AS Laporkan Rusa Pertama di Dunia yang Terinfeksi Covid-19
Departemen Pertanian AS (USDA) melaporkan penularan virus SARS-CoV-2 penyebab penyakit Covid-19 terhadap hewan itu terjadi di Negara Bagian Ohio. Sejauh ini belum ada laporan rusa itu memperlihatkan gejala.
Pemerintah Amerika Serikat kemarin mengatakan telah mencatat kasus pertama di dunia seekor rusa yang terinfeksi Covid-19.
Laman Reuters melaporkan, Minggu (29/8), Departemen Pertanian AS (USDA) melaporkan penularan virus SARS-CoV-2 penyebab penyakit Covid-19 terhadap hewan itu terjadi di Negara Bagian Ohio. Sejauh ini belum ada laporan rusa itu memperlihatkan gejala.
-
Siapa yang menyatakan bahwa pandemi masa depan kemungkinan berasal dari hewan liar? Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) dan sebagian besar ahli penyakit menular sepakat bahwa asal usul pandemi manusia di masa depan kemungkinan besar akan bersifat zoonosis, dengan satwa liar menjadi sumber utamanya.
-
Di mana henbane hitam ditemukan tumbuh liar? Sisa-sisanya umum ditemukan di situs arkeologi di Eropa Barat Laut karena tumbuh liar di dekat pemukiman manusia, sehingga sulit untuk menentukan apakah itu sengaja digunakan.
-
Mengapa warga Sampangan panik dengan kucing liar? Warga menduga bahwa kucing liar itu terkena rabies.
-
Bagaimana Pohon Pelawan menjadi penghasil madu liar? Selain dimanfaatkan untuk berbagai aktivitas manusia, pohon ini rupanya juga menjadi rumah atau sarang lebah liar sehingga menjadi penghasil madu lebah liar yang memiliki cita rasa pahit.
-
Bagaimana cara mengatasi gigitan kucing liar? Jika Anda tiba-tiba digigit kucing liar yang kemudian timbul luka, pertolongan pertama yang perlu dlakukan adalah menghentikan pendarahan. Setelah perdarahan berhenti keluar di area gigitan, selanjutnya bersihkan luka dengan sabun dan air, serta oleskan salep antibiotik dan perban pada gigitan. Setelah melakukan pertolongan pertama, Anda bisa mengecek kondisi ke dokter untuk mengetahui apakah luka tersebut berisiko menimbulkan komplikasi lain.
-
Dimana balap liar ini terjadi? Aksi pembubaran balap liar ini terjadi di Jalan Sudirman, Kudus, Jawa Tengah.
"Kami tidak tahu bagaimana rusa itu bisa terpapar SARS-CoV-2," kata juru bicara Departemen Pertanian Lyndsay Cole dalam surel kepada Reuters. "Kemungkinan rusa itu tertular dari manusia, lingkungan, rusa lain, atau hewan spesies lain."
USDA sebelumnya melaporkan kasus Covid-19 pada hewan seperti anjing, kucing, harimau, singa, gorila, macan tutul salju, berang-berang, dan cerpelai.
Secara global, binatang yang terinfeksi Covid-19 punya kontak dekat dengan manusia yang sudah tertular penyakit itu.
USDA bulan lalu melaporkan populasi rusa ekor putih di Illinois, Michigan, New York, dan Pennsylvania terpapar SARS-CoV-2 berdasarkan penelitian dari analisis sampel antibodi hewan tersebut.
Universitas Ohio mengumpulkan sampel dari rusa yang tertular itu di Ohio dari Januari sampai Maret sebagai bagian dari penelitian, kata USDA.
Baca juga:
90 Hari Penyelidikan, Intelijen AS Simpulkan Covid-19 Bukan Senjata Biologi
Dua Warga Jepang Meninggal Usai Disuntik Vaksin Moderna yang Tercemar Partikel Logam
Arab Saudi Tangkap 103 Orang karena Langgar Aturan Karantina
Israel Hadapi Lonjakan Kasus Covid-19 Walaupun Tingkat Vaksinasinya Sangat Tinggi
Jepang Hentikan Penggunaan 1,63 Juta Dosis Vaksin Moderna karena Terkontaminasi
Dua Rumah Sakit Sydney Buat Tenda Darurat Atasi Lonjakan Pasien Covid-19