Sri Mulyani sindir milenial lebih suka pakai teknologi untuk gosip
Merdeka.com - Menteri Keuangan Sri Mulyani mengajak generasi milenial untuk memanfaatkan teknologi digital untuk hal-hal yang bermanfaat. Hal ini ditegaskan saat berjumpa dengan generasi milenials, di Epicentrum XXI, Jakarta, Sabtu (29/9).
Dalam kesempatan tersebut, dia menyentil generasi muda yang lebih suka menggunakan media teknologi untuk mencari hal-hal yang tidak terlalu bermanfaat bagi pengembangan diri sendiri.
"Gunakan waktu anda itu bukan untuk klik gosip yang membuat hati dan perasaan anda itu menjadi teraduk-aduk. Nggak produktif," kata dia.
-
Siapa Duta Petani Milenial? Selain Lesti yang ditunjuk jadi Duta Petani Milenial, sederet artis ini juga pernah ditunjuk jadi duta.
-
Bagaimana milenial mendidik anak? Gerson menjelaskan bahwa orang tua saat ini lebih cenderung memperkuat perilaku positif daripada menghukum perilaku negatif.
-
Bagaimana milenial dapat mencapai kebahagiaan finansial? Lebih dari enam dari 10 responden dalam survei tersebut mengatakan bahwa mendapatkan nasihat keuangan yang baik sangatlah penting untuk mencapai kebahagiaan finansial.
-
Kapan Indonesia Millennial and Gen-Z Summit 2024 akan diadakan? Indonesia Millennial and Gen-Z Summit 2024 (IMGS 2024) akan kembali digelar pada 22-23 Oktober 2024 di The Tribrata, Darmawangsa, Jakarta.
-
Apa tujuan utama Indonesia Millennial and Gen-Z Summit 2024? Tujuan dari IMGS 2024 adalah mempersatukan generasi muda Indonesia dalam menciptakan perubahan positif melalui inovasi, kesetaraan, dan partisipasi aktif guna membangun masa depan bangsa yang lebih baik.
-
Mengapa Kemenkominfo menggandeng generasi muda? Menurutnya tahun 2030 Indonesia diperkirakan menjadi salah satu kekuatan ekonomi global yang mengandalkan sumber daya manusia berkualitas sebagai pendorong utama pertumbuhan ekonomi. 'Pada tahun tersebut kompetisi semakin ketat sehingga kita harus mempersiapkan sumberdaya manusia yang berkualitas,' katanya.
Mantan Direktur Bank Dunia ini mengatakan bahwa perkembangan teknologi digital yang kian maju memberikan banyak tawaran. Tawaran tersebut harus dapat dipilah dengan bijaksana.
"Coba pakai untuk hal yang bermanfaat. Waktu anda 24 jam itu sangat sedikit kalau dipakai untuk mencari hal yang bermanfaat. 24 jam sangat panjang kalau anda mau membaca barang-barang yang nggak jelas," ujar dia.
"Banyak sekali dan pilihannya dan bisa habiskan waktu saja dari subuh sampai subuh lagi. Kalian ada di kursi supir. Anda menyopiri diri anda sendiri. Jangan orang lain," tandasnya.
(mdk/azz)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pertumbuhan perbankan digital ini didorong kuat oleh Gen Z dan generasi milenial.
Baca SelengkapnyaHal ini menunjukkan banyak masyarakat Indonesia yang sudah masuk dalam sektor keuangan, seperti menabung diperbankan, berinvestasi, dan lainnya.
Baca SelengkapnyaCalon Presiden Ganjar Pranowo menemui kaum milenial dan generasi Z di Palembang.
Baca SelengkapnyaSri Mulyani menekankan bisnis yang ideal tidak mungkin memberikan keuntungan yang terlampau melimpah.
Baca SelengkapnyaPerempuan ini lah yang mengajari Sri Mulyani mengambil gambar, menulis caption, hingga memilih emoticon.
Baca SelengkapnyaDana abadi yang dikelola oleh LPDP telah menembus Rp133 triliun di tahun Ini.
Baca SelengkapnyaHal ini juga membuat media konvensional memiliki redaksi menjadi terdesak, sebab semua orang dapat melaporkan dan mendapatkan informasi melalui media sosial.
Baca SelengkapnyaGanjar mengenalkan program GratisIn yakni internet super cepat, gratis, dan merata di seluruh Indonesia.
Baca SelengkapnyaKementerian Keuangan tengah mengoptimalkan penerimaan melalui aset negara.
Baca SelengkapnyaDia tak ingin anak muda menjadi generasi yang tidak mengetahui tujuan negara di masa depan.
Baca SelengkapnyaMenurut Ganjar, sebanyak 37 persen millenial dan generasi z berisiko tinggi terpapar kabar bohong atau hoaks di kehidupan sehari-hari.
Baca SelengkapnyaGenerasi muda yang berkualitas akan menjadi ujung tombak dalam mendorong Indonesia yang berdaya saing secara global.
Baca Selengkapnya