Wanted! Sopir Truk Ini Bawa Kabur Kunci Motor Ojol, Arogan & Ugal-ugalan di Jalan
Merdeka.com - Beredar video seorang sopir truk terlibat adu mulut dengan pengemudi ojek online (ojol), di perempatan lampu merah Cibitung, Telagaasih, Cikarang Barat, Jumat (10/11).
Kapolsek Metro Setiabudi Jakarta Selatan, Kompol Beddy Suwendi atau yang akrab disapa Beddy Ratakan, ikut menanggapi viralnya video tersebut.
Menurut informasi yang dihimpun, sang driver ojol diserempet oleh sebuah truk bahkan hampir jatuh. Lantaran tak terima, ia mencoba mengejar.
-
Bagaimana kondisi motor driver ojol tersebut? Isi Pesan di Helm 'Terima kasih sudah naik ojek bapak saya. Maaf kalau bapak bawanya pelan ya kak.. Karena bapak sudah tua. aku takut bapak kenapa-napa kak. Motor juga sudah rusak. Terimakasih kak..' isi pesan yang ditulis tangan itu. Rupanya, driver ini memang sudah tak lagi muda. Usianya sudah menginjak 60 tahun, namun tetap harus bekerja untuk keluarganya. Karena itu juga, anaknya juga merasa cemas pada bapaknya.
-
Apa yang dilakukan driver ojol? Driver ojol tersebut memberikan helm pribadinya kepada pengendara yang ditegur saat berhenti di lampu lalu lintas. Aksi perhatian driver ojol itupun langsung ramai mendapat beragam komentar dari warganet.
-
Apa yang dialami oleh driver ojol di Cimanggis? Nasib kurang beruntung dialami seorang pengemudi ojek online (ojol) di Cimanggis, Depok. Driver Ojol Dapat Order Fiktif Ratusan Ribu Rupiah di Depok, Reaksi Warga Luar Biasa Langsung Patungan Bayar Pesanan Dia mendapat orderan fiktif sejumlah lebih dari Rp250 ribu.
-
Bagaimana cara driver ojek online melewati jalan tikus? Melintas di jalan tikus tak boleh ugal-ugalan. Sopan santun tetap dijaga. "Kanan kiri rumah orang, ada anak-anak yang main, bapak-bapak duduk pinggir jalan. Harus permisi ."
-
Bagaimana driver ojol membantu? Kemudian, seorang driver ojol datang dari arah belakang dan langsung memberikan helm pribadinya. Hal tersebut juga disadari oleh petugas Dishub yang memantau.'Terima kasih kepada bapak ojol yang sudah memberikan helm kepada mbaknya.
-
Apa yang dialami ojol saat dikeroyok? Akibat pengeroyok itu, pria lansia tersebut mengalami sejumlah luka di bagian wajah, mata, kening, badan dan dada.
Namun nahas, justru sopir truk lain yang turun mendekat, memarahi dan melakukan tindakan arogan. Sopir truk yang kendaraannya berada di belakan truk yang menyerempet driver ojol itu lantas mengambil paksa kunci motor sang ojol.
Simak ulasan selengkapnya dan videonya berikut ini.
Kunci Mobil Diambil Sopir Truk
Instagram @lensa_berita_jakarta ©2021 Merdeka.com
Akun Instagram @lensa_berita_jakarta, mengunggah video momen cekcok seorang sopir truk dengan pengemudi ojol. Sopir truk yang mengenakan kaos oblong merah itu sempat meninggikan suaranya, mendorong dan mengambil paksa kunci motor sang ojol.
Sambil berteriak dan mendorong sang ojol, dia lantas buru-buru masuk ke truk dan menancap gas.
"Saya disrempet pak, hampir jatuh saya pak," kata pengendara ojol yang kemudian berjalan menuntun motornya ke bahu jalan.
Kronologi Diserempet Truk
Instagram @lensa_berita_jakarta ©2021 Merdeka.com
Masalah bermula saat pengemudi ojol yang tengah berkendara di jalan. Saat dia hendak berputar jalan, ada truk yang menyenggolnya.
Lantaran tak terima, sang pengemudi mengejar pelaku sampai berhenti di persimpangan jalan.
