Benda diduga bom ditemukan di depan pintu masuk tol Sidoarjo
"Tadi itu berupa kardus dilemparkan keluar, itu sebelum salat Jumat. Saya diberitahu pengendara mobil Avanza," kata Munir S, salah satu petugas sekuriti.
Benda diduga bom kembali gegerkan warga Sidoarjo, Jumat (18/5). Kali ini, benda tersebut ditemukan di pintu masuk Tol Sidoarjo.
Informasi yang dihimpun merdeka.com, benda mirip bom tersebut diduga dilempar oleh orang tak dikenal mengenakan mobil di pintu masuk gerbang tol 7.
-
Kapan Pertempuran Surabaya terjadi? Tanggal 10 November diperingati sebagai Hari Pahlawan Nasional untuk mengenang jasa-jasa para pahlawan, terutama orang-orang yang terlibat dalam peristiwa Pertempuran Surabaya pada 10 November 1945.
-
Kapan Prabowo tiba di Sumatera Barat? Calon Presiden (Capres) nomor urut 2 Prabowo Subianto tiba di Bandara Internasional Minangkabau (BIM) Padang Pariaman pada Sabtu (9/12) pagi.
-
Kenapa prajurit TNI di Semarang ikut lomba 17-an? Melalui acara tersebut, mereka ingin menunjukkan bahwa mereka bisa diandalkan untuk membantu kesulitan masyarakat.
-
Kapan Kirab Kebo Bule di Surakarta diadakan? Surakarta memiliki tradisi pada perayaan malam 1 Suro atau bisa disebut malam tahun baru Hijriah.
-
Kapan Adi Suryanto meninggal? Kabar duka datang dari salah satu instansi pemerintah, Lembaga Administrasi Negara (LAN). Kepala LAN, Prof Dr. Adi Suryanto, meninggal dunia di Yogyakarta pada Jumat (15/12).
-
Di mana banjir terjadi di Semarang? Banjir terjadi di daerah Kaligawe dan sebagian Genuk.
"Tadi itu berupa kardus dilemparkan keluar, itu sebelum salat Jumat. Saya diberitahu pengendara mobil Avanza," kata Munir S, salah satu petugas sekuriti.
Ia mengaku, langsung melaporkan kejadian itu kepada pihak kepolisian. Hingga saat ini pintu tol ditutup total menunggu tim Gegana Polda Jatim.
Baca juga:
Sekarung bahan peledak dan bom rakitan disita dari JAD Surabaya
Sisir Jl Palmerah, Gegana selidiki kardus yang sengaja ditinggalkan orang
Sisir Palmerah, Tim Gegana amankan dua kardus mencurigakan
Kardus tak bertuan di depan kantor gubernur Bali berisi minuman kosong
Sempat diduga Bom, tas dan koper tak bertuan gegerkan warga Kebumen