Momen Jan Ethes Main Sepeda Keliling Gedung Agung Malioboro Dikawal Paspampres
Merdeka.com - Cucu pertama Presiden Joko Widodo, Jan Ethes Srinarendra kerap kali menarik perhatian publik. Jan Ethes merupakan putra dari Gibran Rakabuming Raka dan Selvi Ananda.
Baru-baru ini, Jan Ethes terlihat naik sepeda berkeliling Gedung Agung Malioboro Yogyakarta. Sebagai cucu presiden, tentu saja Jan Ethes bersepeda dengan dikawal Paspampres.
Video Jan Ethes saat bersepeda dan dikawal Paspampres pun viral di media sosial. Bahkan, video itu kini telah dilihat lebih dari 219 ribu kali.
-
Siapa Ajudan Presiden Jokowi? Kapten Infanteri Mat Sony Misturi saat ini tengah menjabat sebagai ajudan Presiden Joko Widodo.
-
Siapa saja yang mendampingi Jokowi? Jokowi tampak didampingi Menteri Luar Negeri Retno Marsudi.
-
Siapa yang membuat Presiden Jokowi gemas? Akhirnya, pertunjukan lucu Ameena sukses membuat semua orang terkesan, termasuk Presiden Jokowi yang menyaksikannya dari kursi utama.
-
Siapa yang bertemu dengan Presiden Jokowi? Dalam lawatannya ke Jakarta, Paus Fransiskus bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Merdeka, Jakarta.
-
Apa saja merek yang dikenakan cucu Jokowi? Jan Ethes kali ini mengenakan gaya kasual dengan t-shirt Kenzo monogram hijau, dipadukan dengan denim dan sneakers untuk tampil sempurna. Jan Ethes dan La Lembah Manah kali ini memilih t-shirt Kenzo dengan paduan ikon Kenzo dan warna yang ceria, menciptakan kesan playful yang sempurna. Kenakan T-Shirt Kenzo Jan Ethes juga mengenakan t-shirt dari Christian Dior, dipadukan dengan dark denim dan sepatu Adidas Samba untuk menciptakan gaya yang dewasa. Brand Christian Dior Sneakers Gucci Sedah Mirah memilih sneakers Gucci yang dipadukan dengan dress yang ia kenakan. T-shirt Kenzo Salah satu anak Kahiyang Ayu juga mengenakan t-shirt Kenzo dengan gaya yang sangat kasual dan menggemaskan. Sedah Mirah Nasution dan Panembahan Al Nahyan Nasution tampil serasi dengan kaos Burberry saat berlibur bersama sang kakek, Presiden Joko Widodo.
-
Apa yang dilakukan warga saat Jokowi berkunjung? Padahal korban tersebut hanya membentangkan spanduk berisikan 'Selamat Datang Pak Jokowi, Kami Sudah Pindah, Kami Pilih Ganjar' pada saat Jokowi berada di pasar Agrosari, Wonosari.
Berikut ulasan lengkapnya.
Jan Ethes Main Sepeda Dikawal Paspampres
Youtube Xtour rider
Melansir dari channel Youtube Xtour rider, Jan Ethes terlihat bersepeda keliling Gedung Agung Malioboro Yogyakarta. Dalam video tersebut, Jan Ethes tampak dikawal oleh anggota Paspampres.
Beberapa orang pun tampak berada di seberang jalan untuk sekadar melihat keluarga Presiden Joko Widodo dari kejauhan.
"Sekarang mereka muter-muter naik sepeda di depan Gedung Agung," kata perekam video.
Komentar Para Netizen
Video tersebut ternyata menarik perhatian banyak netizen di media sosial. Mereka pun memberikan beragam komentar atas video tersebut. "Ethes lincah dan menggemaskan, pakai masker juga 👌. Gedung Agung sering di singgahi kel Pak Jokowi. Sekarang nampak lebih asri. Petugas dan pasmapres di Jogja nampak lebih dinamis. Mantab deh pokoknya," tulis akun Yono Haryonotambak. "Kangen jan ethes main bareng sama kakeknya 😹," sambung akun Asikin Aja. "Jan enthes..gemesin," imbuh akun Ajay upj.
Video
Berikut videonya.
(mdk/add)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jokowi dan Jan Ethes menggowes sepedanya melewati beberapa titik ikonik kota.
Baca SelengkapnyaSaat diajak masuk mobil, La Lembah Manah menolak hingga dibujuk Jokowi. Usaha sang kakek pun gagal.
Baca SelengkapnyaJan Ethes yang berada di belakang Presiden Jokowi sesekali menutup mulutnya karena menguap.
Baca SelengkapnyaJokowi memanfaatkan momen libur panjang Waisak dengan mengajak cucunya, Jan Ethes Srinarendra dan La Lembah Manah, menikmati keramaian malam di Kota Yogyakarta.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo (Jokowi) meluangkan waktu untuk bersepeda bersama anak dan para cucu di halaman kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, Minggu pagi.
Baca SelengkapnyaJokowi tampak mengajak kedua cucunya ngobrol saat membuat vlog.
Baca SelengkapnyaWarga yang sedang asyik melihat alutsista TNI, tiba-tiba teralihkan dengan kedatangan Presiden Jokowi bersama kedua cucunya
Baca SelengkapnyaJenderal Maruli Simanjuntak bertemu dengan bestie-nya di acara HUT TNI ke-79 di Monas.
Baca SelengkapnyaIbu-ibu yang menerima sepeda ini langsung gowes di depan Presiden Jokowi.
Baca SelengkapnyaSkil mengolah bola Jan Ethes terbilang baik hingga berhasil mengolongi celah kaki sang kakek.
Baca SelengkapnyaJokowi menghabiskan akhir pekan dengan bersepeda pagi di kawasan CFD.
Baca SelengkapnyaJokowi mengayuh sepedanya menyusuri jalanan hingga ke Bundaran Hotel Indonesia (HI).
Baca Selengkapnya