Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tidak hanya masyarakat, negara pun untung bila XL-AXIS merger

Tidak hanya masyarakat, negara pun untung bila XL-AXIS merger Axis - XL © 2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Walaupun ada pihak-pihak yang menginginkan merger antara PT XL Axiata dengan PT Axis Telekom Indonesia dibatalkan, namun pihak Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) menilai merger dua operator telekomunikasi itu menguntungkan masyarakat.

Menurut kepala Pusat Informasi dan Humas Kemenkominfo Gatot Sulistiantoro Dewa Broto , sisi yang dianggap menguntungkan itu terletak pada tarif yang murah untuk layanan suara, SMS dan komunikasi data.

Bahkan, pihak Kemenkominfo juga menjelaskan bahwa merger keduanya itu tidak hanya memberikan keuntungan buat masyarakat namun juga untuk negara karena akan meningkatkan Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP).

Orang lain juga bertanya?

Kemenkominfo juga telah menanggapi seluruh pertanyaan anggota Komisi I DPR-RI yang mempertanyakan dan mengkritisi kebijakan dalam masalah merger tersebut.

"Menteri Kominfo menyampaikan sejumlah alasan di balik kebijakan yang sudah diputuskannya pada 28 November 2013 tersebut, baik dari esensi penawaran yang pernah diberikan untuk penyelenggara telekomunikasi lain dan dampak finansial yang diakibatkannya," ucapnya.

Bahkan pihaknya juga telah menerima laporan terkait rencana komitmen bisnis PT Axis Axiata pasca-merger hingga 5 tahun berikutnya.

Gatot menambahkan, Pemerintah (Menkominfo) memang sudah memberikan persetujuan terhadap permohonan merger antara XL dan AXIS.

Oleh karena itu, Komisi I DPR RI meminta agar Menkominfo segera menyampaikan kajian yang telah dilakukan oleh Tim Ad Hoc terkait merger kedua operator tersebut.

"Paling lambat kajian ini disampaikan pada 4 Februari 2014," tutur Gatot. (mdk/das)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Rencana Merger XL Axiata dan Smartfren Temui Titik Terang
Rencana Merger XL Axiata dan Smartfren Temui Titik Terang

Setelah dirumorkan merger, kini Axiata dan SinarMas saling mulai menjajaki.

Baca Selengkapnya
Rencana Merger XL Axiata dan Smartfren, Menkominfo: Kami Dukung!
Rencana Merger XL Axiata dan Smartfren, Menkominfo: Kami Dukung!

XL Axiata dan Smartfren dirumorkan akan merger. Kominfo memberi restu.

Baca Selengkapnya
Cara XL Kantongi Cuan Rp 1,3 Triliun Disaat Daya Beli Masyarakat Turun
Cara XL Kantongi Cuan Rp 1,3 Triliun Disaat Daya Beli Masyarakat Turun

Pada periode ini, pendapatan data dan layanan digital mencapai Rp 23,38 triliun, atau sekitar 92 persen dari total pendapatan.

Baca Selengkapnya
Pelanggan XL Kini Bisa Buka Tabungan di CIMB Niaga
Pelanggan XL Kini Bisa Buka Tabungan di CIMB Niaga

XL Axiata dan CIMB Niaga menjalin kerja sama strategis untuk mensinergikan layanan perbankan dan telekomunikasi.

Baca Selengkapnya
Hilal Merger XL-Smartfren Kian Terlihat, tapi Masih Ada yang Mengganjal
Hilal Merger XL-Smartfren Kian Terlihat, tapi Masih Ada yang Mengganjal

Proses merger antara XL dan Smartfren semakin mendekati tahap akhir.

Baca Selengkapnya
Garap Proyek IKN Nusantara, PT PP Raup Untung Rp124 Miliar di Semester I-2023
Garap Proyek IKN Nusantara, PT PP Raup Untung Rp124 Miliar di Semester I-2023

Tak hanya laba meningkat, PT PP meraih kontrak baru senilai Rp15,68 triliun di Juli 2023.

Baca Selengkapnya
Pendapatan XL selama 2023 Mencapai Rp 32 Triliun
Pendapatan XL selama 2023 Mencapai Rp 32 Triliun

Berikut adalah faktor-faktor yang mendorong XL bisa meraih pendapatan sebesar itu.

Baca Selengkapnya
Ramai Menjadi Sorotan, Begini Peran Bea Cukai Dalam Menambah Penerimaan Negara
Ramai Menjadi Sorotan, Begini Peran Bea Cukai Dalam Menambah Penerimaan Negara

Bea dan Cukai juga mengemban fungsi penting dengan memfasilitasi industri dan perdagangan dalam negeri.

Baca Selengkapnya
First Media Resmi Jadi Bagian dari XL Axiata
First Media Resmi Jadi Bagian dari XL Axiata

Bergabungnya salah satu penyedia layanan internet kabel terbesar di Indonesia tersebut sebagai bagian dari tindak lanjut bergabungnya Link Net dengan XL Axiata.

Baca Selengkapnya
Kolaborasi BRI dan Telkomsel Hadirkan Ekosistem Finansial dan Digital Bagi Pekerjanya
Kolaborasi BRI dan Telkomsel Hadirkan Ekosistem Finansial dan Digital Bagi Pekerjanya

BRI berja sama dengan Telkomsel menghadirkan fasilitas dan layanan.

Baca Selengkapnya
Update Kondisi APBN 2023 Jelang Tutup Tahun, Bea Cukai Sumbang Berapa?
Update Kondisi APBN 2023 Jelang Tutup Tahun, Bea Cukai Sumbang Berapa?

APBN hingga pertengahan bulan Desember 2023 tercatat positif dari target yang ditentukan

Baca Selengkapnya