Penuh Pesona, Ini Potret 4 Pesinetron Cantik Indonesia Berdarah Prancis
Dunia hiburan Tanah Air memang tak pernah ada habisnya menghadirkan nama-nama selebriti baru. Sejak sinetron kian dikenal pada tahun 90-an hingga saat ini, para bintangnya seakan terus silih berganti. Beberapa dari mereka ternyata berdarah blasteran Prancis lho. Berikut sederet pesinetron cantik yang berdarah Prancis.
Dunia hiburan Tanah Air memang tak pernah ada habisnya menghadirkan nama-nama selebriti baru. Sejak sinetron kian dikenal pada tahun 90-an hingga saat ini, para bintangnya seakan terus silih berganti.
Walau demikian, parasnya, penampilan, hingga aktingnya selalu membekas di hati penonton. Tak hanya itu, tak sedikit pula para pesinetron yang ternyata berdarah blasteran. Salah satunya berdarah Prancis.
-
Tren filter apa yang sedang digemari oleh artis-artis di Indonesia? Filter menua kini tengah digemari banyak orang termasuk para artis tanah air.
-
Kapan trem di Jakarta dihentikan? Operasional trem kemudian dihentikan pada 1959.
-
Kenapa trem di Jakarta dihentikan? Pada 1962, trem benar-benar dipensiunkan di Jakarta. Gerbong-gerbongnya dibiarkan terbengkalai. Demi menghemat anggaran, dan mengalokasikannya untuk bus impor dari Autralia, rel-rel baja dibiarkan dan hanya diuruk menggunakan tanah lalu diaspal. 100 unit awal bus didatangkan pada tahun itu, dan terus ditambah unit-unitnya.
-
Apa arti dari sinonim? Sinonim adalah Kata-kata yang Memiliki Kesamaan Makna Satu dengan Lainnya, Berikut Contohnya Dengan sinonim, kosakata kita diperkaya dan karya kita jadi lebih menarik dibaca.
-
Kenapa Timnas Indonesia dijaga ketat? Pengamanan yang ketat untuk skuad Timnas Indonesia merupakan permintaan dari Ketua PSSI, Erick Thohir, yang menginginkan keamanan yang lebih terjamin bagi Jay Idzes dan rekan-rekannya. "Terkait dengan pengamanan, kami tentu tidak ingin terjadi hal-hal yang tidak diinginkan," kata Sumardji di Stadion Madya. "Sesuai dengan arahan Ketua PSSI, kami harus menjaga anak-anak Timnas Indonesia. Mengingat banyak orang yang tidak memakai masker dan lain-lain," tambahnya.
-
Bagaimana artis-artis ini tetap terhubung dengan penggemar di Indonesia? Meski menetap di luar Indonesia, mereka tetap berhubungan dengan penggemar melalui media sosial dan sesekali kembali ke Indonesia untuk pekerjaan atau mengunjungi keluarga.
Mempunyai paras menawan tentu membuat sosok para selebriti ini sukses mencuri perhatian ketika di depan layar kaca. Berkat kerja kerasnya selama ini, nama mereka pun perlahan mulai dikenal publik.
Akting yang ciamik juga patut diacungi jempol. Bahkan ada yang langganan jadi pemeran utama dari berbagai judul sinetron dan film, lho. Berikut sederet pesinetron cantik yang berdarah Prancis.
Dewi Rezer
©2020 Merdeka.com/instagram.com
Wajah cantik Dewi Rezer telah malang melintang di dunia hiburan sejak tahun 90-an silam. Kala itu, wanita berdarah Indonesia-Prancis itu mengawali kariernya dengan mengikuti kontes Gadis Sampul.
Cathy Sharon
instagram @cathysharon ©2019 Merdeka.com
Selanjutnya ada artis cantik Cathy Sharon. Nama tersebut tentu sudah sangat familiar bagi sebagian orang. Wanita keturunan Manado-Prancis itu dikenal dengan pesonanya yang menawan meski usianya hampir kepala empat.
Hannah Al Rashid
©2020 Merdeka.com/instagram.com
Selama ini kita tahu bahwa Hannah Al Rashid lahir dan besar di London, Inggris. Meski demikian, artis yang pernah bermain dalam sitkom Awas Ada Sule itu ternyata berasal dari Prancis, lho. Sang ibu diketahui berasal dari Prancis.
Michella Adlen
©2020 Merdeka.com/instagram.com
Ada juga artis cantik yang bernama Michella Adlen. Pesinetron muda ini pernah bermain di sinetron Jodoh Wasiat Bapak. Usut punya usut, Michella ternyata berdarah Kanada-Prancis, lho.