Denny Cagur Unggah Foto Harga Makanan Zaman Dulu, Berapa Harga Bakso?
Denny Cagur kembali mencuri perhatian publik di dunia maya. Hal ini terkait unggahan foto terbarunya di instagram.
Denny Cagur kembali mencuri perhatian publik di dunia maya. Hal ini terkait unggahan foto terbarunya di instagram.
Dalam foto yang diunggah Denny Cagur, menampilkan harga makanan zaman dulu. Tampak harga makanan pada masa itu masih sangat murah.
-
Kenapa Denny Cagur menjual gorengan? Untuk menghidupi dirinya, artis ini rela menjual gorengan dan ia tetap gigih menghadapi berbagai tantangan hidup.
-
Kapan Denny Caknan lahir? Denny Setiawan, yang lebih dikenal dengan nama panggung Denny Caknan, adalah seorang penyanyi dangdut terkemuka asal Ngawi. Ia lahir pada 10 Desember 1993.
-
Apa yang Denny Cagur lakukan untuk menghidupi dirinya? Untuk menghidupi dirinya, artis ini rela menjual gorengan dan ia tetap gigih menghadapi berbagai tantangan hidup.
-
Bagaimana Denny Cagur menghadapi masa-masa sulit? Meski jalannya penuh dengan kesulitan, Denny selalu memiliki keyakinan pada doa dan usahanya. Ia juga dengan tulus memberikan bantuan kepada sesama yang membutuhkan. Istri Denny juga setia mendampinginya dan turut berjuang dalam menghadapi masa-masa sulit.
-
Siapa yang memberikan kejutan ulang tahun untuk Denny Cagur? Shanty mengabadikan momen seru saat memberikan kejutan untuk Denny.
-
Bagaimana Dek Cunda terlihat mirip dengan Denny Caknan? Dengan wajahnya yang mulai diperlihatkan sedikit demi sedikit, netizen mengatakan bahwa Dek Cunda adalah versi mini dari Denny Caknan.
Unggah Foto Harga Makanan Zaman Dulu
Dalam foto tersebut tampak ada tiga orang pria. Ketiga pria tersebut menampilkan harga makanan.
Harga makanan tersebut diantaranya Nasi Putih Rp150, Nasi Rames Rp400, Soto Babat Rp350, Soto Ayam Rp350, Soto Mie Rp250, Bakso Sapi Rp250. Ketoprak Rp250, Gado-Gado Lontong Rp250, Kelapa Muda Rp250.
Akankan Terulang Kembali?
Denny Cagur pun tampak terkejut melihat harga makanan saat itu. Sebab jika dihitung pada sekarang harga makanan tersebut sudah dihargai belasan ribu.
"Akankah terulang kembali..?" tulis Denny Cagur.
Warganet Penasaran
Warganet tampak penasaran saat foto itu diambil. Salah satu warganet menyebut jika harga itu terjadi di masa tahun 1990-an.
"An*** murah sangat, thn berapakah itu kang denny," tulis @ijaldronepilot.
Tidak Mungkin Terulang
Warganet pun menyebut jika masa tersebut tidak akan pernah terulang. Sebab setipa tahun inflasi akan terus meningkat setiap tahun.
"Ga mungkin deh kyk ny.. tp skrg udh banyak dermawan2 yg ksh gratis buat yg membutuhkan... Makanan yg layak.. dan smoga kita bisa mengikuti org2 yg baik sprti itu.. kang @dennycagur," tulis @alzafrandsaputra.
(mdk/end)