Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bos Crown Group beberkan cara Australia jamin keamanan konsumen properti

Bos Crown Group beberkan cara Australia jamin keamanan konsumen properti Bos Crown Group, Iwan Sunito. ©2018 Merdeka.com/Idris Rusadi Putra

Merdeka.com - Sektor properti masih menjadi salah satu investasi yang menawarkan imbal hasil tinggi. Namun, kejadian kasus dugaan suap seperti di proyek Meikarta mungkin membuat masyarakat ragu untuk terjun ke bisnis ini.

Berbeda dengan di Indonesia, bisnis properti di Australia nampaknya lebih menjanjikan keamanan untuk calon pembeli. Sistem beli properti di Australia sangat berbeda dengan di Indonesia.

Bos Crown Group, Iwan Sunito, menegaskan sistem pembayaran saat membeli properti seperti apartemen di Australia sangat berbeda dengan Indonesia. Saat calon pembeli sudah cocok dengan unitnya, mereka hanya perlu membayar 10 persen dari harga atau biasa disebut deposit. Uang tersebut juga tidak dibayarkan pada developer atau pengembang, tapi di trust account.

"Jadi kalau bangkrut uangnya dikembalikan karena tidak ditaruh di developer. Uangnya ditaruh di trust account," kata pria kelahiran Surabaya tersebut.

Setelah membayar deposit, pembeli tidak harus membayar apapun sampai unit tersebut selesai atau laik huni. Setelah selesai, calon penghuni harus membayar sisa pembelian dan bisa bekerja sama dengan perbankan.

"Kalau (Indonesia) bayar-bayar developernya bangkrut bagaimana. Tidak bangun pun tetap harus bayar, jadi ini problemnya di situ," imbuhnya.

Informasi saja, Iwan Sunito, pengusaha properti Indonesia masuk dalam jajaran 20 tokoh paling berpengaruh di Sydney, Negara Bagian New South Wales, Australia, versi Southern Courier.

Iwan merupakan satu-satunya orang Indonesia yang masuk dalam daftar Southern Courier.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pertama di Indonesia, Pemkot Solo Mulai Bangun Rumah DP 0 Persen untuk ASN
Pertama di Indonesia, Pemkot Solo Mulai Bangun Rumah DP 0 Persen untuk ASN

Berdasarkan data yang diterimanya, dia mengatakan dari 8.000 ASN Pemkot Solo sekitar 30 persen belum memiliki rumah.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Bakal Pungut Rp150.000 ke Turis Asing Masuk Bali, Wisatawan: Uangnya untuk Apa?
Pemerintah Bakal Pungut Rp150.000 ke Turis Asing Masuk Bali, Wisatawan: Uangnya untuk Apa?

Turis asing tidak keberatan membayar sebesar Rp150.000, tetapi mereka mempertanyakan apa yang akan dilakukan pemerintah dengan uang pungutan itu.

Baca Selengkapnya
Warga Negara Asing Boleh Beli Apartemen di Indonesia, BTN Siap Kucukan Kredit
Warga Negara Asing Boleh Beli Apartemen di Indonesia, BTN Siap Kucukan Kredit

Warga Negara Asing kini bisa membeli rumah atau apartemen di Indonesia hanya modal paspor.

Baca Selengkapnya
Hore, Diskon Pajak Pembelian Rumah Harga Maksimal Rp5 MIliar Diperpanjang Sampai Akhir 2024
Hore, Diskon Pajak Pembelian Rumah Harga Maksimal Rp5 MIliar Diperpanjang Sampai Akhir 2024

PPN DTP diberikan atas Dasar Pengenaan Pajak (DPP) maksimal Rp2 miliar yang merupakan bagian dari harga jual paling banyak Rp5 miliar.

Baca Selengkapnya
Menko Luhut Usul Bentuk Family Office di Bali, Ini Respons Pj Gubernur
Menko Luhut Usul Bentuk Family Office di Bali, Ini Respons Pj Gubernur

Penjabat (Pj) Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya belum mau bicara lebih jauh karena rencana tersebut masih belum dibahas.

Baca Selengkapnya
BP Tapera: Pekerja Gaji di Atas UMR Wajib Bayar Iuran Tapera
BP Tapera: Pekerja Gaji di Atas UMR Wajib Bayar Iuran Tapera

Masyarakat yang gajinya di bawah upah minimum tidak perlu khawatir gajinya akan terpotong oleh iuran tabungan Tapera.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Bocorkan Rahasia Ambil Alih Freeport dari AS Pakai Jurus Diam-Diam
VIDEO: Jokowi Bocorkan Rahasia Ambil Alih Freeport dari AS Pakai Jurus Diam-Diam

Presiden Jokowi kemudian membocorkan sedikit cara mengambil alih Freeport, yaitu dengan memakai uang

Baca Selengkapnya
Perpanjangan Insentif Pajak Properti 2024 Dipercaya Bakal Dongkrak Penjualan Apartemen
Perpanjangan Insentif Pajak Properti 2024 Dipercaya Bakal Dongkrak Penjualan Apartemen

Kepemilikan apartemen tidak hanya untuk hunian, namun juga dapat dijadikan sebagai instrumen investasi yang memberikan imbal hasil bagi pemiliknya.

Baca Selengkapnya
Menko Luhut Sesumbar Bagi-Bagi Golden Visa ke Orang Keren, Termasuk Elon Musk?
Menko Luhut Sesumbar Bagi-Bagi Golden Visa ke Orang Keren, Termasuk Elon Musk?

Adapun orang keren yang dimaksud sosok yang punya ilmu pengetahuan mendalam atau investor besar.

Baca Selengkapnya