Untuk Pertama Kalinya, Arab Saudi Izinkan Sekolah Ajarkan Musik
Ini adalah inisiatif Kementerian Kebudayaan Arab Saudi.
Arab Saudi akan mendukung 100 sekolah negeri dan internasional yang menyediakan program ekstrakurikuler musik untuk mempromosikan kebudayaan dan seni dalam bidang pendidikan.
Ini adalah inisiatif Kementerian Kebudayaan dan kementerian menerima pendaftaran sekolah yang tertarik dengan program ini antara 26 Mei dan 19 Oktober. Lalu akan dilakukan sekeksi antara 4 Juli dan 15 Juli. Setelah itu akan diumumkan sekolah mana saja yang akan menerima bantuan program ini pada 14 Agustus (bagi mereka yang mendaftar sebelum 1 Juli) dan pada 5 Desember (bagi mereka yang mendaftar setelah 1 Juli).
-
Kapan patung unta di Arab Saudi ditemukan? Sederet patung unta berukuran sesuai aslinya ditemukan pada 2018 lalu di Arab Saudi utara.
-
Bagaimana Arab Saudi menyamakan skor melawan Timnas Indonesia? Sangat yakin. Arab Saudi akhirnya berhasil menyamakan skor pada menit ke-45+3. Tendangan Musab Al-Juwayr mengenai Calvin Verdonk sebelum bola masuk ke gawang Timnas Indonesia.
-
Kapan Timnas Indonesia main lawan Arab Saudi? Timnas Indonesia akan menghadapi Arab Saudi dalam laga pertama putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Stadion King Abdullah Sports City, Jeddah, pada Jumat (6/9/2024) dini hari WIB.
-
Kenapa Timnas Indonesia ke Arab Saudi? Sebagian anggota Timnas Indonesia telah tiba di Arab Saudi menjelang Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia pada Senin pagi, 2 September 2024, waktu setempat.
-
Bagaimana gaya permainan lini tengah Arab Saudi? Mereka memiliki gaya permainan yang lebih stylish, mirip dengan permainan Eropa, dengan penguasaan bola yang baik. Mereka lebih tenang," ungkap Ropan.
-
Apa yang ditemukan di situs Qurh, Arab Saudi? Komisi Kerajaan AlUla (RCU) Arab Saudi mengumumkan penemuan menakjubkan saat tim arkeologi di situs Qurh di Kegubernuran AlUla menemukan kapak tangan zaman Paleolitik yang diperkirakan berusia lebih dari 200.000 tahun.
Program budaya musik kementerian ini bertujuan untuk memperkenalkan aspek artistik, teoretis dan ilmiah di bidang musik, dari mana penerima memiliki pengetahuan tentang kekhasan seni musik, bahasa dan sejarahnya, dan interpretasinya atas aturan dan landasan teori yang mendasarinya.
Program ini juga membahas beberapa alat musik dengan gaya yang berbeda, memungkinkan siswa membedakan alat-alat musik dan mengetahui kekhasannya.
"Menggali bidang ini membawa kita pada pentingnya mengetahui tokoh-tokoh musik Barat dan lokal yang paling menonjol dan peran mereka dalam pengembangan seni ini dan pengabadian beberapa karya, pola dan cetakan musik, baik Arab atau Barat," jelas kementerian kebudayaan, dikutip dari Al Arabiya, Selasa (7/6).
Program ini akan disajikan dalam bahasa Arab dan tersedia untuk semua sekolah, baik negeri, swasta atau internasional.
"Program ini menghadirkan karya seni dan arsitektur terpenting dari seluruh dunia dan menyoroti seni lukis, patung, dan bentuk seni lainnya sebagai mahakarya seni," jelas Kementerian kebudayaan.
Kementerian Pendidikan juga memiliki program yang disebut "Refleksi terhadap Seni Saudi dan Intrnasional". Tujuannya untuk mempromosikan kesenian kepada para siswa sekolah dasar dan menengah.
Baca juga:
Indonesia Minta Tambahan Kuota Haji ke Arab Saudi
Bertemu Menlu Arab Saudi, Jokowi Bahas 'Indonesian House' di Mekkah
Berapa Besar Pendapatan Saudi dari Umrah dan Haji? Ini Datanya
Imam Masjidil Haram Kecam Politisi India yang Menghina Nabi Muhammad
Saudi Kecam Pernyataan Pejabat India yang Hina Nabi Muhammad
Kementerian Agama Pastikan Jemaah Wafat di Arab Saudi Bisa Dibadalhajikan