mengatakan bila iOS 10 adalah rilis software iPhone terbesar dalam sejarah mereka. Lalu, apa saja fitur baru di OS musuh bebuyutan Android ini?

Lockscreen baru

ilustrasi ios 10

Ilustrasi iOS 10 ©2016 Gizmodo

Lockscreen atau kunci layar iPhone kini tampil dengan desain yang benar-benar baru. Pengguna bisa melihat ringkasan isi pesan dari notifikasi yang masuk dari lockscreen. Informasi baru dari setiap aplikasi seperti Uber juga bisa muncul dengan cukup lengkap.

Menggunakan 3D Touch, pengguna kini bisa menambah jalan pintas ke aplikasi tertentu di lockscreen.

Siri makin 'terbuka'

ilustrasi ios 10

Ilustrasi iOS 10 ©2016 Gizmodo

Apple telah resmi membuka asisten digital Siri bagi para developer aplikasi. Hasilnya, Siri iOS 10 dapat dipakai untuk membuka aplikasi tertentu dan Anda bisa menggunakannya untuk mengaktifkan fitur-fitur di dalam aplikasi tadi. Contohnya, Siri bisa dipakai untuk menyuruh mengirim pesan via WeChat atau memesan taksi via Uber.

Keyboard cerdas

ilustrasi ios 10

Ilustrasi iOS 10 ©2016 Gizmodo

Anda kerap typo saat mengetik cepat di keyboard iPhone? Jangan khawatir, sebab Apple telah memberikan fitur baru 'Quick Type Keyboard'. Fitur ini terhubung dengan program kecerdasan buatan (AI) yang dapat menampilkan saran kata atau konten sesuai kebiasaan dan kebutuhan pengguna.

Aplikasi foto mirip Google Photo

ilustrasi ios 10

Ilustrasi iOS 10 ©2016 Gizmodo

Sama seperti aplikasi Keyboard, Apple juga menambah AI dan program pengenal wajah pada aplikasi foto mereka. Hasilnya, aplikasi foto di iOS 10 dapat mengkategorikan foto dengan lebih mudah sesuai tag tertentu, mirip seperti fungsi yang sudah ada di Google Photos.

Apple Maps tambah pintar

ilustrasi ios 10

Ilustrasi iOS 10 ©2016 Gizmodo

Apple belum meninggalkan aplikasi Maps mereka. Di iOS 10, Apple Maps terintegrasi dengan banyak layanan seperti CarPlay, Uber, hingga Apple Pay. Pengguna kini bisa melakukan banyak hal di Maps tanpa harus berpindah aplikasi. (mdk/bbo)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Daftar Lengkap iPhone dan iPad yang Kebagian iOS 18
Daftar Lengkap iPhone dan iPad yang Kebagian iOS 18

Berikut deretan iPhone dan iPad yang kebagian sistem operasi terbaru iOS 18.

Baca Selengkapnya
Sebelum Merajai Pasar Ponsel Pintar, Produk Apple Sempat Tak Laku di Pasaran
Sebelum Merajai Pasar Ponsel Pintar, Produk Apple Sempat Tak Laku di Pasaran

Produk iPhone pertama yang dirilis pada 2007 silam tidak disambut baik oleh pasar.

Baca Selengkapnya
5 Alasan iPhone XR Masih Banyak Diminati, Worth It Atau Tidak?
5 Alasan iPhone XR Masih Banyak Diminati, Worth It Atau Tidak?

iPhone XR sudah menjadi handphone incaran para pecinta gadget.

Baca Selengkapnya
Punya Desain Elegan, Ini 10 Handphone Termahal di Dunia
Punya Desain Elegan, Ini 10 Handphone Termahal di Dunia

Tak hanya sebagai alat komunikasi atau media informasi, ponsel juga sering digunakan sebagai status simbol atau penunjang gaya hidup.

Baca Selengkapnya
Apple Siap Luncurkan iOS 18.1 dengan AI, Tertinggal dari ChatGPT dan Gemini
Apple Siap Luncurkan iOS 18.1 dengan AI, Tertinggal dari ChatGPT dan Gemini

Apple akan meluncurkan iOS 18.1 dengan teknologi AI, meski tertinggal dua tahun dari ChatGPT dan Gemini.

Baca Selengkapnya
Ada Rumor Apple Punya Tradisi Sakral saat Pemilihan Hari Merilis Produk Baru termasuk iPhone 16 Nantinya, Benarkah?
Ada Rumor Apple Punya Tradisi Sakral saat Pemilihan Hari Merilis Produk Baru termasuk iPhone 16 Nantinya, Benarkah?

Sebuah pemberitaan menyebutnya seperti itu. Apa alasannya?

Baca Selengkapnya
Daftar HP Paling Banyak Digunakan Manusia di Bumi, Tak Menyangka Merek ini Malah Juaranya
Daftar HP Paling Banyak Digunakan Manusia di Bumi, Tak Menyangka Merek ini Malah Juaranya

Berikut adalah merek-merek HP di dunia yang jadi jawara.

Baca Selengkapnya
10 Fitur Baru iOS 17, Begini Cara Updatenya
10 Fitur Baru iOS 17, Begini Cara Updatenya

Apple resmi merilis sistem operasi iOS 17 dengan fitur-fitur unggul.

Baca Selengkapnya
Asus Zenfone 10 Bakal Dirilis di Indonesia Akhir September, Ini Bocoran Speknya
Asus Zenfone 10 Bakal Dirilis di Indonesia Akhir September, Ini Bocoran Speknya

Berikut adalah bocoran spesifikasi Asus Zenfone 10 yang bakal dirilis nanti.

Baca Selengkapnya
Beberapa Jam Lagi Dirilis, Begini Cara Menonton Peluncuran iPhone 16
Beberapa Jam Lagi Dirilis, Begini Cara Menonton Peluncuran iPhone 16

Apple akan memperkenalkan setidaknya ponsel pintar seri terbarunya iPhone 16 series

Baca Selengkapnya
iOS 18.2 Bakal Dirilis Desember 2024, Ada Fitur Terbaru dari Apple Intelligence
iOS 18.2 Bakal Dirilis Desember 2024, Ada Fitur Terbaru dari Apple Intelligence

Dalam siaran pers terbaru, Apple menginformasikan bahwa pembaruan ini akan menghadirkan berbagai peningkatan baru yang akan diluncurkan pada bulan Desember.

Baca Selengkapnya
FOTO: Duduki Kasta Tertinggi, Ini Spesifikasi dan Harga iPhone 15 Pro dan IPhone 15 Pro Max
FOTO: Duduki Kasta Tertinggi, Ini Spesifikasi dan Harga iPhone 15 Pro dan IPhone 15 Pro Max

Apple resmi meluncurkan iPhone 15 Series melalui Apple Event bertajuk Wonderlust pada Rabu (13/9/2023) dini hari WIB.

Baca Selengkapnya