35 Nama Bayi Kembar Laki-Laki dan Perempuan, Unik dan Penuh Makna
Tak jarang banyak dari pasangan suami istri juga menginginkan memiliki anak kembar. Sebab ada keseruan tersendiri yang hadir kala dianugerahi anak kembar. Seperti bisa memakaikan baju kembar hingga suasana rumah yang jauh lebih ramai.
Memiliki momongan merupakan dambaan hampir setiap pasangan yang menikah. Kehadiran momongan bisa jadi pelengkap yang sempurna dalam kehidupan rumah tangga. Tak heran bila kemudian banyak pasangan mengupayakan berbagai cara untuk memiliki anak.
Tak jarang juga banyak dari pasangan suami istri juga menginginkan memiliki anak kembar. Sebab ada keseruan tersendiri yang hadir kala dianugerahi anak kembar. Seperti bisa memakaikan baju kembar hingga suasana rumah yang jauh lebih ramai.
-
Kapan nama-nama bayi perempuan ini dikumpulkan? Melansir dari berbagai sumber, Jumat (16/2), simak ulasan informasinya berikut ini.
-
Apa nama bayi yang baru lahir? Melalui postingan ini, Andrew menuliskan caption yang berbunyi, 'Hey Baby Luv. Zeya Savannah Luv.'
-
Apa saja kumpulan nama bayi kembar laki-laki Islami beserta artinya? Lantas apa saja kumpulan nama bayi kembar laki-laki Islami beserta artinya? Melansir dari berbagai sumber, Senin (2/9), simak ulasan informasinya berikut ini. Nama Bayi Kembar Laki-Laki Islami: Huruf A Amar dan Amir Mu'minin = laki-laki yang jadi pemimpin orang berimanAbdad dan Abdid = laki-laki yang tekun beribadahAdla dan Adli Hayatil Fata = laki-laki yang adil dan lebih hidupAlqo dan Alqi Ila Robbi = laki-laki yang selalu ingin bertemu dengan Sang PenciptaAsma dan Asmi Syifaul Husna = laki-laki yang mempunyai nama baikArju dan Arja Ghufroni Hadi = laki-laki yang mengharapkan petunjukAshabu dan Ashabi Syafi'i Islami = laki-laki yang mempunyai pertolongan dan berserah diriAkrom dan Akrim Aulia Husna = laki-laki yang mulia dan suka berbuat baikAfwa dan Afwi Zaki Rahmi = laki-laki yang pemaaf dan penyayangArdo dan Ardi Tanbitul Atsmari = laki-laki yang subur dan berkembang pikiranyaNama Bayi Kembar Laki-Laki Islami: Huruf BBarak dan Barik Nail Rizqi = laki-laki yang dekat dengan risqi-NyaBana dan Bani Aula Husna = laki-laki yang bagus dan luhur keturunanyaBisma dan Bismi Naili Asadi = laki-laki yang mempunyai nama yang gagah bagai singaBardawa dan Bardawi Tahqiq Lisani = laki-laki yang harus sekali ucapanyaBara dan Bari Jauhari Fahmi = laki-laki yang indah bagai permata dan pintarBalma dan Balmi Tantowi Zahidi = laki-laki yang pintar dan berzuhudBalwa dan Balwi Zaki Ahmadi = laki-laki yang bersih dan terpujiBaqira dan Baqiri Aswadi Amri = Laki-laki yang Gagah Dalam Menghadapi Setiap UrusanBasima dan Basami Faisa Hadi = laki-laki yang murah senyum berbahagia dan berpetunjukBurhan dan Barhana Adina Bad'i = laki-laki yang menjadi dalil agama yang indah
-
Kenapa pemberian nama penting bagi anak? Sebab, nama bakal menjadi identitasnya yang dibawa sejak lahir hingga akhir hayat kelak. Setiap nama pun menjadi doa tersendiri bagi masing-masing anak yang lahir ke dunia.
-
Kapan daftar nama anak laki-laki depan F ini dikumpulkan? Melansir dari berbagai sumber, Selasa (28/11), berikut merdeka.com rangkum mengenai kumpulan nama anak laki-laki depan F yang bisa menjadi bahan pertimbangan Anda.
