Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menko Luhut Minta Kepengurusan LPI Selesai Sebelum 15 Februari 2021

Menko Luhut Minta Kepengurusan LPI Selesai Sebelum 15 Februari 2021 Luhut Panjaitan. ©Liputan6.com/Angga Yuniar

Merdeka.com - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan meminta pembentukan direksi atau BOD Lembaga Pengelola Investasi Indonesia (LPI) harus selesai dalam waktu dekat. Luhut memperkirakan pengumuman para direksi LPI akan dilakukan paling lambat pekan depan.

"Saya pikir paling lambat pekan depan," kata Luhut dalam dialog bertajuk Tantangan dan Optimisme Investasi 2021, Jakarta, Rabu (3/2).

Alasannya, kata Luhut, pada tanggal 15 Februari 2021 mendatang akan ada pertemuan dengan para investor besar dunia. Acara tersebut dibuat oleh Abu Dhabi Investment Authority (ADIA), Uni Emirat Arab.

"Tanggal 15 mereka (LPI) akan ada promosi yang diatur oleh ADIA, United Emirat Arab. Ada beberapa fund besar yang akan diundang," kata Luhut.

Maka, direksi LPI harus segera rampung sebelum pelaksanaan acara tersebut. Sehingga Indonesia sudah siap ketika ada investor yang akan memberikan pendanaan dalam acara itu.

"Makanya harus selesai organisasinya, karena nanti kalau orang mau bilang investasi sekian, gimana?," ungkap Luhut.

Meski begitu Luhut enggan memberikan bocoran siapa saja yang bakal mengelola lembaga pengelola investasi pertama di Indonesia. "Kalau CEO-nya saya belum elok (kalau) membuka di sini," pungkasnya.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Indonesia dan UAE Bentuk Satuan Tugas Selesaikan 8 Kerja Sama Investasi
Indonesia dan UAE Bentuk Satuan Tugas Selesaikan 8 Kerja Sama Investasi

Ada 8 investasi yang disepakati oleh Indonesia dan Uni Emirat Arab

Baca Selengkapnya
Jelang Akhir Jabatan, Luhut Pandjaitan Dapat Tugas Baru Lagi dari Presiden Jokowi
Jelang Akhir Jabatan, Luhut Pandjaitan Dapat Tugas Baru Lagi dari Presiden Jokowi

Luhut mengatakan, terdapat sejumlah persiapan untuk memaksimalkan peluang dari pengembangan Wealth Management Centre (WMC) yang menggunakan skema family office.

Baca Selengkapnya
Pulang dari Abu Dhabi Luhut Laporan ke Jokowi dan Prabowo: Banyak Uang Antre Masuk RI Pakai Skema Family Office
Pulang dari Abu Dhabi Luhut Laporan ke Jokowi dan Prabowo: Banyak Uang Antre Masuk RI Pakai Skema Family Office

Luhut mengklaim banyak investor asing antre masuk RI jika menerapkan skema investasi family office.

Baca Selengkapnya
Menteri Bahlil: Ada Investor Asing Masuk IKN Bawa Uang Rp50 Triliun
Menteri Bahlil: Ada Investor Asing Masuk IKN Bawa Uang Rp50 Triliun

Pemerintah akan membuka investasi untuk asing di IKN pada tahap kedua.

Baca Selengkapnya
Jokowi Kunker ke Abu Dhabi Bertemu Presiden UEA, Sejumlah Hal Ini Bakal Dibahas
Jokowi Kunker ke Abu Dhabi Bertemu Presiden UEA, Sejumlah Hal Ini Bakal Dibahas

Hubungan Indonesia dan UEA meningkat sangat pesat di bidang ekonomi dan investasi.

Baca Selengkapnya
Sri Mulyani Cs Temui Puan Maharani di DPR, Ini Hasilnya
Sri Mulyani Cs Temui Puan Maharani di DPR, Ini Hasilnya

Sri Mulyani bertemu dengan Puan bersama dengan Wamenkeu, Suahasil Nazara dan Wamen BUMN, Kartika Wirjoatmodjo.

Baca Selengkapnya
Jokowi ke Abu Dhabi, Ma'ruf Amin Jadi Presiden Selama 2 Hari
Jokowi ke Abu Dhabi, Ma'ruf Amin Jadi Presiden Selama 2 Hari

Penugasan ini menyusul Presiden Joko Widodo atau Jokowi yang sedang melakukan kunjungan kerja ke Abu Dhabi, Uni Emirate Arab.

Baca Selengkapnya
Menko Luhut Panggil Erick Thohir ke Singapura, Ada Apa?
Menko Luhut Panggil Erick Thohir ke Singapura, Ada Apa?

Rencananya, Erick akan bertolak ke Singapura pada akhir pekan ini.

Baca Selengkapnya
Tiba di Abu Dhabi, Jokowi Disambut Presiden MBZ di Bandara Zayed
Tiba di Abu Dhabi, Jokowi Disambut Presiden MBZ di Bandara Zayed

Jalanan Abu Dhabi dimeriahkan dengan kehadiran umbul-umbul bendera Indonesia dan PEA.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Tepukan Pundak Prabowo untuk Tamu Spesial 'Sultan' Dubai Pemilik Burj Khalifa Dibawa Erick
VIDEO: Tepukan Pundak Prabowo untuk Tamu Spesial 'Sultan' Dubai Pemilik Burj Khalifa Dibawa Erick

Kedatangan Erick bersama Alabbar, mendapat sambutan hangat Prabowo

Baca Selengkapnya
Kebut Aturan Family Office, Luhut Incar Uang 28.000 Orang Kaya Dunia Masuk Indonesia
Kebut Aturan Family Office, Luhut Incar Uang 28.000 Orang Kaya Dunia Masuk Indonesia

Luhut berharap regulasi terkait pembentukan family office di era pemerintahan Joko Widodo (Jokowi).

Baca Selengkapnya
VIDEO: Menohok Mahfud Sindir Proyek IKN Belum Ada Investor Asing
VIDEO: Menohok Mahfud Sindir Proyek IKN Belum Ada Investor Asing "Cari Terus Mas Bahlil!"

Mahfud MD meminta Bahlil untuk terus mencari investor

Baca Selengkapnya