Punya Ayah Protektif, Prilly Latuconsina Ceritakan Pengalaman Lucu saat Punya Pacar
Artis Prilly Latuconsina hingga kini tampak masih enggan untuk kembali menjalin asmara. Di usianya yang sudah menginjak seperempat abad, Prilly terlihat tetap santai dan menikmati kariernya.
Artis Prilly Latuconsina hingga kini tampak masih enggan untuk kembali menjalin asmara. Di usianya yang sudah menginjak seperempat abad, Prilly terlihat tetap santai dan menikmati kariernya.
Selain karena cukup selektif, baru-baru ini Prilly juga mengungkap pengalaman lucu saat dirinya masih memiliki pacar. Melalui akun Tiktok @alipirllydiary Prilly menyebut ayahnya cukup protektif dengannya dalam urusan asmara.
-
Apa yang terjadi pada Pilkada di Jawa Timur? Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di lima wilayah di Jawa Timur dipastikan akan melawan kotak kosong.
-
Kapan Jawa Timur meraih penghargaan insentif fiskal? Atas Keberhasilan itu, Pemerintah Provinsi Jawa Timur mendapatkan penghargaan insentif fiskal yang diserahkan langsung Wakil Presiden KH Ma’ruf Amin kepada Wakil Gubernur Jatim Emil Elistianto Dardak mewakil Khofifah, dalam acara Rakornas dan Penyerahan Insentif Fiskal atas Kinerja Penanggulangan Kemiskinan Ekstrem 2023, di Istana Wapres Jakarta, Kamis(9/11).
-
Apa yang dimaksud dengan pepatah Jawa "Mikul dhuwur mendhem jero"? "Mikul dhuwur mendhem jero" berarti seorang anak yang menjunjung tinggi derajat orang tua, atau anak yang selalu menghormati orang tua. Makna dari pepatah ini adalah bahwa seorang anak harus selalu menghargai jasa orang tua dan berusaha untuk selalu membanggakan mereka.
-
Siapa yang dijuluki Presiden Penyair Jawa Timur? Hal ini dirasakan Aming Aminoedhin, seniman yang dijuluki Presiden Penyair Jawa Timur.
-
Mengapa Aming dijuluki Presiden Penyair Jawa Timur? Keluarga jadi salah satu faktor terpenting bagi seorang anak. Hal ini dirasakan Aming Aminoedhin, seniman yang dijuluki Presiden Penyair Jawa Timur.
-
Kapan Jalur Pantura Jawa Barat mulai ramai pemudik motor? Sudah Ada Beberapa yang Mudik Saat kreator tersebut melalui Jalur Pantura, beberapa pemudik mulai terlihat di satu pekan jelang lebaran. Mereka sudah mulai pulang ke kampung halaman denga menggunakan sepeda motor.
Mantan pembawa acara Koki Cilik ini sempat menyinggung soal CCTV yang sengaja dipasang ayahnya di ruang tamu. Selain untuk lebih waspada dengan tindak kejahatan, CCTV tersebut rupanya dipasang untuk mengawasi Prilly saat berpacaran.
Ayah Pasang CCTV di Ruang Tamu
© instagram.com/prillylatuconsina96
Tak ada beda dulu dan sekarang, Prilly menjelaskan ayahnya masih memasang CCTV di ruang tamu sampai saat ini. Menurut Prilly, kamera pemantau tersebut sengaja dipasang untuk mengawasi dirinya saat pacaran. Sang ayah biasanya akan segera mengintrogasi setelah laki-laki yang bertamu pulang.
"Aku kalo pacaran di ruang tamu, di ruang tamuku dipasang CCTV bahkan sampai sekarang sampai umur aku segini lho. Kamu di anter pulang sama siapa?', 'Cowok ya?',"bebernya.
Ketahuan Pamitan Sambil Pelukan
©2023 Merdeka.com/instagram Prilly Latuconsina
Lebih lanjut Prilly menjelaskan ayahnya sudah mengaku sengaja memasang CCTV untuk memata-matainya. Pemeran di sinetron Ganteng-Ganteng Srigala ini bahkan pernah tertangkap basah berpamitan sambil berpelukan dengan seorang laki-laki lantaran CCTV tersebut.
"'Itu papa liat dari CCTV kok pamitannya pelukan," imbuhnya.