Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

BNPB Apresiasi Pelni atas Distribusi Logistik Penanganan Bencana RI

BNPB Apresiasi Pelni atas Distribusi Logistik Penanganan Bencana RI Pelni Terima Apresiasi BNPB. istimewa ©2019 Merdeka.com

Merdeka.com - PT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) atau PT Pelni menyabet penghargaan Penanganan Tanggap Darurat Bencana Gempa Bumi dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB).

Penghargaan tersebut diberikan langsung oleh Kepala BNPB, Letjen TNI Doni Monardo dan Deputi Bidang Logistik dan Peralatan, Prasinta Dewi kepada Kepala Kesekretariatan Perusahaan Pelni, Yahya Kuncoro.

Yahya Kuncoro menilai bahwa penghargaan ini sebagai bentuk dari apresiasi BNPB terhadap Pelni atas perannya membantu distribusi logistik dalam penanganan bencana di Indonesia khususnya dalam penanganan gempa bumi di Lombok dan tsunami di Palu pada tahun 2018 lalu.

Orang lain juga bertanya?

"Beberapa kapal Pelni mengangkut pengungsi, relawan dari RS Pelni dan membawa muatan bantuan bagi korban bencana alam di Lombok dan Palu," terang Yahya.

Total 4 kapal Pelni digunakan untuk mengangkut sejumlah 200 pengungsi dan bantuan sembako untuk korban bencana gempa bumi di Lombok. Sedangkan, untuk tsunami di Palu 10 kapal PELNI dikerahkan untuk mengangkut 3.355 pengungsi, 95 Teus kontainer, 145.785 koli muatan, serta 58 mobil.

Pelni bersama PT ASDP Ferry Indonesia (Persero), Pos Indonesia, DHL, Kalla Lines, Tali Kasih Peduli Indosiar, Asosiasi Logistik Indonesia (ALI), Asosiasi Logistik & Forwarder Indonesia (ALFI) dan Asperindo bersinergi dalam penanganan bencana alam yang ada di Indonesia sebagai bentuk kepedulian perusahaan terhadap masyarakat. (mdk/idr)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
BNPB Berikan Bantuan dan Perbaiki Rumah Warga Pulau Bawean yang Terdampak Gempa
BNPB Berikan Bantuan dan Perbaiki Rumah Warga Pulau Bawean yang Terdampak Gempa

Suharyanto juga memberikan bantuan secara simbolis kepada para warga yang terdampak gempa.

Baca Selengkapnya
Holding BUMN Kirim 5,5 Ton Paket Sembako untuk Korban Banjir Bandang Luwu, Ini Daerah Sebarannnya
Holding BUMN Kirim 5,5 Ton Paket Sembako untuk Korban Banjir Bandang Luwu, Ini Daerah Sebarannnya

Holding BUMN Kirim 5,5 Ton Paket Sembako untuk Korban Bandang Luwu, Ini Daerah Sebarannnya

Baca Selengkapnya
PLN Indonesia Power Kerahkan Personel Atasi Kebakaran Hutan, Ini Sebaran Lokasinya
PLN Indonesia Power Kerahkan Personel Atasi Kebakaran Hutan, Ini Sebaran Lokasinya

Bantuan ini merupakan salah satu wujud aksi kepedulian korporasi kepada masyarakat serta upaya dalam menjaga keanekaragaman hayati.

Baca Selengkapnya
BRI Peduli Bergerak Cepat Salurkan Bantuan ke Warga Terdampak Banjir Lumajang
BRI Peduli Bergerak Cepat Salurkan Bantuan ke Warga Terdampak Banjir Lumajang

BRI berikan bantuan untuk korban banjir Lumajang, Jawa Timur

Baca Selengkapnya
Tanggap Bencana Gempa Garut dan Bandung, BRI Salurkan Bantuan Bagi Korban Terdampak
Tanggap Bencana Gempa Garut dan Bandung, BRI Salurkan Bantuan Bagi Korban Terdampak

BRI Peduli menyalurkan bantuan tanggap bencana bagi warga terdampak. Bantuan diberikan berupa beras, air mineral, makanan bayi, gula, selimut dan lain lain.

Baca Selengkapnya
Tanggap Bencana Banjir, BRI Peduli Salurkan Bantuan di Luwu Utara dan Tanah Laut
Tanggap Bencana Banjir, BRI Peduli Salurkan Bantuan di Luwu Utara dan Tanah Laut

BRI melalui aktivitas Corporate Social Responsibility (CSR) BRI Peduli bergerak cepat melakukan penyaluran bantuan tanggap bencana.

Baca Selengkapnya
BNPB Salurkan Bantuan Siap Pakai Rp2,5 Miliar untuk Bencana di Sulsel, Ini Rinciannya
BNPB Salurkan Bantuan Siap Pakai Rp2,5 Miliar untuk Bencana di Sulsel, Ini Rinciannya

BNPB Gelontorkan Bantuan Dana Siap Pakai Rp2,5 miliar untuk Bencana di Sulsel, Berikut Rinciannya

Baca Selengkapnya
Pertamina Patra Niaga Kirim Bantuan Korban Erupsi Lewotobi, Ada 1.400 Liter Minyak Tanah dan BBM
Pertamina Patra Niaga Kirim Bantuan Korban Erupsi Lewotobi, Ada 1.400 Liter Minyak Tanah dan BBM

Dalam proses distribusi, Pertamina Patra Niaga sempat mengalami hambatan karena medan yang tidak kondusif.

Baca Selengkapnya
Bantuan Tanggap Bencana, BRI Peduli Bantu Korban Terdampak Erupsi Gunung Ruang
Bantuan Tanggap Bencana, BRI Peduli Bantu Korban Terdampak Erupsi Gunung Ruang

Bantuan tanggap darurat tersebut disalurkan oleh insan BRILian.

Baca Selengkapnya
Per 12 September, BLI Catat Realisasi Distribusi Bantuan Pangan Capai 53 Persen
Per 12 September, BLI Catat Realisasi Distribusi Bantuan Pangan Capai 53 Persen

BLI berkomitmen untuk mendukung program pemerintah melalui distribusi CBP.

Baca Selengkapnya
BRI Peduli Salurkan Bantuan untuk Warga Terdampak Banjir di Sumatera Barat
BRI Peduli Salurkan Bantuan untuk Warga Terdampak Banjir di Sumatera Barat

Program BRI Peduli terus turut berperan aktif dalam memberikan bantuan kepada masyarakat.

Baca Selengkapnya
Kontribusi ke Luar Negeri, BUMN Pupuk Kirim Bantuan ke Korban Bencana Longsor di Papua Nugini
Kontribusi ke Luar Negeri, BUMN Pupuk Kirim Bantuan ke Korban Bencana Longsor di Papua Nugini

Sejumlah bantuan yang disalurkan di antaranya dukungan material untuk pemulihan berbagai infrastruktur yang rusak.

Baca Selengkapnya