Single baru, JKT48 pamer kostum baru
Selain merilis kelima berjudul Flying Get, JKT48 juga merilis kostum terbarunya yang unik.
Selain merilis kelima berjudul Flying Get, JKT48 juga merilis kostum terbarunya yang unik. Di kostum tersebut terdapat sayap di belakangnya serta pola burung.
"Kita memakai sayap temanya burung. Jadi di baju kita ada pattern burung, dan ada baju tradisional dari Cina," tutur Kinal di salah satu pusat perbelanjaan, Jakarta Selatan (5/3).
-
Siapa Sisca JKT48? Sisca Saras atau yang dikenal sebagai Sisca JKT48 baru saja menyelesaikan studi S1. Tak main-main, Sisca menyandang predikat mahasiswa dengan nilai terbaik di kelulusannya.
-
Hadiah apa yang diterima Greesel JKT48? Greesel JKT48 terlihat kaget dengan hadiah dari salah satu penggemarnya ini. Pada perayaan Idul Adha dengan berqurban, seorang penggemar JKT48 yang dikenal sebagai Woti, memilih untuk berqurban seekor sapi atas nama Greesel Adhalia, yang juga dikenal sebagai Greesel JKT48.
-
Prestasi apa yang diraih Sisca JKT48? Sisca menyandang predikat mahasiswa dengan nilai terbaik di kelulusannya. Video saat Sisca pidato tersebar di media sosial Twitter.
-
Kenapa Sisca JKT48 semakin terkenal? Prestasi ini membuat nama Sisca semakin tenar. Pasalnya ia dinilai berhasil menyeimbangkan karier dengan pendidikan.
-
Kenapa Zee JKT48 terkenal? Si bungsu yang super lucu, Zia Cyra Kaysha, yang akan jadi member JKT48 nanti, tuh dipuja-puja sama penggemarnya!
-
Siapa Freya JKT48? Tidak hanya sebagai keturunan Sultan Hamengkubuwono II, Freya JKT48 juga merupakan anggota JKT48 yang terkenal dengan senyuman seindah karamel, lho.
Mengenai single yang keluar secara rutin, JKT48 mengungkapkan bahwa itu adalah keharusan yang tak boleh dilewatkan. Bagi mereka single secara rutin adalah strategi untuk menyenangkan fans.
"Kita selalu berusaha untuk selalu rutin keluarin single, agar fans kita gak bosen," tutup Kinal.
(kpl/why/faj)