Kesaksian ojek ditumpangi Helmi, diajak ke Polda buat serahkan diri
Awalnya, ia mengantar Helmi dari Bekasi lalu ke klinik Azzahra Medical Center, Jalan Dewi Sartika Cawang, Jakarta Timur. Lalu mampir ke kawasan kantor walikota Jakarta Timur hingga tiba ke Polda Metro Jaya.
Rahmat, sopir ojek online yang ditumpangi dokter Helmi ikut dalam prarekonstruksi yang digelar penyidik Polda Metro Jaya. Ia mengungkapkan, saat itu Helmi hanya terdiam dalam perjalannya ke Mapolda Metro Jaya.
"Di jalan dia (Helmi) diem ajah, kalo dia ngomong mau nembak yah saya kaburlah," ujar Rahmat di Mapolda Metro Jaya, Senin (13/11).
Awalnya, ia mengantar Helmi dari Bekasi lalu ke klinik Azzahra Medical Center, Jalan Dewi Sartika Cawang, Jakarta Timur. Lalu mampir ke kawasan kantor walikota Jakarta Timur hingga tiba ke Polda Metro Jaya.
"Awalnya di sekitar Bekasi lalu ke klinik terus memperhatikan ke warung rokok. Habis nembak dia ngomong ayo pak ke Polda, saya mau menyerahkan diri. Dia bilang, pak tungguin 10 sampai 15 menit, lalu saya langsung keluar Polda.
Dalam kejadian itu, ia mendengar adanya enam letusan tembakan.
"Enam kali denger suara tembakan, saya nggak lihat pistolnya," pungkasnya.
Baca juga:
Geram, adik Letty tinju dokter Helmi saat prarekonstruksi
Polisi nilai pembunuh dr Letty pura-pura gila agar lolos dari hukuman
Prarekonstruksi penembakan dr Letty ada 20 adegan di Klinik Azzahra
Hadir prarekonstruksi, tangis keluarga dr Letty pecah di klinik Azzahra
Dekat kantor Walkot Jaktim, suami sudah siapkan pembunuhan dr Letty
-
Di mana Dokter Lo dirawat? Ia membenarkan jika dokter Lo Siauw Ging MARS saat ini sedang mendapat perawatan di Rumah Sakit Kasih Ibu (RSKI) Solo.
-
Apa yang dimaksud dengan KDRT? Kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) adalah salah satu bentuk pelanggaran hak asasi manusia yang sering terjadi di Indonesia. KDRT dapat berupa kekerasan fisik, psikis, seksual, atau ekonomi yang dilakukan oleh anggota keluarga terhadap anggota keluarga lainnya.
-
Apa profesi Putra Dokter Boyke, Dhitya Dian Nugraha? Mengikuti jejak sang ayah, Dhitya merupakan alumnus Universitas Indonesia. Namun, perjalanan akademisnya tidak berhenti di sana. Ia melanjutkan pendidikannya di luar negeri, tepatnya di Universiteit Leiden, Belanda, dari tahun 2017 hingga 2020 dengan mengambil jurusan psikologi.
-
Apa profesi dari istri Dhitya Putra Bungsu Dokter Boyke? Dengan pernikahan mereka, bertambah lagi anggota keluarga dokter Boyke yang berprofesi sebagai dokter. Pasalnya, Reza Damayanti, sang menantu diketahui merupakan seorang dokter spesialis kejiwaan.
-
Kapan sebaiknya ke dokter kalo sakit kepala berdenyutnya ga kunjung reda? Jika sakit kepala yang dirasakan sangat parah atau berbeda dari sakit kepala biasanya.
-
Kapan PDRI dibentuk? Walaupun secara resmi radiogram Presiden Soekarno belum diterima, tanggal 22 Desember 1948, sesuai dengan konsep yang telah disiapkan, dalam rapat tersebut diputuskan untuk membentuk Pemerintah Darurat Republik Indonesia (PDRI), dengan susunan sebagai berikut: