Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Protes Keselamatan dari Covid-19, Karyawan Amazon Mogok Kerja

Protes Keselamatan dari Covid-19, Karyawan Amazon Mogok Kerja Amazon. ©2013 Merdeka.com

Merdeka.com - Karyawan Amazon di Jerman akan melakukan mogok kerja hari ini, Senin (29/6/2020) sebagai bentuk protes atas keselamatan mereka.

Aksi ini, menurut serikat pekerja setempat Verdi, menyusul kabar bahwa beberapa karyawan di pusat logistik Amazon dinyatakan positif terinfeksi Covid-19.

"Kami memiliki informasi bahwa setidaknya 30 hingga 40 rekan kerja kami terinfeksi,” kata perwakilan Verdi, Orhan Akman, dikutip dari Reuters, Senin (29/6).

Para karyawan berencana untuk melakukan mogok kerja setidaknya selama 48 jam. Aksi ini juga merupakan bentuk kecaman atas kurangnya transparansi perusahaan setelah para pekerja dinyatakan positif terinfeksi Covid-19.

Aksi ini akan berdampak pada enam lokasi perusahaan di kota Leipzig, Bad Hersfeld, Rheinberg, Werne, dan Koblenz. Serikat pekerja menyebut Amazon lebih mengutamakan keuntungan ketimbang keselamatan pekerjanya.

Dalam sebuah pernyataan, perusahaan mengatakan bahwa pada bulan Juni pihaknya telah menggelontorkan dana senilai USD 4 miliar untuk melindungi karyawan dan klien mereka secara global dari risiko infeksi Covid-19.

Menurut juru bicara Amazon di Jerman, sejak Februari perusahaan telah memesan 470 juta botol desinfeksi tangan, 21 juta pasang sarung tangan, 19 juta masker dan perlengkapan pelindung wajah lainnya dan 39 juta kotak tisu desinfektan.

Sumber: Liputan6.com

Reporter: Mochamad Wahyu Hidayat (mdk/faz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Hentikan WFH, Karyawan Amazon Wajib Kerja dari Kantor
Hentikan WFH, Karyawan Amazon Wajib Kerja dari Kantor

Kebijakan ini kemudian menuai protes dari karyawan.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Bandara di Jerman Lumpuh dan Seluruh Penerbangan Dibatalkan, Ini Penyebabnya
FOTO: Penampakan Bandara di Jerman Lumpuh dan Seluruh Penerbangan Dibatalkan, Ini Penyebabnya

Di Cologne, Bandara Koln Bonn terlihat bagitu sepi. Hampir tak ada aktivitas di bandara terbesar keenam di Jerman ini.

Baca Selengkapnya
FOTO: Tuntut Cabut UU Cipta Kerja, Massa GEBRAK Geruduk Gedung MK dan Ancam Mogok Kerja
FOTO: Tuntut Cabut UU Cipta Kerja, Massa GEBRAK Geruduk Gedung MK dan Ancam Mogok Kerja

Dalam aksinya mereka meminta pemerintah mencabut Omnibus Law Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2023 tentang Cipta Kerja beserta PP Turunannya.

Baca Selengkapnya
FOTO: Panas-Panasan Demo di Patung Kuda, Massa Buruh Tuntut Penghentian Ancaman PHK Besar-Besaran
FOTO: Panas-Panasan Demo di Patung Kuda, Massa Buruh Tuntut Penghentian Ancaman PHK Besar-Besaran

Aksi ini merupakan bentuk protes terhadap berbagai isu yang dinilai merugikan para pekerja di industri tekstil.

Baca Selengkapnya
FOTO: Potret Layanan Kereta di Jerman Lumpuh Total Dihantam Mogok Kerja
FOTO: Potret Layanan Kereta di Jerman Lumpuh Total Dihantam Mogok Kerja

Selain membuat penumpang menderita, aksi mogok kerja pengemudi kereta ini dapat merugikan ekonomi negara hingga Rp17 triliun.

Baca Selengkapnya
Samsung Didemo Puluhan Ribu Pekerjanya, Produksi Chip Memori Terancam
Samsung Didemo Puluhan Ribu Pekerjanya, Produksi Chip Memori Terancam

Para pemimpin serikat pekerja mengajak 6.500 orang mendaftar untuk ikut serta dalam aksi mogok tiga hari.

Baca Selengkapnya
Masyarakat Diimbau Hindari Tiga Lokasi Demo Ojek Online
Masyarakat Diimbau Hindari Tiga Lokasi Demo Ojek Online

Pengguna ojek online (ojol) untuk menghindari kawasan sekitar Medan Merdeka Jakarta Pusat terkait aksi  ojol.

Baca Selengkapnya
Massa Buruh Bertahan di Patung Kuda Monas hingga pukul 23.00, Gelar Orasi Menunggu Bertemu Jokowi
Massa Buruh Bertahan di Patung Kuda Monas hingga pukul 23.00, Gelar Orasi Menunggu Bertemu Jokowi

Situasi telrihat masih kondusif. Massa buruh hanya duduk sambil mendengarkan orasi politik dari mobil pikap komando.

Baca Selengkapnya
Buruh Mau Demo Besar-besaran Mulai 24 hingga 31 Oktober 2024, Ini Tuntutannya
Buruh Mau Demo Besar-besaran Mulai 24 hingga 31 Oktober 2024, Ini Tuntutannya

Aksi ini bakal digelar di lebih dari 300 kabupaten/kota di 38 provinsi, dengan perkiraan partisipasi lebih dari 100.000 orang buruh.

Baca Selengkapnya
Buruh Ancam Lumpuhkan Ekonomi Jika MK Tak Cabut UU Cipta Kerja
Buruh Ancam Lumpuhkan Ekonomi Jika MK Tak Cabut UU Cipta Kerja

Seruan mogok nasional digelorakan pada peringatan Hari Buruh Internasional.

Baca Selengkapnya
Kecewa Kenaikan UMP 2024 Tak Sesuai Tuntutan, Kemnaker: Mogok Masal Bukan Solusi
Kecewa Kenaikan UMP 2024 Tak Sesuai Tuntutan, Kemnaker: Mogok Masal Bukan Solusi

Aksi unjuk rasa itu karena permintaan kenaikan upah minimum provinsi atau UMP 2024 sebesar 15 persen tidak dikabulkan.

Baca Selengkapnya
Sekongkol Google dengan Israel dalam Genosida di Gaza Picu Protes Pekerja, Puluhan Dipecat
Sekongkol Google dengan Israel dalam Genosida di Gaza Picu Protes Pekerja, Puluhan Dipecat

Puluhan pekerja Google dipecat karena menentang proyek kerja sama Google dengan militer Israel.

Baca Selengkapnya