Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Genjot Literasi Keuangan, GoTo Financial Targetkan Daerah 3T

Genjot Literasi Keuangan, GoTo Financial Targetkan Daerah 3T Ilustrasi fintech. © business insider

Merdeka.com - Goto Financial berkolaborasi dengan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menghadirkan program edukasi FinanSiap di bulan Oktober 2022. Rangkaian kelas keuangan FinanSiap memanfaatkan platform digital demi menjangkau baik masyarakat umum maupun pelaku usaha mikro kecil menengah (UMKM) di daerah tertinggal, terdepan, dan terluar (3T).

"Salah satu upaya kita dengan teknologi mencoba menjangkau pengguna-pengguna di area 3T tersebut. Memang itu cara paling cepat dan paling gampang dengan menggunakan teknologi. Dan itu upaya kita menjangkau yang tidak bisa langsung hadir atau di luar kota," kata Group Head Compliance GoTo Financial Budi Gandasoebrata saat konferensi pers di Jakarta, Selasa (18/10).

Dia menjelaskan, hadirnya program FinanSiap tidak terlepas dari peran teknologi untuk memaksimalkan jangkauan peserta di seluruh wilayah Indonesia. Bagi peserta yang berhalangan untuk hadir secara langsung, maka dapat mengikuti kelas melalui platform digital seperti Zoom.

Orang lain juga bertanya?

Selain itu, tersedia siaran ulang kelas serta edukasi berbentuk podcast di kanal Youtube. GoTo Financial juga memanfaatkan kanal Instagram dalam melakukan publikasi program FinanSiap kepada seluruh lapisan masyarakat.

"Di tengah lanskap teknologi digital yang terus berkembang, tantangan dalam menciptakan transaksi yang aman apabila tidak diikuti dengan literasi keuangan yang mumpuni," ujar dia.

Reporter Magang: Michelle Kurniawan (mdk/faz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tingkatkan Literasi Keuangan, OJK Edukasi Guru hingga Pelaku UMKM di Blora
Tingkatkan Literasi Keuangan, OJK Edukasi Guru hingga Pelaku UMKM di Blora

Kegiatan tersebut bagian dari upaya OJK dalam memberikanedukasi mengenai literasi keuangan.

Baca Selengkapnya
Tingkatkan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Canangkan Gerakan Nasional Cerdas Keuangan
Tingkatkan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Canangkan Gerakan Nasional Cerdas Keuangan

Program Gencarkan mendorong peningkatan literasi dan inklusi keuangan secara masif dan merata di seluruh Indonesia.

Baca Selengkapnya
Begini Cara Pelaku Industri Dorong Fintech Semakin Inklusi dan Dekat dengan Masyarakat
Begini Cara Pelaku Industri Dorong Fintech Semakin Inklusi dan Dekat dengan Masyarakat

Program ini diharapkan mendorong adopsi fintech dan meningkatkan kesadaran terhadap perkembangan, manfaat.

Baca Selengkapnya
OJK Gencarkan Edukasi Keuangan dan Tingkatkan Pelindungan Konsumen
OJK Gencarkan Edukasi Keuangan dan Tingkatkan Pelindungan Konsumen

OJK terus mendorong literasi dan inklusi keuangan serta meningkatkan pelindungan konsumen.

Baca Selengkapnya
Tingkatkan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Canangkan 'GENCARKAN'
Tingkatkan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Canangkan 'GENCARKAN'

Gerakan Nasional Cerdas Keuangan (GENCARKAN) dicanangkan dalam rangka mendorong peningkatan literasi dan inklusi keuangan.

Baca Selengkapnya
OJK Ikut Dorong Kemajuan UMKM
OJK Ikut Dorong Kemajuan UMKM

UMKM antara lain melalui perluasan literasi keuangan secara berkelanjutan kepada pelaku UMKM di berbagai daerah.

Baca Selengkapnya
BRI Danareksa Sekuritas dan OJK Beri Bekal Anggota TPKAD Terkait Investasi Pasar Modal
BRI Danareksa Sekuritas dan OJK Beri Bekal Anggota TPKAD Terkait Investasi Pasar Modal

Kegiatan edukasi ini merupakan penerapan misi perusahaan untuk fokus terhadap pengembangan pasar ritel.

Baca Selengkapnya
GoPay Later Ada di ShopTokopedia, Limit Hingga Rp 10 Juta
GoPay Later Ada di ShopTokopedia, Limit Hingga Rp 10 Juta

Langkah ini merupakan bagian dari upaya untuk mendorong pertumbuhan ekonomi digital di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Perbankan Perluas Akses Layanan dan Edukasi untuk Genjot Inklusi & Literasi Keuangan
Perbankan Perluas Akses Layanan dan Edukasi untuk Genjot Inklusi & Literasi Keuangan

Salah satu cara yang paling efektif untuk membangun dasar keuangan yang kuat adalah dengan menabung secara rutin.

Baca Selengkapnya
Lewat ISFO 2024, OJK Dorong Pengembangan Keuangan Syariah Melalui Generasi Muda
Lewat ISFO 2024, OJK Dorong Pengembangan Keuangan Syariah Melalui Generasi Muda

ISFO 2024 hadir untuk mendorong para pelajar dan mahasiswa lebih memahami mengenai keuangan syariah dan dapat menggunakan produk/layanan keuangan syariah.

Baca Selengkapnya
Tingkatkan Literasi Keuangan, OJK Edukasi Perempuan di Banjarmasin
Tingkatkan Literasi Keuangan, OJK Edukasi Perempuan di Banjarmasin

Friderica mengharapkan perempuan yang terliterasi dengan baik akan mampu menggunakan produk dan layanan jasa keuangan secara bijak.

Baca Selengkapnya
OJK Gencarkan Edukasi Keuangan ke Komunitas Perempuan
OJK Gencarkan Edukasi Keuangan ke Komunitas Perempuan

Otoritas Jasa Keuangan secara aktif terus mendorong peningkatan literasi keuangan masyarakat.

Baca Selengkapnya