Kerap Main di FTV Suara Hati Istri, Ini Potret Rendy Kjaernett Bareng Istri
Salah satu aktor yang kerap membintangi FTV Suara Hati Istri adalah Rendy Kjaernett. Meski dikenal sebagai salah satu Raja FTV yang punya segudang kesibukan, Rendy merupakan sosok aktor yang dekat dengan keluarga, terutama sang istri.
FTV Suara Hati Istri merupakan salah satu tayangan yang digemari pemirsa setia Indosiar. Selain karena alur ceritanya yang menarik dan dekat dengan kehidupan sehari-hari, FTV ini juga diminati karena dibintangi oleh aktor dan aktris papan atas tanah air.
Salah satu aktor yang kerap membintangi FTV Suara Hati Istri adalah Rendy Kjaernett. Meski dikenal sebagai salah satu Raja FTV yang punya segudang kesibukan, Rendy merupakan sosok aktor yang dekat dengan keluarga, terutama sang istri.
-
Kapan Jalur Pantura Jawa Barat mulai ramai pemudik motor? Sudah Ada Beberapa yang Mudik Saat kreator tersebut melalui Jalur Pantura, beberapa pemudik mulai terlihat di satu pekan jelang lebaran. Mereka sudah mulai pulang ke kampung halaman denga menggunakan sepeda motor.
-
Apa saja jenis truk yang populer di Indonesia? Ada beberapa jenis truk yang populer di Indonesia. Beragam jenis truk pengangkut barang tentu sudah sering kita lihat dalam kehidupan sehari-hari. Kendaraan ini biasanya digunakan untuk keperluan paket antar logistik atau sejenisnya.
-
Di mana banjir merendam rel kereta? "Mohon maaf atas keterlambatan perjalanan Commuter Line Rangkasbitung pada Sabtu (6/7) sore ini imbas jalur KA yang terendam banjir di KM 17+2/5 antara Stasiun Kebayoran - Stasiun Pondok Ranji," seperti dilihat di instagram story akun resmi instagram @commuterline Sabtu (6/7).
-
Kapan mobil bekas taksi dianggap punya jarak tempuh rendah? Taksi umumnya menempuh jarak yang lebih pendek dibandingkan mobil pribadi pada tahun yang sama, karena waktu operasional taksi terbatas.
-
Dimana merek mobil China lainnya akan masuk di Indonesia? Produsen mobil China kini memperluas pasarnya ke berbagai negara di Asia Tenggara, termasuk Indonesia. Setelah kehadiran Wuling, DFSK, Chery, dan BYD di Indonesia, banyak merek mobil China lainnya yang dikabarkan akan menyusul untuk memasuki pasar otomotif Tanah Air.
-
Kapan motor pertama tiba di Indonesia? Setelah menunggu satu tahun, akhirnya motor pertama tersebut tiba di Pelabuhan Semarang pada tahun 1893.
Berikut potret kebersamaanRendy Kjaernett bareng istri.
1. Menikah pada 2014
©2021 Merdeka.com/Instagram-rendykjaernett1
Aktor blasteran Norwegia-Indonesia ini menikah dengan Lady Veronica Nayoan pada 2014 lalu. Rumah tangga keduanya dikenal harmonis dan jauh dari kabar tak sedap.
Di akun Instagramnya, Rendy juga kerap mengunggah potret mesranya bersama sang istri.
2. Tulis Kata Romantis
©2021 Merdeka.com/Instagram-rendykjaernett1
Rendy juga kerap menuliskan kata-kata romantis untuk sang istri di keterangan unggahannya. Tak sedikit penggemarnya ikut merasa baper dengan sikap manis Rendy ini.
“You are that woman who transformed my imperfections into perfections," tulisnya di salah satu unggahan potretnya bersama sang istri.
3. Dikaruniai Dua Anak
©2021 Merdeka.com/Instagram-rendykjaernett1
Dari pernikahan mereka, Rendy dan Veronica telah dikaruniai dua anak. Kedua anak mereka bernama Reignoah Kjaernett Selena dan Emmanuela Kjaernett.
4. Dekat dengan Keluarga dan Anak-Anaknya
©2021 Merdeka.com/Instagram-rendykjaernett1
Rendy dikenal sebagai sosok suami yang dekat dengan anak-anaknya. Ia juga kerap memberikan kejutan di hari spesial buah hatinya, termasuk saat momen ulang tahun anak sulungnya.
"Sharing our happiness with you ,stay blessed peeps," tulis Rendy.