Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Nahdlatul Ulama sebut pembangunan infrastruktur Jokowi berdampak positif ke petani

Nahdlatul Ulama sebut pembangunan infrastruktur Jokowi berdampak positif ke petani Marwan Jafar. ©2014 merdeka.com/arie basuki

Merdeka.com - Lembaga Pengembangan Pertanian Nahdlatul Ulama (LPPNU) meminta Presiden Jokowi untuk terus mendorong pembangunan infrastruktur nasional. Sebab, pembangunan infrastruktur yang saat ini gencar dilakukan memberi dampak positif pada perekonomian, termasuk para petani.

"Ini upaya LPPNU untuk mengapresiasi kebijakan pemerintah dalam konteks membangun infrastruktur secara nasional, sehingga tercipta konektivitas yang baik. Di mana dengan banyaknya bendungan yang dibangun, saluran irigasi, para petani kita jadi lebih sejahtera," ungkap Ketua LPPNU, Marwan Jafar, dalam diskusi di Jakarta, Selasa (20/3).

"Misalnya ada petani kita yang banyak mengeluhkan soal air, dengan bendungan dan irigasi yang dibuat, itu soal air akan terpenuhi. Di musim kering dengan punya waduk di musim kering kita masih bisa menanam," tambahnya.

Orang lain juga bertanya?

Oleh karena itu, kata dia, jika pemerintah terus fokus membangun infrastruktur perlahan tapi pasti pembangunan ekonomi, terutama di daerah dapat lebih baik. "Kalau kita kita secara maksimal memang belum tapi secara pelan kita harapkan dapat terpenuhi. Harus lebih kerja keras lagi," kata dia.

Selain itu, upaya pemerintah untuk memangkas perizinan di berbagai sektor, menurut Marwan patut diacungi jempol. "Izin itu harus dipersingkat. Diperpendek supaya tidak berbelit belit. Hari tiga bulan selesai misalnya, itu kemajuan yang patut diapresiasi," ujar dia.

Meskipun demikian, kerja sama dan koordinasi antara pemerintah pusat dan daerah tetap harus dijalankan bahkan diperkuat. Jangan sampai program-program yang telah disiapkan oleh pusat malah tidak dapat dieksekusi di daerah karena kurangnya koordinasi.

"Kerja sama, sinergitas, terus ditingkatkan. Kalau masih ada Pemerintah Daerah, Bupati, Walikota yang masih bandel ya harus dijewer," tandasnya.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi Minta Gapensi Tidak Asal Bangun Infrastruktur, Tapi Harus Ada Manfaat Jangka Panjang
Jokowi Minta Gapensi Tidak Asal Bangun Infrastruktur, Tapi Harus Ada Manfaat Jangka Panjang

Jokowi menyebut, sejak awal pemerintahannya, ia memang berfokus pada pembangunan infrastruktur.

Baca Selengkapnya
Daftar Megaproyek Infrastruktur Peninggalan Jokowi Selama 10 Tahun
Daftar Megaproyek Infrastruktur Peninggalan Jokowi Selama 10 Tahun

Menariknya, kisah sukses Jokowi membangun infrastruktur tak hanya terjadi di Pulau Jawa, melainkan juga luar Jawa. Sebut saja proyek Tol Trans Sumatera.

Baca Selengkapnya
Jokowi Minta Kades Utamakan Beli Produk Asli Desa, Meski Harga Lebih Mahal
Jokowi Minta Kades Utamakan Beli Produk Asli Desa, Meski Harga Lebih Mahal

Pembangunan menggunakan dana desa sudah membuat jalan desa mencapai 350 ribu kilometer.

Baca Selengkapnya
Wanti-Wanti Presiden Jokowi jika Daerah Ingin Bangun Jalan Tol
Wanti-Wanti Presiden Jokowi jika Daerah Ingin Bangun Jalan Tol

Jokowi mengatakan kemanfaatan pembangunan jalan bebas hambatan itu banyak dirasakan oleh masyarakat.

Baca Selengkapnya
Ahmad Luthfi Ungkap Pesan Jokowi untuk Dirinya, Tuntaskan Masalah di Jateng
Ahmad Luthfi Ungkap Pesan Jokowi untuk Dirinya, Tuntaskan Masalah di Jateng

Pesan presiden itu berisi jika dirinya terpilih memimpin Jateng harus bisa mengatasi problem di Jateng

Baca Selengkapnya
Ganjar Siap Lanjutkan Pembangunan di Era Jokowi: Jangan Sampai Perjuangan Kita Tercerabut dari Akarnya
Ganjar Siap Lanjutkan Pembangunan di Era Jokowi: Jangan Sampai Perjuangan Kita Tercerabut dari Akarnya

Ganjar sebagai capres dari PDIP siap melanjutkan capaian pondasi yang sudah dibangun pemerintahan Jokowi.

Baca Selengkapnya
Saat Ganjar Puji Jokowi Setinggi Langit, Beberkan Bukti-Buktinya
Saat Ganjar Puji Jokowi Setinggi Langit, Beberkan Bukti-Buktinya

Ganjar menilai, saat ini Indonesia sedang menapaki jalan menuju kategori negara maju.

Baca Selengkapnya
Jokowi Akhirnya Buka-Bukaan Alasan Getolnya Pembangunan Infrastruktur
Jokowi Akhirnya Buka-Bukaan Alasan Getolnya Pembangunan Infrastruktur

Infrastruktur menjadi kunci dari penopang aktivitas ekonomi.

Baca Selengkapnya
Sektor Konstruksi Siap Berkolaborasi untuk Genjot Pembangunan Proyek Infrastruktur
Sektor Konstruksi Siap Berkolaborasi untuk Genjot Pembangunan Proyek Infrastruktur

Salah satu calon Ketua Umum BPP Gapensi yang juga sebagai Sekretaris Jenderal BPP Gapensi Andi Rukman Nurdin (ARN) berkomitmen untuk memajukan industri.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Pembangunan Indonesia 5-10 Tahun Kedepan, Tanyakan ke Pak Prabowo
Jokowi: Pembangunan Indonesia 5-10 Tahun Kedepan, Tanyakan ke Pak Prabowo

Dia menyampaikan bahwa Indonesia merupakan negara besar sehingga pemerataan pembangunan tak boleh fokus di Pulau Jawa saja.

Baca Selengkapnya
Anies Kritik Jokowi Lebih Banyak Bangun Jalan Tol Ketimbang Jalan Umum, Pemerintah Respons Begini
Anies Kritik Jokowi Lebih Banyak Bangun Jalan Tol Ketimbang Jalan Umum, Pemerintah Respons Begini

Capres Anies mengkritik pemerintahan Jokowi yang banyak melakukan pembangunan infrastruktur jalan tapi berbayar (jalan tol).

Baca Selengkapnya
Wapres RI: Pertanian Tumbuh dan Tangguh
Wapres RI: Pertanian Tumbuh dan Tangguh

Wakil Presiden RI KH. Maruf Amin menyebut sektor pertanian Indonesia selama dua tahun terakhir mengalami pertumbuhan positif.

Baca Selengkapnya