Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Demi keamanan, password akun email harus sering diubah

Demi keamanan, password akun email harus sering diubah Ilustrasi password. ©Shutterstock.com/ Valerie Potapova

Merdeka.com - Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Rudiantara, menghimbau kepada seluruh masyarakat untuk rutin mengganti password e-mail maupun semua hal yang berkenaan dengan aktivitas dunia maya. Hal ini berguna agar terhindar dari tangan-tangan jahil.

“Terkait siber security, seharusnya kita update password yang berkaitan dengan dunia siber. Sebisa mungkin atau paling tidak sebulan sekali harus diupdate dan lain sebagainya,” ungkap dia saat ditemui usai acara konferensi pers soal malware Wannacrypt di Jakarta, Minggu (14/5).

Tak dimungkiri, kata dia, dengan aktivitas dunia maya yang begitu sering, cenderung keamanan seperti mengubah password kerap dikesampingkan. Padahal, sisi keamanan juga penting untuk dipedulikan.

Orang lain juga bertanya?

“Kan kadang-kadang dari mulai create account e-mail Gmail atau Yahoo, dari beberapa tahun lalu sampai sekarang gak diubah-ubah. Jadi setidaknya hal itu juga perlu diperhatikan,” terang dia.

Meski begitu, berbeda pendapat dengan pengamat keamanan siber dari Vaksincom, Alfons Tanujaya. Kata dia, tak masalah bila password kerap diganti. Hanya saja, bila sudah kena key logger akan sulit dan pastinya tidak akan berpengaruh.

“Tetap aja passwordnya bisa diketahui peretas. Mau panjang sampai seperti judul skripsi juga percuma,” ungkap dia.

Lantas bagaimana caranya? Dijelaskan Alfons, caranya adalah mengaktifkan TFA Two Factor Authentication dan OTP One Time Password. Dengan cara itu, peretas tidak akan bisa masuk ke akun e-mail maupun media sosial.

“Itu kunci pengamanan yang harus dilakukan untuk mengamankan akun,” jelas dia.

(mdk/idc)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pencurian Data Pribadi untuk Disalahgunakan Marak Terjadi, ini Tips Jitu dari Polri buat Mengantisipasi
Pencurian Data Pribadi untuk Disalahgunakan Marak Terjadi, ini Tips Jitu dari Polri buat Mengantisipasi

Berikut tips jitu dari Polri untuk mengantisipasi pencurian data pribadi yang marak terjadi.

Baca Selengkapnya
Cara Mengelola Kata Sandi yang Tepat Agar Keamanan Akun Terjaga
Cara Mengelola Kata Sandi yang Tepat Agar Keamanan Akun Terjaga

Manfaatkan pengelola kata sandi, agar setiap akun punya kata sandi yang kuat dan unik .

Baca Selengkapnya
Tips Hindari Kejahatan Digital Jelang Lebaran, OJK Malang Imbau Warga Ganti PIN Berkala dan Jangan Mudah Percaya Orang
Tips Hindari Kejahatan Digital Jelang Lebaran, OJK Malang Imbau Warga Ganti PIN Berkala dan Jangan Mudah Percaya Orang

Menjelang lebaran, penipuan marak terjadi. Waspadalah!

Baca Selengkapnya
Waspada! Modus Penipuan Online Jelang Idul Adha,  Jangan Asal Kirim Data Diri
Waspada! Modus Penipuan Online Jelang Idul Adha, Jangan Asal Kirim Data Diri

Nasabah BSI diminta untuk waspada terhadap modus penipuan

Baca Selengkapnya
Perkuat Literasi Keuangan, PNM Ajak Nasabah Lakukan 5 Hal Ini untuk Lindungi Data Pribadi
Perkuat Literasi Keuangan, PNM Ajak Nasabah Lakukan 5 Hal Ini untuk Lindungi Data Pribadi

Nasabah PNM Mekaar yang belum seluruhnya melek digital berpotensi menjadi korban penyalahgunaan data pribadi.

Baca Selengkapnya
Debat Cawapres, Gibran Bicara soal Cyber Security, Apa Itu?
Debat Cawapres, Gibran Bicara soal Cyber Security, Apa Itu?

Berikut penjelasan lengkap mengenai cyber security.

Baca Selengkapnya
Cara Mudah Melawan Stres di Media Sosial
Cara Mudah Melawan Stres di Media Sosial

Penggunaan medsos tidak selalu memberikan dampak positif tapi juga negatif.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kejutan Wapres Ma'ruf Blak-blakan Kejahatan Baru, Berkali-kali Pemerintah Kecolongan
VIDEO: Kejutan Wapres Ma'ruf Blak-blakan Kejahatan Baru, Berkali-kali Pemerintah Kecolongan

Ma'ruf mengakui, pemerintah berkali-kali mendapat serangan siber dan telah banyak data penting diretas

Baca Selengkapnya
Didesak Mundur Buntut Server PDN Dibobol Hacker, Ini Jawaban Menkominfo
Didesak Mundur Buntut Server PDN Dibobol Hacker, Ini Jawaban Menkominfo

Budi Arie akhirnya menjawab desakan agar mundur dari kursi Menkominfo.

Baca Selengkapnya
Tips Terhindar dari Modus Penipuan Link Undangan Curi Saldo Rekening
Tips Terhindar dari Modus Penipuan Link Undangan Curi Saldo Rekening

Mengimbau masyarakat agar mewaspadai penipuan dengan modus tersebut.

Baca Selengkapnya
Tiga Tips dari Polisi Agar Terhindar Penipuan Online
Tiga Tips dari Polisi Agar Terhindar Penipuan Online

Dirreskrimsus Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak bicara pentingnya meningkatkan kemampuan literasi digital agar terhindar dari penipuan online.

Baca Selengkapnya
Teuku Riefky Tekankan Pentingnya Literasi Digital untuk Cegah Kejahatan di Dunia Maya
Teuku Riefky Tekankan Pentingnya Literasi Digital untuk Cegah Kejahatan di Dunia Maya

Wakil Ketua Komisi I DPR-RI Teuku Riefky Harsya menekankan pentingnya literasi digital.

Baca Selengkapnya