Anggota Densus 88 jadi korban tabrak lari
Dia mengungkapkan, kejadian terjadi sekitar pukul 07.30 WIB, oleh seorang pengemudi mobil CRV warna putih yang hingga kini belum diketahui pelat dan identitasnya.
Seorang Polisi Wanita (Polwan) Bripka Krisnandi mengalami luka serius di kepalanya. Pasalnya, Krisnandi yang merupakan anggota Densus 88 di tabrak mobil CRV di Jalan Raya Bekasi Timur, TL Uniland arah barat, Jakarta Timur, Selasa (18/9) pagi. Usai menabrak pelaku langsung kabur.
Kasubdit Gakum Polda Metro Jaya, AKBP Budiyanto mengatakan, awalnya Bripka Krismawati mengendarai sepeda motornya Yamaha X-Ride B 4858 TAD. Korban sedang melintasi jalan tersebut untuk berangkat menuju kantornya.
-
Apa yang ditemukan Densus 88 saat menangkap ketujuh pelaku ancaman terhadap Paus Fransiskus? "Kita temukan barang barang yang terkait propaganda saja seperti penggunaan logo logo, foto-foto, kemudian kata-kata. Logo ISIS misalnya, logo-logo yang merujuk pada tanda tertentu yang biasa digunakan kelompok teror, salah satu misalnya bendera bendera itu ya," kata dia di GBK, Jumat (6/9).
-
Kapan Komjen Rycko Amelza dimutasi ke Densus 88? Komjen Rycko Amelza Dahniel baru saja dimutasi ke Densus 88. Sebelumnya dia menjabat Kalemdiklat Polri.
-
Dimana Densus 88 menemukan bukti ancaman terhadap Paus Fransiskus? Kita temukan barang barang yang terkait propaganda saja seperti penggunaan logo logo, foto-foto, kemudian kata-kata.
-
Bagaimana Densus 88 menemukan ancaman terhadap Paus Fransiskus? Hasil pemantauan, ditemukan postingan-postingan bermuatan ancaman dan provokasi yang ditujukan kepada Paus Fransiskus saat melakukan kunjungan ke Indonesia.
-
Mengapa Densus 88 menangkap ketujuh pelaku ancaman terhadap Paus Fransiskus? Dijelaskan, Densus 88 Antiteror diberikan mandat untuk melakukan pencegahan sedini mungkin setiap ancaman, setiap serangan teror yang dilakukan oleh seseorang atau sekelompok.
-
Kapan Arca Totok Kerot ditemukan? Pada tahun 1981, penduduk melaporkan adanya benda besar dalam gundukan di tengah sawah. Gundukan tersebut digali hingga terlihat sebuah arca. Penggalian hanya dilakukan setengah badan saja yaitu pada bagian atas arca.
"Sesampainya di TL (traffic light) Uniland ditabrak dari belakang oleh kendaraan roda empat jenis dan nopol tidak tercatat sehingga pengendara sepeda motor terpental di badan jalan," kata Budiyanto, Selasa (18/9).
Dia mengungkapkan, kejadian terjadi sekitar pukul 07.30 WIB, oleh seorang pengemudi mobil CRV warna putih yang hingga kini belum diketahui pelat dan identitasnya.
"Kecelakaan Lalu Lintas melibatkan Anggota Polri mengendarai sepeda motor dengan Kendaraan mobil CRV warna putih No Pol. tidak diketahui karena pelaku melarikan diri, sehingga korban satu orang anggota Polri luka," ujarnya.
Akibatnya, Bripka Krisnawati ikut terpental dengan sepeda motornya dan jatuh ke jalan sehingga menyebabkan luka-luka di bagian kepalanya. Saat ini, pihak kepolisian masih mengejar pelaku tabrak lari tersebut.
"Korban jatuh sehingga mendapatkan luka di kepala samping kiri belakang namun tetap sadar," pungkasnya.
Baca juga:
Polisi lengkapi berkas pembunuhan dengan tersangka bos cat Iwan Adranacus
Gara-gara ngantuk, pengemudi Hummer tabrak bocah 10 tahun di Kemayoran
Panik kepergok intip tetangga hubungan intim, Sukirno terperosok ke jurang
Korlantas Polri cari solusi dalam kecelakaan bus di Cikidang
Ngebut, Mazda 2 merah seruduk truk ganti ban di Tol Tangerang-Merak