Kerbau Patungan Warga untuk Kurban Dicuri di Bogor
Kerbau itu kini telah dikembalikan ke kandang semula hingga penyelidikan selesai.
Polisi menangkap pencuri kerbau berinisial O, U dan N, pada Sabtu (7/12) malam. Aksi pencurian kerbau itu terjadi pada Senin (2/12) malam, di Jalan Sindang Barang Pilar I, RT 02/07, Kelurahan Sindang Barang, Kecamatan Bogot Barat, Kota Bogor.
"Itu kerbau hasil patungan warga yang dikelola untuk dijadikan hewan kurban," kata Kapolsek Bogor Barat, Kompol Sundarti, Senin (9/12).
-
Kenapa Bogor disebut Kota Hujan? Karena jumlah milimeter air yang tercurah berada di atas angka 2.000, maka bisa dipastikan jika intensitas air hujan bisa terus turun sepanjang tahun. Ini yang membuat Bogor masih diselingi kondisi hujan saat musim kemarau karena jumlah kandungan air di awan yang tinggi.
-
Bagaimana Pawai Dongdang di Bogor dirayakan? Dalam kegiatan tersebut, ratusan warga mengarak beberapa alat pikul padi yang terbuat dari potongan batang bambu setinggi orang dewasa. Tidak hanya itu, Pawai Dongdang juga dimeriahkan oleh arak-arakan hasil bumi dan makanan yang dihias dalam beraneka bentuk dengan diiringi suara kendang, angklung, serta pukulan lesung.
-
Kenapa Wa Kepoh begitu digemari pendengar? Kehadirannya selalu ditunggu para pendengar, karena gaya mendongeng yang disampaikan unik. Wa Kepoh bahkan bisa menirukan banyak suara tokoh dan membuat suasana cerita jadi hidup meski hanya mengandalkan audio.
-
Siapa yang menjadi korban serangan gerilyawan di Bogor? Letnan Satu Will Schumler dan Wilhelm Jens tewas saat diserang gerilyawan Indonesia di Bogor.
-
Di mana letak Pondok Boro? Di Kota Semarang, terdapat sebuah penginapan yang harga sewanya cukup murah. Penginapan itu bernama Pondok Boro.
-
Kenapa Pemilu penting? Pemilu merupakan sarana pelaksanaan kedaulatan rakyat untuk memilih Anggota Dewan Perwakilan Rakyat, Anggota Dewan Perwakilan Daerah, Presiden dan Wakil Presiden serta Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah.
Menurut Sundarti, kerbau dicuri ketiga pelaku masih hidup dan belum disembelih. Kerbau itu kini telah dikembalikan ke kandang semula hingga penyelidikan selesai.
"Jadi kerbaunya itu di tuntun dari kandang. Pelaku juga nyeberangin Sungai Cisadane. Pelaku sudah ada di polsek. Cuma kerbau kita titip di kandangnya semula," kata dia.
Pelaku dijerat dengan Pasal 363 KUHP dengan ancaman hukuman paling lama 5 tahun penjara. "Kami imbau warga mengaktifkan siskamling dari karang taruna agar lebih aktif lagi ronda gitu," kata dia.
Baca juga:
Ketahuan Curi Kotak Amal, Widiyantoro Bacok Marbot Pakai Golok
2 Anggota LSM di Lebak Gasak 44 Karung Beras Bantuan dan Uang Gaji Sopir Truk
Demi Bayar Utang Resepsi Pernikahan, Seorang Pria Curi Motor di UGM
Puluhan Buku Nikah di KUA Ngrampal Sragen Raib Dicuri
Curi 12 Krat Bir Ukuran Besar, Pelaku Ini Diringkus Polisi
Curi Barang di Ubud, Bule Jerman Diamankan Polisi
13 Kamera Trap untuk Memantau Harimau Dicuri, Dijual Pelaku Rp500 Ribu