"Saya kan keluar. Saya muter mau ke ramayana yang di situ. Saya mau muter, truk yang depan tadi mepet saya. Ini sudah kesenggol, brak, saya hampir jatuh. Saya berhasil nyeimbangin, saya uber dia," katanya.
Kelakuan Sopir Truk Arogan
Instagram @lensa_berita_jakarta ©2021 Merdeka.com
Bukannya turun dari truk, pelaku justru kabur meninggalkan lokasi. Sementara sopir truk yang kendaraannya berada di belakang truk yang menyenggol justru turun.
Pria berkaos merah itu memarahi si pengemudi ojol. Usai mengambil kunci motor si ojol, ia tancap gas menembus lampu merah dan hampir menabrak seorang pengemudi motor yang dari arah berbeda.
"Enggak tahunya dari belakang, temannya dia ngotot gitu. Kunci saya diambil," terang ojol.
Ramai Incar Sopir Truk
Instagram @lensa_berita_jakarta ©2021 Merdeka.com
Tak sedikit warganet yang menyoroti kasus cekcok sopir truk dan pengemudi ojol tersebut. Termasuk Kapolsek Metro Setiabudi Jakarta Selatan, Kompol Beddy Suwendi. Dalam komentarnya, Beddy bahkan meminta nomor telepon sang ojol kepada admin.
Instagram @lensa_berita_jakarta ©2021 Merdeka.com
"Boleh minta nomor telepon pengendara motornya min," tulis @beddy_ratakan.
"Sikattt ..sok-sokan truknya konci bawa kabur...pen liat mnta maafnya @tmcpoldametro," tulis @ariell_dv.
"Enggak sabar sama tampang si supir truk nya nanti setelah tertangkap," tulis @adisantika88.
"Up up up, semoga ada balasan untuk orang-orang yang mempersulit orang yang sedang mencari rezeki," tulis @adamadhitya21.
"Viralkan tangkap supirnya," tulis @densrayhan.
Video Sopir Truk Arogan
Sopir truk ini tengah jadi sorotan. Aksi arogannya kepada pengendara ojol menjadi pemicunya.
Berikut videonya.
View this post on Instagram (mdk/kur)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Aksi pemukulan antara sopir truk dan driver ojol viral di media sosial beberapa waktu lalu.
Baca SelengkapnyaAksi ugal-ugalan sopir truk kontainer di Jalan Raya Veteran, Kota Tangerang, menyebabkan puluhan pengendara menjadi korban kecelakaan lalu lintas.
Baca SelengkapnyaBak Film Laga, Viral Kejar-Kejaran Mobil Polisi dengan Truk yang Melaju Zig Zag di Tol Cikunir
Baca SelengkapnyaAksi supir ugal-ugalan tersebut membuat geram pengendara lain, sehingga berakhir diamuk massa.
Baca SelengkapnyaMomen sopir kejar truknya yang berjalan sendiri di jalanan menurun ini viral, bikin warganet sedih.
Baca SelengkapnyaSaat diarahkan petugas masuk ke jalan kanan untuk memasuki jalur lingkar selatan, imbauan itu tak diindahkan.
Baca SelengkapnyaViral di media sosial sebuah truk kontainer menabrak sejumlah kendaraan. Hal ini membuat sejumlah orang tergeletak di jalanan.
Baca SelengkapnyaFenomena dong-odong mirip mobil ini memang sering tampak di jalan raya. Ini berbahaya karena kendaraan tidak aman.
Baca SelengkapnyaSaat tancap gas, kondisi Jalan Raya Tlajung Udik dalam keadaan macet. ODGJ mengemudi tak beraturan hingga menabrak.
Baca SelengkapnyaDari rekaman video yang viral di media sosial memperlihatkan adanya tas diduga milik sopir truk berinisial JFN (24) yang dilempar keluar truk oleh warga.
Baca SelengkapnyaAksinya itu viral hingga mendapat banyak pujian dari masyarakat.
Baca SelengkapnyaUsai kejadian, truk kontainer berkelir hijau itu nyaris dibakar warga setelah sebelumnya coba kabur.
Baca Selengkapnya