Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Untuk kado Natal, PLN alirkan listrik 60 desa terpencil di Papua

Untuk kado Natal, PLN alirkan listrik 60 desa terpencil di Papua Mumi leluhur Suku Dani. ©AFP PHOTO/Adek Berry

Merdeka.com - PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) Papua dan Papua Barat mendistribusikan listrik ke 60 desa pada Desember 2016. Penyaluran listrik ini diberikan sebagai kado Natal untuk masyarakat Papua dan Papua Barat dari BUMN kelistrikan tersebut.

GM PLN Papua dan Papua Barat, Yohannes Sukrislismono, mengatakan penyaluran listrik ke 60 desa tersebut ditargetkan selesai pada 24 Desember 2016. Namun, katanya, tak semua desa bisa mendapatkan listrik selama 24 jam.

"60 desa ini sebelum Natal harus sudah selesai. Tapi, tak semua 24 jam. Ada yang hanya 6 jam karena keterbatasan infrastruktur," ujarnya di Jayapura, Papua, Kamis (15/12).

Dari 60 desa ini, terdapat 2.500 pelanggan yang mendapatkan pasokan listrik baru dari PLN. Dengan sambungan listrik baru ini, rasio elektrifikasi Papua sudah mencapai 55 persen, naik 5 persen sejak Maret 2016.

"Dulu Maret 2016, rasio elektrifikasi kami hanya 50 persen. Dengan ini diperkirakan menjadi 55 persen," katanya.

Untuk melistriki 60 desa ini, PLN menggunakan tiga strategi. Pertama, sambungan langsung dari transmisi untuk desa-desa yang dilewati jaringan listrik. Kedua, PLN melihat infrastruktur yang tersedia di desa tersebut.

"Kalau belum ada jaringan, kita tarik kabel dulu dari jaringan terdekat. Ketiga, pasang pembangkit untuk daerah-daerah terisolated," pungkasnya.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tahun Ini, 71 Desa di Kaltim akan Teraliri Listrik PLN
Tahun Ini, 71 Desa di Kaltim akan Teraliri Listrik PLN

Rasio Elektrifikasi (RE) PLN di Kaltim per Agustus 2023 telah mencapai 94,95 persen dengan Rasio Elektrifikasi total mencapai 99,99 persen.

Baca Selengkapnya
47 Tahun Tanpa Listrik, Kini 197 Rumah di Inhil Dialiri PLN
47 Tahun Tanpa Listrik, Kini 197 Rumah di Inhil Dialiri PLN

Sejak 47 tahun yang lalu, warga setempat hanya menggunakan penerangan yang terbatas.

Baca Selengkapnya
FOTO: Tersedia 50.910 MW, PLN Pastikan Pasokan Listrik Aman Selama Natal dan Tahun Baru 2024
FOTO: Tersedia 50.910 MW, PLN Pastikan Pasokan Listrik Aman Selama Natal dan Tahun Baru 2024

PLN memastikan kebutuhan listrik masyarakat selama Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 aman.

Baca Selengkapnya
Era Listrik 24 Jam Akhirnya Bisa Dinikmati hingga Pelosok Tanah Air
Era Listrik 24 Jam Akhirnya Bisa Dinikmati hingga Pelosok Tanah Air

Program pemerataan listrik jadi salah satu agenda mendesak yang dilakukan di era pemerintahan Jokowi.

Baca Selengkapnya
Berjuang Puluhan Tahun, Warga RT 9 Sanipah Akhirnya Bisa Nikmati Listrik 24 Jam
Berjuang Puluhan Tahun, Warga RT 9 Sanipah Akhirnya Bisa Nikmati Listrik 24 Jam

Sejak 1980-an, akhirnya masyarakat dapat dapat menikmati fasilitas listrik 24 jam.

Baca Selengkapnya
Puluhan Tahun Hidup Gelap Gulita tanpa Listrik dan Sinyal, Begini Nasib Warga di Kampung Terpencil Taman Nasional Baluran
Puluhan Tahun Hidup Gelap Gulita tanpa Listrik dan Sinyal, Begini Nasib Warga di Kampung Terpencil Taman Nasional Baluran

Kampung ini dulunya sangat susah dijangkau padahal punya pemandangan eksotis yang menyihir mata.

Baca Selengkapnya
Pasokan Aman, PLN Pastikan Listrik di DKI Jakarta Tak Padam Saat Libur Nataru
Pasokan Aman, PLN Pastikan Listrik di DKI Jakarta Tak Padam Saat Libur Nataru

PLN memastikan pasokan listrik di Jakarta aman saat Natal dan Tahun Baru.

Baca Selengkapnya
Pendapatan BUMDesa Meroket hingga Rp8 Juta per Bulan Ternyata dari Sini Sumbernya
Pendapatan BUMDesa Meroket hingga Rp8 Juta per Bulan Ternyata dari Sini Sumbernya

Kehadiran PLTS ini akan memperkuat lembaga lokal, khususnya Badan Usaha Milik Desa.

Baca Selengkapnya
PLN Pulihkan 100% Listrik di Lampung Usai Gangguan Transmisi
PLN Pulihkan 100% Listrik di Lampung Usai Gangguan Transmisi

Pemadaman terjadi karena gangguan pada jaringan Saluran Tegangan Ekstra Tinggi (SUTET) 275 kV Lubuk Linggau-Lahat.

Baca Selengkapnya
PLN Pulihkan Pasokan Listrik di Lampung Usai Gangguan Transmisi
PLN Pulihkan Pasokan Listrik di Lampung Usai Gangguan Transmisi

Upaya penormalan melibatkan penanganan pada 267 penyulang tegangan menengah 20kV.

Baca Selengkapnya
Listrik di Sumbar Mati Total, PLN Beri Penjelasan Begini
Listrik di Sumbar Mati Total, PLN Beri Penjelasan Begini

PLN baru menemukan penyebab minor seperti tower yang berdekatan dengan pohon, jamperan yang terputus dan lainnya.

Baca Selengkapnya
Kejar Target Desa Teraliri Listrik 100 Persen, PLN Minta Suntikan Dana Rp3 Triliun
Kejar Target Desa Teraliri Listrik 100 Persen, PLN Minta Suntikan Dana Rp3 Triliun

Pemerintah wajib menyediakan dana khusus untuk listrik desa.

Baca Selengkapnya