Demo 22 Mei Berakhir Ricuh, Jubir BPN Sebut Provokator Harus Tanggung Jawab
Demo 22 Mei berakhir ricuh. Jubir Badan Pemenangan Nasional (BPN) capres-cawapres nomor urut 02 Prabowo-Sandiaga, Dahnil Anzar Simanjuntak menyatakan pihak yang harus bertanggungjawab atas kericuhan ini adalah para provokator.
Demo 22 Mei berakhir ricuh. Jubir Badan Pemenangan Nasional (BPN) capres-cawapres nomor urut 02 Prabowo-Sandiaga, Dahnil Anzar Simanjuntak menyatakan pihak yang harus bertanggungjawab atas kericuhan ini adalah para provokator.
Pernyataan ini sekaligus menampik anggapan aksi 21-22 Mei diduga tersulut seruan people power atau Gerakan Kedaulatan Rakyat Nasional yang disuarakan elite BPN, Amien Rais.
-
Siapa yang terlibat dalam demo tersebut? Sejumlah kepala desa yang tergabung dalam Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) berunjuk rasa di depan Gedung DPR, Jakarta, Kamis (23/7/2023). Rencananya, akan ada ribuan massa aksi yang ikut serta dalam demo tersebut.
-
Kapan Anang Hermansyah dan Krisdayanti akan bertarung di Pemilu? Krisdayanti diketahui akan kembali bertarung untuk merebut kursi parlemen dalam Pemilu 2024 melalui Dapil Jawa Timur V. Sementara itu, Anang Hermansyah akan berjuang untuk mendapatkan suara di Dapil V Kabupaten Bogor.
-
Apa yang dilakukan Menhan Prabowo Subianto bersama Kasau Marsekal Fadjar Prasetyo? Prabowo duduk di kursi belakang pesawat F-16. Pilot membawanya terbang pada ketinggian 10.000 kaki.
-
Siapa saja yang tampil dalam konser Pesta Rakyat Ganjar Pranowo? Konser pesta rakyat ini menampilkan penampilan dari NDX AKA, Kuburan Band, The Batak's Band, dan Om PMS.
-
Siapa yang ikut demo di KPU selain Mayjen Purn Sunarko? Soenarko menambahkan, aksi ini akan diikuti oleh sejumlah elemen masyarakat sampai beberapa organisasi relawan dari pasangan calon 01, Anies Baswedan - Muhaimin Iskandar (AMIN) dan paslon 03, Ganjar Pranowo - Mahfud MD.
-
Siapa yang terlibat dalam peristiwa ini? Seorang siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) bernama GAD (14) nekat melakukan aksi percobaan bunuh diri di sekolahnya, yakni SMPN 73 Tebet, Jakarta Selatan.
"Yang bertanggung jawab adalah tentu mereka yang lakukan provokasi, mereka yang lakukan kekerasan," kata Dahnil saat tiba di Rumah Kertanegara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu (22/5).
Dia menegaskan, BPN tidak pernah menyerukan people power. Bahkan berujung terjadinya kericuhan. BPN ingin menempuh cara yang sesuai koridor hukum. Ini sudah ditegaskan Capres Prabowo Subianto saat menyampaikan pidato politiknya menanggapi hasil rekapitulasi KPU kemarin.
"Sejak awal Pak Prabowo memutuskan jalur konstitusional mendukung segala upaya konstitusional, menggiring gerakan damai menggunakan hak demokrasi," tandas dia.
Reporter: Muhammad Radityo
Baca juga:
Selain 5 Bus Hancur dan Dibakar, Jip Pejabat Brimob Juga Dirusak di Slipi
KAI Sesalkan Kejadian Pelemparan ke Arah Stasiun
Kapolri Tunjukkan Senapan M-4 Carbine Diduga Akan Dipakai Kacaukan Aksi 22 Mei
Wapres JK Minta Prabowo-Sandi Ikut Tenangkan Massa Aksi 22 Mei
Polisi Kembali Tangkap Perusuh Aksi 22 Mei, Total 101 Orang