Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Lantik dua pejabat baru, Mentan ingatkan siapa saja bisa dicopot

Lantik dua pejabat baru, Mentan ingatkan siapa saja bisa dicopot Mentan Amran Sulaiman. Novita Intan Sari©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Menteri Pertanian Amran Sulaiman melantik dua pejabat setara eselon satu di lingkungan Kementerian Pertanian, yakni Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP) dan Kepala Badan Ketahanan Pangan (BKP).

Momon Rusmono diangkat sebagai Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian menggantikan Pending Dadih Permana yang dirotasi menjadi Direktur Jenderal Prasarana dan Sarana Pertanian.

Sementara Agung Hendriadi menjabat Kepala Badan Ketahanan Pangan menggantikan Gardjita Budi yang didaulat menjadi Staf Ahli Bidang Bioindustri.

Orang lain juga bertanya?

"Kepada yang baru dilantik saya minta agar menciptakan delta peningkatan di divisi baru. Ibarat sepak bola, kita sudah tahu arahnya," kata Amran dikutip Antara, Selasa (18/7).

Dia menuturkan pergantian pejabat di lingkungan Kementan merupakan penyegaran sesuai dengan komitmen awal untuk membangun sistem lelang jabatan sejak tiga tahun lalu.

"Sejak awal kurang lebih tiga tahun lalu kita sepakat membangun sistem. Sistem ini kita sepakati bersama, yaitu kita lelang jabatan. Ini bebas dari intervensi, dari titipan dan bebas KKN," katanya.

Amran juga menegaskan pejabat kementerian bisa diganti kapan saja, terlebih jika tidak mampu mencapai target. Dia mengingatkan agar kinerja pejabat diukur bukan dari serapan anggaran tinggi melainkan efektivitas dan efisiensi anggaran yang ada.

"Alhamdulillah kami bangga semua patuh, loyal dan mereka sangat solid dalam bekerja. Alhamdulillah ada peningkatan sektor pertanian," tambahnya.

(mdk/sau)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pejabat Kementan Beberkan ASN Eselon 1 Dicopot dari Jabatannya Gara-Gara Tidak Royal dengan SYL
Pejabat Kementan Beberkan ASN Eselon 1 Dicopot dari Jabatannya Gara-Gara Tidak Royal dengan SYL

ASN eselon I itu adalah mantan Kepala Badan Karantina Pertanian, Bambang.

Baca Selengkapnya
Jokowi Terima Pengunduran Diri Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo
Jokowi Terima Pengunduran Diri Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo

Kepala negara pun menunjuk Kepala Badan Pangan Arief Prasetyo sebagai Pelaksana tugas Menteri Pertanian.

Baca Selengkapnya
Alasan Jokowi Tunjuk Arief Prasetyo Adi Jadi Plt. Mentan
Alasan Jokowi Tunjuk Arief Prasetyo Adi Jadi Plt. Mentan

Jokowi mengatakan penunjukan Arief dilakukan agar Kementan lebih koordinatif dan mudah dalam bekerja terutama dalam mengurusi persoalan pangan.

Baca Selengkapnya
Hitungan Menit, Mentan Copot Pejabat yang Terbukti Terima Uang Fee Proyek
Hitungan Menit, Mentan Copot Pejabat yang Terbukti Terima Uang Fee Proyek

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mencopot 3 orang anak buahnya yang terbukti melanggar hukum.

Baca Selengkapnya
Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Menaker Minta Percepat Pelaksanaan Program Kegiatan
Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Menaker Minta Percepat Pelaksanaan Program Kegiatan

Menaker berharap sebagai pimpinan tinggi yang melaksanakan pengelolaan keuangan dan pengawasan internal.

Baca Selengkapnya
Mentan Amran Minta Pengadaan di Kementan Jaga Integritas dan Patuhi Aturan
Mentan Amran Minta Pengadaan di Kementan Jaga Integritas dan Patuhi Aturan

Mentan meminta agar panitia pengadaan untuk bekerja maksimal dengan menjaga integritas dan melayani dengan sepenuh hati.

Baca Selengkapnya
VIDEO: MenkumHAM Blak blakan Teman Baik Yasonna Laoly, Prabowo Tak Hadir Reshuffle Kabinet
VIDEO: MenkumHAM Blak blakan Teman Baik Yasonna Laoly, Prabowo Tak Hadir Reshuffle Kabinet

Presiden Joko Widodo atau Jokowi mencopot politikus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Yasonna Laoly dari kursi Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia

Baca Selengkapnya
Terima Suap Rp700 Juta, Pejabat Kementan Dicopot
Terima Suap Rp700 Juta, Pejabat Kementan Dicopot

Pejabat bersangkutan pun mengakui telah menerima sejumlah fee.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Ini Daftar Menteri-Kepala Lembaga Kena Reshuffle Jokowi, Ada Bahlil & Anak Buah Prabowo
VIDEO: Ini Daftar Menteri-Kepala Lembaga Kena Reshuffle Jokowi, Ada Bahlil & Anak Buah Prabowo

Presiden Joko Widodo atau Jokowi melakukan reshuffle atau perombakan kabinet Indonesia Maju, Senin 19 Agustus 2024.

Baca Selengkapnya
Syahrul Yasin Limpo akan ke Istana Usai Mundur dari Mentan, Jokowi: Belum Tahu Bahas Apa
Syahrul Yasin Limpo akan ke Istana Usai Mundur dari Mentan, Jokowi: Belum Tahu Bahas Apa

Jokowi menyebut pertemuan nantinya akan digelar secara terbuka untuk awak media.

Baca Selengkapnya
Dilantik Jokowi, Amran Sulaiman Kembali Jabat Menteri Pertanian
Dilantik Jokowi, Amran Sulaiman Kembali Jabat Menteri Pertanian

Amran menggantikan posisi Syahrul Yasin Limpo yang mengundurkan diri karena terjerat kasus dugaan korupsi.

Baca Selengkapnya
VIDEO: [FULL] Sertijab Nadiem Langsung ke Tiga Menteri Pilihan Prabowo di Kabinet Merah Putih
VIDEO: [FULL] Sertijab Nadiem Langsung ke Tiga Menteri Pilihan Prabowo di Kabinet Merah Putih

Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Anwar Makarim resmi menyerahkan jabatan kepada tiga menteri

Baca Selengkapnya