Brantas Abipraya Sabet Penghargaan Top Digital Relations Award 2023
Tumpang Muhammad, Direktur SDM dan Umum Brantas Abipraya mengatakan bahwa penghargaan ini merupakan wujud dedikasi kepercayaan publik kepada kinerja Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang konstruksi.
PT Brantas Abipraya (Persero) kembali menorehkan prestasi dengan mendapatkan penghargaan terbarunya melalui Indonesia Top Digital Public Relations Award 2023. Tumpang Muhammad, Direktur SDM dan Umum Brantas Abipraya mengatakan bahwa penghargaan ini merupakan wujud dedikasi kepercayaan publik kepada kinerja Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang konstruksi.
"Semoga dengan adanya pencapaian ini, Brantas Abipraya dapat termotivasi dalam penguatan pola komunikasi, serta berkomitmen akan terus meningkatkan dan menjaga komunikasi yang baik kepada para stakeholder," ujar Tumpang.
-
Apa yang dibahas Indonesia di Sidang Umum ke-44 AIPA di Jakarta? “AIPA ke-44 nanti juga akan membahas persoalan kesejahteraan, masyarakat, dan planet (prosperity, people, and planet),” kata Putu, Rabu (26/7/2023).
-
Kenapa berita hoaks ini beredar? Beredar sebuah tangkapan layar judul berita yang berisi Menteri Amerika Serikat menyebut Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) bodoh usai Pusat Data Nasional Sementara (PDNS) 2 diserang hacker beredar di media sosial.
-
Apa isi dari surat kabar *Bataviasche Nouvelles*? Mengutip dari berbagai sumber, isi konten tulisan yang ada di surat kabar Bataviasceh Nouvelles ini mayoritas adalah iklan. Ada pula beberapa terbitannya juga memuat aneka berita kapal dagang milik VOC.
-
Apa yang diumumkan oleh BPBD DKI Jakarta? Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta mengumumkan, cuaca ekstrem berpotensi melanda Ibu Kota hingga 8 Maret 2024.
-
Siapa yang menyampaikan kabar kelulusan Desy Ratnasari? Kabar tersebut disampaikan oleh Alya Rohali melalui akun Instagram pribadinya setelah ia bertemu dengan Desy baru-baru ini.
-
Bagaimana pernyataan tersebut dibantah? Seorang dokter kulit di negara bagian Maryland, AS yang berspesialisasi dalam terapi cahaya untuk penyakit kulit membantah klaim kacamata hitam yang dikaitkan dengan kanker."Apakah kacamata hitam yang menghalangi sinar UV bersifat melindungi? Ya. Apakah ada bukti bahwa memakai kacamata hitam berbahaya bagi kesehatan mata atau kulit? Tidak," dikutip dari AFP.
Ditambahkan Tumpang, sebagai salah satu BUMN karya yang terunggul pada infrastruktur air, khususnya bendungan ini akan terus memberikan kontribusi terbaik untuk pembangunan di seluruh Indonesia, di antaranya adalah jalan tol dan non-tol, gedung, jembatan, rumah hunian anti gempa, fasilitas perhubungan serta infrastruktur lainnya yang mendukung perekonomian masyarakat.
Pada kesempatan yang sama, Tumpang juga menyampaikan rasa syukurnya atas penghargaan yang diberikan, award ini menjadi bukti komitmen Brantas Abipraya sebagai BUMN yang aktif dalam komunikasi yang baik, juga transparan kepada seluruh stakeholder. "Semoga pencapaian Digital Public Relations ini dapat terus kami tingkatkan," imbuhnya.
Seremonial penghargaan yang dilaksanakan pada Rabu (31/5) secara virtual ini memiliki tiga metode pengukuran seperti Digital Media Aspect, Social Engagement Aspect, dan Digital Mention Aspect.
"Ini adalah buah kerja keras dan cerdas para Insan Abipraya dalam memberikan informasi membangun atas kinerja dan karya positif dalam pembangunan infrastruktur nasional. Semoga Abipraya terus mengedepankan keterbukaan dan penyajian informasi kepada publik. Terima kasih untuk dewan juri dan seluruh pihak yang terlibat serta dukungan dan kepercayaannya kepada Brantas Abipraya," tutup