Erick Thohir Siapkan 40.000 Paket Sembako untuk Pasar Murah di 7 Titik Jabodetabek
Merdeka.com - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir menyiapkan sebanyak 40.000 paket sembako untuk program pasar murah di 7 titik di wilayah Jabodetabek. Titik tersebut meliputi Jakarta Pusat, Jakarta Timur, Jakarta Barat, Bekasi, Depok, Tangerang dan Tangerang Selatan.
Pasar Murah BUMN menjual paket sembako murah berisi 1 liter minyak goreng, beras 5 Kg, dan 1 Kg gula senilai Rp65.000. Paket sembako murah yang dijual diharapkan menjadi solusi masyarakat memasuki bulan Ramadan di tengah harga kebutuhan pokok yang meningkat.
Staf Khusus Menteri Erick Thohir, Arya Sinulingga mengatakan, pasar murah yang digelar tersebut sebagai bentuk kepedulian Erick Thohir kepada masyarakat.
-
Bagaimana cara Bulog menjual beras di pasar murah? 'Untuk beras kami jual dengan harga Rp8.500 atau Rp42.500 per lima kilogram. Jadi harganya terjangkau oleh masyarakat. Apalagi kalau harga beras di pasaran mencapai Rp10-12 ribu. Selain beras, kami juga bawa minyak, gula, dan tepung terigu,' kata Ardiansyah Kristianto, PJS Asisten Manajer Bulog Surakarta, dikutip dari YouTube Liputan6 pada Rabu (9/8).
-
Dimana Kemendag genjot pasar minyak goreng? Kementerian Perdagangan melalui Atase Perdagangan (Atdag) Kairo terus berupaya menggenjot potensi pasar pengemasan minyak goreng Indonesia di Timur Tengah dan Afrika.
-
Kenapa Pertamina menebar paket sembako? Kegiatan ini digelar untuk memberikan kebermanfaatan dan berkah di Bulan Suci Ramadan bagi masyarakar sekitar dalam semangat energi kebersamaan.
-
Apa yang dijual di pasar murah? 'Untuk beras kami jual dengan harga Rp8.500 atau Rp42.500 per lima kilogram. Jadi harganya terjangkau oleh masyarakat. Apalagi kalau harga beras di pasaran mencapai Rp10-12 ribu. Selain beras, kami juga bawa minyak, gula, dan tepung terigu,' kata Ardiansyah Kristianto, PJS Asisten Manajer Bulog Surakarta, dikutip dari YouTube Liputan6 pada Rabu (9/8).
-
Bagaimana harga beras di pasaran? Harga beras di pasaran masih di atas Harga Eceran Tertinggi (HET) yang ditetapkan pemerintah.
-
Dimana Pertamina menebar paket sembako? Pertamina bersama Kementerian BUMN kembali menyelenggarakan kegiatan Safari Ramadan BUMN 2024, di Yayasan Pondok Pesantren Al Wathoniyah 43, Kelurahan Rorotan, Jakarta Utara, pada Kamis, 21 Maret 2024.
"Di bulan Ramadan ini kami ingin berbagi terutama ke masyarakat yang sudah mendukung kami selama ini. Semoga Pasar Murah yang diadakan ini dapat meringankan beban masyarakat," kata Arya dalam pernyataannya, Rabu (20/4).
Arya pun mengaku senang melihat antusiasme warga yang mengantre membeli sembako murah sejak pagi. Terbukti sebanyak 1.000 paket sembako murah habis terjual hanya dalam waktu 3 jam saja.
Kegiatan Pasar Murah ini juga merupakan sinergi sebanyak 19 Perusahaan BUMN melalui BUMN penyedia paket yaitu ID Food.
Kegiatan Pasar Murah BUMN merupakan rangkaian kegiatan Gerakan Bersih (Memberi dan Mengasihi) bersama Menteri BUMN antara lain Safari Ramadhan bersama Millenial BUMN, bantuan Masjid, dan kegiatan keagamaan di lingkungan Kementerian BUMN.
Salah satu pembeli paket pasar murah Kementerian BUMN, Uje mengatakan sembako yang dijual membantu meringankan beban masyarakat. "Saya yang ojol (ojek online) ini terbantu sekali dengan harga sembako yang murah. Semoga makin banyak lagi warga yang bisa terbantu lewat Pasar Murah ini," ungkap Uje.
(mdk/idr)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Program ini bentuk aksi nyata BUMN dan Pemerintah dalam rangka memastikan ketersediaan bahan pokok dengan harga terjangkau.
Baca SelengkapnyaPemkot Pasuruan melalui Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Pasuruan menggelar Pasar Murah Ramadan.
Baca SelengkapnyaPemprov DKI Gelar Program Sembako Murah Selama Ramadan untuk Jaga Stabilitas Harga Pangan
Baca SelengkapnyaPaket sembako yang terdiri dari gula, beras, minyak, terigu dijual dengan harga Rp100 ribu.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo (Jokowi) menginstruksikan agar BUMN, pemerintah pusat maupun daerah memperbanyak kegiatan pasar murah bagi masyarakat.
Baca SelengkapnyaPasar murah di Jakarta digelar mulai 26 Februari sampai 9 Maret 2024
Baca SelengkapnyaTotal ada 400 paket sembako yang berisi beras 5 kg, minyak goreng, dan gula yang dijual murah.
Baca SelengkapnyaKegiatan Bazar Ramadan Sembako Murah LRT tersebut merupakan rangkaian program Ramadan Bersemi di LRTJ.
Baca SelengkapnyaErick Thohir gencar menggelar program pasar murah di sejumlah daerah.
Baca SelengkapnyaWarga berharap pasar beras murah itu lebih sering digelar
Baca SelengkapnyaSebanyak 1.000 paket sembako murah disalurkan untuk masyarakat Kampar.
Baca SelengkapnyaDalam sambutan Mas Adi menyampaikan setiap akhir tahun menyambut Natal dan tahun baru ada lonjakan harga atau inflasi.
Baca Selengkapnya