-
Kenapa nama bayi perempuan Islami 3 kata sedang banyak dicari orang tua? Banyak sekali referensi nama bayi perempuan, akan tetapi, saat ini nama bayi perempuan Islami 3 kata sedang dicari oleh para orang tua yang menginginkan nama anaknya bernuansa Islami.
Meskipun begitu, memiliki anak kembar juga membawa kerepotan tersendiri. Mengingat mengurus satu bayi saja sering kali menyita waktu dan tenaga.
Apalagi memiliki bayi kembar tentu kamu harus memiliki tenaga yang ekstra dan kesabaran yang berlimpah. Untuk itu, memiliki bayi kembar membutuhkan persiapan yang tidak sepele.
Selain perencanaan yang matang, biasanya pasangan suami istri juga akan sangat antusias mencari nama untuk calon bayi kembar mereka. Jika kamu belum memiliki referensi nama untuk bayi kamu, berikut ini dapat kamu simak informasi tentang 50 bayi kembar laki-laki dan perempuan, unik dan penuh makna telah dirangkum merdeka.com melalui brilio.
Nama Bayi Kembar Laki-Laki dan Perempuan dari A-F
1. Abshari: Mata hati.
Hamani: Pemberi semangat.
2. Abyasa: Pintar.
Anindita: Cantik.
3. Adelio: Pangeran mulia.
Adelia: Mulia.
4. Adicandra: Rembulan yang indah.
Adikirana: Sinarnya cantik.
5. Azzam: Kebulatan tekad.
Azzura: Langit biru cerah.
6. Bagus: Baik, indah, tampan.
Ayu: Cantik, elok, menarik.
7. Barnes: Pekerja keras.
Bryna: Penuh kebajikan, kekuatan.
8. Cendikia: Berakal, cerdas, pandai.
Calista: Surga.
9. Damar: Lampu, sumber cahaya.
Wulan: Bulan.
10. Deniz: Laut, samudera.
Disa: Aktif, bersemangat.
Nama Bayi Kembar Laki-Laki dan Perempuan dari G-M
©©2013 Merdeka.com/Shutterstock/Katrina Elena
11. Dimas: Yang terkasih.
Dita: Pemberian yang berharga.
12. Faustine: Beruntung.
Fausta: Keberuntungan.
13. Ferdinan: Petualang yang rajin, berdamai.
Farika: Penuh kedamaian.
14. Fernan dan Fernanda: Semangat untuk perdamaian.
15. Filio: Pemimpin yang baik hati.
Fiona: Putih, cantik.
16. Ghani dan Ghina: Kaya.
17. Gilang: Anak yang teguh, cahaya.
Ghita: Anugerah, pemberian.
18. Kama dan Kalila: Sangat dicintai.
19. Mars dan Venus: Nama planet.
20. Monique: Nasihat.
Myrna: Yang tercinta, yang tersayang.
Nama Bayi Kembar Laki-Laki dan Perempuan dari N-Z
21. Nandara: Laki-laki.
Nefa: Salju.
22. Narendra: Orang yang kuat, berkuasa, raja.
Naela: Kesuksesan pencapaian
23. Nathan dan Nala: Hadiah dari Tuhan.
24. Nevan: Suci, jujur.
Nessa: Suci, murni.
25. Pandu: Penunjuk jalan.
Pandita: Arif, orang yang bijaksana.
26. Pijar: Putih menyala.
Puspa: Bunga.
27. Radhi: Yang rela, ikhlas.
Raine: Bijaksana.
28. Radi: Berkah Tuhan.
Raya: Besar.
29. Radin: Dibersihkan dari noda.
Ratri: Malam.
30. Radith: Matahari.
Resmi: Asri, indah.
31. Ramon dan Rimonda: Pelindung yang bijaksana.
32. Randi: Serigala, kuat.
Rhiana: Ratu yang hebat.
33. Ransi: brilian, cerdas.
Rosa: Bunga mawar.
34. Sage: Ksatria.
Daisy: Nama bunga.
35. Zahab: Emas.
Zandra: Pelindung masyarakat, penolong.