Menteri Saleh minta proyek palapa ring pakai komponen lokal
Merdeka.com - Menteri Perindustrian Saleh Husin meminta proyek pembangunan jaringan fiber optik Palapa Ring menggunakan komponen lokal. Menurutnya, Indonesia sudah memiliki sepuluh produsen fiber optik dengan kemampuan produksi 1,64 juta kilometer per tahun.
"Jika produksi ini diserap maka dengan sendirinya menciptakan nilai tambah dan lapangan kerja," kata Saleh, Jakarta, Sabtu (5/3).
Menurut Saleh, produk fiber optik Indonesia telah diekspor ke sejumlah negara. Diantaranya, India, Malaysia, Singapura, Nepal, dan Iran.
-
Bagaimana Indonesia jadi produsen nikel terbesar? Indonesia menjadi produsen nikel terbesar setelah Filipina membuat kebijakan ketat penambangan.
-
Apa itu internet fiber? Sebaliknya, internet fiber menggunakan serat kaca tipis yang dikenal sebagai kabel fiber-optik untuk mengirimkan data melalui sinyal cahaya.
-
Di mana posisi Indonesia dalam volume produksi otomotif? Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) mencatat, industri otomotif Indonesia berada di peringkat ke-11 dunia dari sisi volume produksi dengan 1,47 juta unit per tahun.
-
Apa saja yang mendorong pertumbuhan industri telekomunikasi di Indonesia? Program utama 'Peta Jalan Indonesia Digital 2022-2024' menjadi bukti nyata. Saat ini, Indonesia memiliki lebih dari 100 ribu menara BTS yang tersebar di seluruh negeri, yang memberikan akses internet ke lebih dari 94% kota di Indonesia.
-
Bagaimana XL SATU Fiber membantu produktivitas masyarakat? Tersedianya layanan XL Satu Fiber di area-area baru tersebut memungkinkan masyarakat setempat mendapatkan kemudahan akses layanan internet rumah berbasis fixed broadband dan sekaligus mobile broadband dalam satu paket.
-
Dimana internet fiber tersedia? Sebagai contoh, sekitar 82 persen rumah tangga di AS dapat mengakses kecepatan broadband 100 Mbps ke atas, sementara hanya sekitar 43 persen yang dapat mengakses internet fiber.
Proyek jaringan sepanjang 10.800 kilometer tersebut terbagi ke dalam tiga paket. Barat, Tengah, dan Timur. Sejatinya, proyek senilai Rp 8,5 triliun ini telah digagas sejak sebelas tahun lalu
"Harapan kami kepada Menteri Komunikasi dan Informatika agar dapat memerintahkan jajarannya untuk mewajibkan penggunaan produk dalam negeri kepada pemenang tender Palapa Ring ini," ujarnya.
"Harapan kami dengan diwujudkannya Proyek Palapa Ring ini, kegiatan ekonomi dari hulu sampai hilir dapat dikerjakan dan menggunakan sumber daya lokal, mulai dari konten, data center, cloud computing, satelit, kabel optik, dan perangkat jaringan." (mdk/yud)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Rosan menyebut, realisasi investasi pada kepemimpinan 10 tahun Presiden Jokowi berdampak pada penciptaan 13,8 juta lapangan kerja.
Baca SelengkapnyaDia merasa beruntung karena bisa bekerja di kompleks industri yang tumbuh di daerahnya.
Baca SelengkapnyaPabrik ini dapat memangkas kebutuhan impor dan menekan harga di pasar domestik.
Baca SelengkapnyaPabrik ini didirikan pengusaha asal China namun memprioritaskan penyerapan tenaga kerja lokal.
Baca SelengkapnyaAnak bangsa bisa melakukan inovasi teknologi melalui proses riset dan pengembangan. Hal ini akan sangat berguna untuk lebih memacu produktivitas.
Baca SelengkapnyaLangkah ini sebagai wujud implementasi fungsi trade facilitator dan industrial assistance
Baca SelengkapnyaProses pembangunan pabrik dalam waktu 10 bulan pascapenandatanganan perjanjian kerja sama di Beijing, China, Oktober 2023 lalu.
Baca SelengkapnyaSebanyak 161 Proyek Strategis Nasional (PSN) yang telah rampung senilai Rp1.134,9 triliun.
Baca SelengkapnyaTujuannya untuk mendukung target swasembada gula di Tanah Air.
Baca SelengkapnyaProduksi pipa baja seamless untuk industri migas di dalam negeri, sudah mencapai 500.000 ton per tahun.
Baca SelengkapnyaMenteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengungkap sosok yang bakal melakukan investasi di Pulau Rempang
Baca SelengkapnyaRosan menyebut nilai investasi Wavin di KIT Batang mencapai Rp825 miliar. Adapun, serapan terhadap tenaga kerja mencapai 170 tenaga kerja.
Baca Selengkapnya