Makin Dikenal Setelah Membintangi Film 'Siksa Kubur', ini Potret Widuri yang Punya Wajah Mirip Banget dengan Sang Ibunda Widi Mulia
Widuri merupakan anak kedua dari pasangan aktor Dwi Sasono dan Widi Mulia.
Widuri merupakan anak kedua dari pasangan aktor Dwi Sasono dan Widi Mulia.
Makin Dikenal Setelah Membintangi Film 'Siksa Kubur', ini Potret Widuri yang Punya Wajah Mirip Banget dengan Sang Ibunda Widi Mulia
Tak hanya aktingnya yang diacungi jempol, tetapi penampilan Widuri pun tak kalah mencuri perhatian. Widuri memiliki wajah yang begitu mirip 'plek ketiplek' dengan sang ibunda, Widi Mulia. Ini deretan fotonya.
Potret kebersamaan Widuri dengan sang ibunda, Widi Mulia. Widuri mengikuti jejak orang tuanya di dunia akting. Widuri mengawali debut aktingnya pada tahun 2014. Saat itu baru berusia 4 tahun, tampil dalam film AKU, KAU & KUA. Sekarang, dia telah berusia 13 tahun dan terus menunjukkan bakatnya yang luar biasa.
- Film Bila Esok Ibu Tiada Berhasil Tembus 3 Juta Penonton dalam 17 Hari, Baim Wong Singgung Cinta dan Kesabaran
- PDIP Gelar Wayangan di Bulan Bung Karno, Hasto Ungkit Kisah Sisupala yang Lupa Kebaikan Saudara
- Ketakutan Menyelimuti Layar, 8 Foto Selebriti dan Aktor Tak Luput Dari Teror Siksa & Kubur!
- Waria Ini Akui Tobat Setelah Nonton Film Siksa Api Neraka, Begini Potret Terbarunya yang Kembali Jadi Laki
Widi Mulia mengungkapkan kebanggaannya melihat akting Widuri dalam film terbarunya. Widi Mulia bahkan kerap menemani sang anak di lokasi syuting.
Tak hanya aktingnya di depan kamera, penampilan Widuri pun tak luput dari perhatian. Widuri memiliki paras cantik seperti sang ibunda, Widi Mulia.
Widuri Puteri Sasono lahir pada 14 Juni 2010. Di usianya yang kini baru menginjak 13 tahun, Widuri mulai merintis kariernya di dunia akting.
Potret Widuri dan Widi Mulia saat berpose di depan kamera. Tak hanya cantik, ekspresi Widuri saat berada di depan kamera begitu manis.
Widuri memiliki wajah yang begitu mirip dengan sang ibunda. Dalam foto ini tampak wajah Widuri mirip 'plek ketiplek' dengan sang ibunda.
"Dru, Widuri, dan Den tumbuh baik berkesenian karena mendapat support dan privilege dari kami ortunya yang juga seniman. Itu statement yang lebih pas. Tapi kami tidak berada dalam tim produksi film yang memilih dan menentukan untuk anak-anak kami bermain di dalamnya," ungkap Widi.
"Peluang mereka dalam jalur profesional datang secara organik. Ada test-nya, ada pelatihanya. Sekali lagi, istilah nepo baby kurang tepat untuk dipergunakan di sini," imbuhnya.