Siap Beroperasi, Ini Potret Terbaru Presiden Jokowi Resmikan Bandara YIA
Pada Jum’at (28/8), Presiden Joko Widodo meresmikan Bandara Internasional Yogyakarta yang telah menghabiskan biaya konstruksi sebesar Rp11,3 Triliun. Dengan waktu pengerjaan selama dua bulan, kini pengerjaan bandara itu telah 100 persen rampung.
Pada Jumat (28/8), Presiden Joko Widodo meresmikan Bandara Internasional Yogyakarta yang telah menghabiskan biaya konstruksi sebesar Rp11,3 Triliun. Dengan waktu pengerjaan selama dua bulan, kini pengerjaan bandara itu telah 100 persen rampung.
Dengan begitu, Bandara Internasional Yogyakarta resmi menggantikan Bandara Adisutjipto yang kapasitasnya dinilai kecil.
-
Apa yang dikatakan Ade Armando tentang DIY? Laporan ini merupakan buntut dari pernyataan Ade yang mengatakan bahwa Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) sebagai perwujudan dari politik dinasti sesungguhnya.
-
Kapan puncak kemarau di DIY diprediksi berlangsung? Sebelumnya Kepala Stasiun Klimatologi BMKG Yogyakarta Reni Kraningtyas menyebut puncak musim kemarau 2024 di DIY diprediksi berlangsung antara Juli hingga Agustus 2024.
-
Siapa saja yang hadir dalam sosialisasi Balai Bahasa DIY tentang ujaran kebencian? Acara dihadiri oleh 47 peserta dari berbagai lembaga seperti binmas polres kabupaten/kota, humas Setda DIY, bidang kepemudaan kabupaten/kota, dinas komunikasi dan informatika provinsi/kabupaten/kota dan Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) kabupaten/kota.Lalu hadir pula, dinas DP3AP2KB provinsi/kabupaten/kota, MKKS kabupaten/kota, Persatuan Wartawan Indonesia Provinsi DIY, Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Yogyakarta, Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) serta Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Klas II Yogyakarta.
-
Kapan puncak arus balik di DIY terjadi? Dinas Perhubungan Daerah Istimewa Yogyakarta mencatat bahwa puncak arus balik di provinsi itu terjadi pada Minggu (14/4).
-
Kenapa Pertamina menambah stok LPG di Jawa Tengah dan DIY? Pertamina Patra Niaga terus menambah persediaan LPG 3 kg untuk wilayah Jawa Tengah dan DIY. Langkah ini dapat dilakukan menyusul meredanya cuaca ekstrem yang melanda wilayah utara Jawa Tengah sejak 11 Maret lalu dan berhasilnya kapal pengangkut suplai LPG bersandar di pelabuhan Semarang dan Rembang, Total, mereka melakukan penambahan fakultatif LPG 3 Kg hingga 394.000 tabung selama periode Maret 2024 di wilayah terdampak.
-
Kapan Pertamina menambah stok LPG di Jawa Tengah dan DIY? Pertamina Patra Niaga terus menambah persediaan LPG 3 kg untuk wilayah Jawa Tengah dan DIY. Langkah ini dapat dilakukan menyusul meredanya cuaca ekstrem yang melanda wilayah utara Jawa Tengah sejak 11 Maret lalu dan berhasilnya kapal pengangkut suplai LPG bersandar di pelabuhan Semarang dan Rembang, Total, mereka melakukan penambahan fakultatif LPG 3 Kg hingga 394.000 tabung selama periode Maret 2024 di wilayah terdampak.
Dalam meresmikan bandara itu, Presiden Jokowi didampingi oleh Menteri Perhubungan Budi karya Sumardi, Menteri BUMN Erick Thohir, dan Menteri Sekretaris Negara Pratikno.
Di bandara baru tersebut, mereka disambut Gubernur DIY Sri Sultan Hamengkubuwono X, Gubernur Jateng Ganjar Pranowo, dan Bupati Kulon Progo Sutedjo. Berikut potret Presiden Jokowi meresmikan bandara Internasional Yogyakarta:
Dikerjakan Sangat Cepat
©instagram/@kementerianbumn
Menurut Jokowi, Bandara Internasional Yogyakarta atau YIA dikerjakan dengan sangat cepat. Proses pengerjaannya hanya memakan waktu 20 bulan atau kurang dari 2 tahun. Pembangunan tersebut tergolong cepat untuk ukuran bangunan yang megah.
Kapasitas Besar
©Instagram/@bandarayogyakarta
Dengan luas terminalnya yang mencapai 219 ribu meter persegi, bandara ini dapat menampung penumpang jauh lebih banyak dibandingkan Bandara Adisutjipto, yang hanya memiliki luas 17 ribu meter persegi.
Selain itu, bandara ini didesai tahan gempa hingga berkekuatan 8,8 skala richter dan menahan gelombang tsunami dengan ketinggian 12 meter.
Jokowi Puji Gubernur DIY
©Instagram/@bandarayogyakarta
Dalam kesempatan peresmian itu, Presiden Jokowi memuji Gubernur DIY Sri Sultan HB X yang memiliki keahlian dalam desain arsitektur. Hal ini bisa dilihat dari desain eksterior dan interior bandara yang megah dan futuristik.
“Pengerjaannya terbaik. Saat ini terbaik se-Indonesia,” kata Jokowi dikutip dari ANTARA pada Jumat (28/8).
Belum Ramai
©Instagram/@bandarayogyakarta
Jokowi memaklumi kondisi bandara masih belum maksimal, dikarenakan masih dalam masa pandemi. Walau begitu ia optimis setelah masa pandemi berakhir, bandara ini akan menjadi tempat yang ramai ke depannya.
Pesawat Besar Bisa Mendarat
©instagram/@kementerianbumn
Bandara Internasional Yogyakarta memiliki landasan atau run away sepanjang 3.250 meter. pada tahap pertama pembangunan, pesawat besar seperti Boeing 777 dan Airbus A380 dapat mendarat.
Nantinya, pesawat dari Eropa, Amerika, Arab, dan Asia bisa melakukan penerbangan langsung dan turun di Bandara Internasional Yogyakarta.