Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Rapat di ESDM, Menko Luhut bahas soal kontrak Freeport dan Masela

Rapat di ESDM, Menko Luhut bahas soal kontrak Freeport dan Masela Freeport. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman, Luhut Binsar Panjaitan sore ini mendatangi Kantor Kementerian ESDM. Kehadirannya dalam kapasitasnya sebagai Plt. Menteri ESDM, menggantikan Arcandra Tahar, yang telah diberhentikan Presiden Joko Widodo.

Menurut Luhut, kedatangannya kali ini untuk membahas kembali sejumlah hal seperti Blok Masela, Blok Mahakam, kontrak Freeport, proyek gas laut dalam, dan proyek listrik.

"Koordinasi saya menyangkut masalah Masela, Mahakam, Freeport, laut dalam IDD Listrik, jadi banyak area yang dicover dan beliau laporan ke saya sebagai Menko Maritim, jadi saya cukup terinfo apa-apa yang sedang dikerjakan oleh Pak Arcandra," ujarnya di Jakarta, Selasa (16/8).

Orang lain juga bertanya?

Dalam pembahasan ini, Luhut hanya ditemani oleh para Dirjen dan Sekjen Kementerian ESDM. Sosok Arcandra tak tampak dalam rapat tertutup selama 30 menit tersebut.

"Tadi saya bicara dengan pak Sekjen, terus teman-teman Dirjen dan yang lain saya sampaikan kebijakan yang sudah dibuat oleh Pak Arcandra diteruskan," ucap Luhut.

Arcandra dilantik Presiden Jokowi menjadi Menteri ESDM menggantikan Sudirman Said pada 27 Juli 2016. Terkait polemik kepemilikan paspor Amerika Serikat (AS) Arcandra Tahar, Jokowi akhirnya mengambil langkah dengan memberhentikan Arcandra.

Selanjutnya, posisi Menteri ESDM sementara akan ditempati oleh Luhut selaku pejabat harian.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Perpanjangan Kontrak Freeport Hingga 2061 Disebut Terburu-buru, Erick Thohir Beri Penjelasan Begini
Perpanjangan Kontrak Freeport Hingga 2061 Disebut Terburu-buru, Erick Thohir Beri Penjelasan Begini

Erick mengatakan, jika Freeport ingin mengembangkan potensi, maka perusahaan mesti melakukam investasi mulai dari sekarang.

Baca Selengkapnya
Respons Bos Freeport Usai Disentil Bahlil karena Lamban Urus Izin Tambang
Respons Bos Freeport Usai Disentil Bahlil karena Lamban Urus Izin Tambang

Beberapa waktu lalu, Bahlil Lahadalia sempat menyentil proses pemenuhan syarat oleh Freeport Indonesia terkait perpanjangan IUPK.

Baca Selengkapnya
Bertemu Bos Freeport, Jokowi Bahas Penambahan Saham di Indonesia
Bertemu Bos Freeport, Jokowi Bahas Penambahan Saham di Indonesia

Presiden Jokowi melakukan kunjungan kerja ke Washington DC, Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya
Bahlil Bocorkan Hasil Pertemuan dengan Prabowo di Kertanagera, Ternyata Singgung Hal Ini
Bahlil Bocorkan Hasil Pertemuan dengan Prabowo di Kertanagera, Ternyata Singgung Hal Ini

Dalam pertemuan bersama Prabowo, dia menceritakan sejumlah obrolan yang dilaksanakannnya bersama the next RI 1 tersebut.

Baca Selengkapnya
Jokowi Pastikan Perpanjang Izin Ekspor PT Freeport, Sebut Pembangunan Smelter Hampir 100%
Jokowi Pastikan Perpanjang Izin Ekspor PT Freeport, Sebut Pembangunan Smelter Hampir 100%

Izin ekspor konsentrat tembaga oleh PT Freeport Indonesia (PTFI) yang saat ini berlaku hingga 31 Mei 2024.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Menteri ESDM Bahlil Langsung Ngegas Perintahkan Dirjen: Barang ini Banyak yang Pusing
VIDEO: Menteri ESDM Bahlil Langsung Ngegas Perintahkan Dirjen: Barang ini Banyak yang Pusing

Bahlil Lahadalia kini resmi menjabat sebagai Menteri ESDM menggantikan Arifin Tasrif.

Baca Selengkapnya
Luhut Soal Setop Ekspor LNG: Kalau Kontrak Selesai Tak akan Diperpanjang
Luhut Soal Setop Ekspor LNG: Kalau Kontrak Selesai Tak akan Diperpanjang

Luhut mengatakan, rencana pemerintah menyetop ekspor gas alam dari Indonesia masih menunggu persetujuan dari Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Baca Selengkapnya
VIDEO: Pidato Pertama Bahlil Sebagai Menteri ESDM, Keras Ingatkan Anak Buah Jangan Bikin Gerakan!
VIDEO: Pidato Pertama Bahlil Sebagai Menteri ESDM, Keras Ingatkan Anak Buah Jangan Bikin Gerakan!

Bahlil juga siap meneruskan program ESDM yang sudah dibuat oleh Arifin Tasrif dan menteri-menteri ESDM sebelumnya

Baca Selengkapnya
Menperin: Ada Industri Besar yang Tak Ingin Kebijakan Harga Gas Murah Dilanjutkan
Menperin: Ada Industri Besar yang Tak Ingin Kebijakan Harga Gas Murah Dilanjutkan

Ada pihak yang berusaha untuk menghalau terbitnya kebijakan yang akan memudahkan pelaku industri tertentu.

Baca Selengkapnya
Info Terbaru: Perpanjangan Izin Usaha Freeport Terbit Sebelum Jokowi Selesai
Info Terbaru: Perpanjangan Izin Usaha Freeport Terbit Sebelum Jokowi Selesai

Pemerintah sudah balik modal atau mencapai titik break-even dari pembelian saham Freeport sebesar 51 persen pada 2018.

Baca Selengkapnya
Dilantik Jadi Menteri ESDM, Bahlil Ingin Rapat Sampai Malam
Dilantik Jadi Menteri ESDM, Bahlil Ingin Rapat Sampai Malam

Gebrakan tersebut untuk menyelesaikan sederet pekerjaan rumah yang harus diselesaikan Kementerian ESDM.

Baca Selengkapnya
Menko Luhut: Ekspansi Bisnis yang Merugi Bukan Korupsi, Saya Tidak Sepakat Mantan Dirut Pertamina Dipenjara
Menko Luhut: Ekspansi Bisnis yang Merugi Bukan Korupsi, Saya Tidak Sepakat Mantan Dirut Pertamina Dipenjara

pemerintah tengah menyusun payung hukum bagi langkah ekspansi BUMN. Salah satunya PT Pertamina (Persero) ke beberapa sumber energi di luar negeri.

Baca Selengkapnya