Anies tegaskan bakal tertibkan PKL di Tanah Abang
Anies tegaskan bakal tertibkan PKL di Tanah Abang. Anies mengatakan, bakal melakukan koordinasi dengan satuan pamong praja untuk menuntaskan permasalahan tersebut. Namun rumusan pemecahan masalah itu masih dalam kajiannya.
Gubernur DKI Jakarta Anies Rasyid Baswedan menegaskan bakal menertibkan pedagang kaki lima di kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat. Para PKL yang kembali menjajakan dagangannya sepanjang trotoar Pasar Tanah Abang belakangan ramai di media sosial.
"Pokoknya semua kita tertibkan," kata Anies usai mengikuti acara arahan kepada Gubernur, Bupati dan Walikota se-Indonesia di Istana Negara, Jakarta, Selasa (24/4).
Anies mengatakan, bakal melakukan koordinasi dengan satuan pamong praja untuk menuntaskan permasalahan tersebut. Namun rumusan pemecahan masalah itu masih dalam kajiannya.
"Nanti kita akan penertiban juga caranya kita bicarakan," ujar Anies.
Keberadaan pedagang kaki lima yang membandel menjajakan dagangannya di sepanjang trotoar Pasar Tanah, Jakarta Pusat, seakan tak pernah usai. Setiap ditertibkan, para PKL tersebut kembali menjajakan dagangannya di trotoar jalan.
Baca juga:
Dulu garang, kini Sandiaga Uno tahan diri soal janji lepas saham perusahaan bir
Sandiaga soal janji kampanye lepas saham perusahaan bir: Ini sangat sensitif
Ngototnya Ketua DPRD DKI tolak rapat paripurna istimewa untuk Anies-Sandi
Diperintah Anies, Sandiaga akui berat dapat WTP dari BPK
Prasetio keukeuh tolak gelar rapat paripurna istimewa untuk Anies-Sandi
Menteri Tjahjo sebut wajib rapat paripurna istimewa sambut pemimpin baru
Anies-Sandi kikuk dengan peraturan yang dibuat Ahok
-
Siapa yang dijemput Anies Baswedan? Calon Presiden (Capres) nomor urut satu Anies Baswedan mendatangi kediaman Calon Wakil Presiden (Cawapres) Muhaimin Iskandar atau Cak Imin di Jalan Widya Chandra IV Nomor 23, Jakarta Selatan, Jumat (22/12).
-
Siapa kakek dari Anies Baswedan? Sebagai pria berusia 54 tahun, Anies Baswedan adalah cucu dari Abdurrahman Baswedan, seorang diplomat yang pernah menjabat sebagai wakil Menteri Muda Penerangan RI dan juga sebagai pejuang kemerdekaan Indonesia.
-
Apa berita bohong yang disebarkan tentang Anies Baswedan? Mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menjadi sasaran berita bohong atau hoaks yang tersebar luas di media sosial. Terlebih menjelang Pilkada serentak 2024.
-
Apa yang dikatakan Anies Baswedan dalam video yang beredar? "Dengan kekalahan saya pada pemilu presiden yang lalu, saya memutuskan untuk menjadi gamer," Anies terlihat mengatakan hal itu dalam sebuah video yang beredar."Untuk itu saya akan memperkenalkan gim yang saya mainkan, Honor of Kings."
-
Apa yang disampaikan Anies Baswedan di sidang perdana PHPU? "Karena memang sebagai prinsipal di awal kami hadir menyampaikan pesan pembuka sesudah itu nanti disampaikan lengkap oleh tim hukum," kata Anies, kepada wartawan, Rabu (27/3).
-
Apa yang ingin diberantas oleh Anies Baswedan? “Saya sudah berkomitmen untuk memberantas semua kegiatan ilegal, semua itu harus diberikan sanksi tegas dan dihukum,” tutupnya.