PKB Harap Proses Pemilihan Wagub DKI Berjalan Cepat
Dia berharap mekanisme pemilihan Wagub baru bisa cepat selesai. DPRD, kata dia, tinggal melaksanakan Rapat Pimpinan Gabungan (Rapimgab) kemudian rapat Paripurna.
Gerindra dan PKS telah mengusulkan Nurmasyah Lubis dan Ahmad Riza Patria jadi Cawagub DKI. Ketua Fraksi PKB DPRD DKI Jakarta, Hasbiallah Ilyas memuji dua sosok tersebut.
"Nurmasyah bagus, jadi DPRD dua periode, ngerti persoalan Jakarta. Sama, Riza aktif di LSM, di DPR RI juga masih aktif, bagus lah dua duanya," katanya saat dihubungi merdeka.com, Selasa (21/1).
-
Apa yang diumumkan oleh BPBD DKI Jakarta? Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mengumumkan, cuaca ekstrem berpotensi melanda Ibu Kota hingga 8 Maret 2024.
-
Kapan GKI Purbalingga didirikan? “Baru Januari kemarin saya ditasbihkan di sini,” kata Pendeta Andya. Pendeta Andya mengatakan, pada 5 Mei 2024 kemarin, gereja itu sudah berusia 81 tahun.
-
Kapan Daerah Istimewa Kalimantan Barat (DIKB) dibentuk? Dilansir dari kanal YouTube Bimo K.A, Daerah Istimewa Kalimantan Barat terbentuk pada tahun 1946.
-
Apa yang dijamin Heru Budi terkait TK Gudang Peluru? "Enggak ada. Dari awal enggak ada niatan itu (gusur)," kata Heru Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono, memastikan tidak bakal menggusur Taman Kanak-kanak (TK) Gudang Peluru, Tebet, Jakarta Selatan karena aktivitas revitalisasi taman di kawasan tersebut.
-
Apa yang dilakukan Andika Perkasa di GBK? Andika Perkasa dan teman-temannya tampak sangat semangat dan mereka melakukan pemanasan untuk meregangkan otot sebelum berolahraga.
-
Kenapa Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memberikan keringanan PBB? Pemerintah Provinsi DKI Jakarta memberikan keringanan PBB dengan tujuan untuk: Membantu masyarakat: Terutama bagi mereka yang mengalami kesulitan ekonomi. Meningkatkan kepatuhan wajib pajak: Dengan memberikan kemudahan, diharapkan semakin banyak wajib pajak yang taat membayar pajak. Mendukung pertumbuhan ekonomi: Keringanan pajak dapat mendorong aktivitas ekonomi dan investasi.
Dia berharap mekanisme pemilihan Wagub baru bisa cepat selesai. DPRD, kata dia, tinggal melaksanakan Rapat Pimpinan Gabungan (Rapimgab) kemudian rapat Paripurna.
"Tinggal memang masih menunggu Rapimgab, setelah Rapimgab di paripurnakan, proses cepatnya belum tahu, ya mudah-mudahan cepat, tergantung dua partai pengusung ini, kalau partai pengen cepet ya cepet, kalau lambat ya lambat," ujarnya.
Hasbiallah ingin Gubernur Anies Baswedan segera dibantu menyelesaikan masalah di Ibukota. Dia berharap Gerindra-PKS tidak saling ngotot di proses selanjutnya.
"Kasihan juga gubernur kan, tinggal kunci di partai pengusung," pungkasnya.
Baca juga:
NasDem Setuju Pemilihan Wagub DKI Secara Voting Terbuka
Golkar Nilai Nurmasyah dan Riza Patria Punya Kemampuan Jadi Cawagub DKI
PDIP Harap Wagub DKI Miliki Kemampuan Teknis dan Pengalaman Manajerial
PKS Minta KPK Ikut Awasi Proses Pemilihan Cawagub DKI Jakarta
VIDEO: Nurmansjah Lubis Pede Bisa Jadi Pendamping Anies Baswedan