KPK tegaskan proses perekrutan Deputi Penindakan dilakukan transparan
Saat ini, KPK telah menjaring tiga nama untuk mengisi kekosongan posisi deputi penindakan. Mereka adalah, Brigjen Pol Firly dan dua orang dari Kejaksaan Agung, Wisnu Baroto dan Witono.
Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Laode M Syarif menegaskan pihaknya terbuka dalam proses rekrutmen. Sebagai bukti, Laode menyebutkan pihaknya melibatkan badan independen demi menjaga transparansi. Hal ini terkait posisi Deputi bidang penindakan yang kosong usai ditinggalkan Irjen Heru Winarko yang ditunjuk menjadi Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN).
"Rekrutmen deputi untuk penindakan itu transparan, dan itu bukan oleh KPK sendiri ini, tapi melibatkan pihak ketiga, semua sudah terbuka," kata Laode saat ditemui di Kemayoran, Jakarta, Selasa (27/3/2018).
-
Apa yang ditemukan oleh KPK di kantor PT Hutama Karya? Penyidik, kata Ali, mendapatkan sejumlah dokumen terkait pengadaan yang diduga berhubungan dengan korupsi PT HK. "Temuan dokumen tersebut diantaranya berisi item-item pengadaan yang didug dilakukan secara melawan hukum," kata Ali.
-
Siapa yang ditahan oleh KPK? Eks Hakim Agung Gazalba Saleh resmi ditahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Kamis (30/11/2023).
-
Dimana penggeledahan dilakukan oleh KPK? Kepala Bagian (Kabag) Pemberitaan KPK Ali Fikri menyebut penggeledahan kantor PT HK dilakukan di dua lokasi pada Senin 25 Maret 2024 kemarin. "Tim Penyidik, telah selesai melaksanakan penggeledahan di 2 lokasi yakni kantor pusat PT HK Persero dan dan PT HKR (anak usaha PT HK Persero)," kata Ali Fikri kepada wartawan, Rabu (27/3).
-
Kenapa Mulsunadi ditahan KPK? Untuk kebutuhan penyidikan tim penyidik melakukan penahanan MG untuk 20 hari pertama terhitung tanggal 31 Juli 2023 sampai dengan 19 Agustus 2023
-
Apa yang jadi dugaan kasus KPK? Pemeriksaan atas dugaan pemotongan dan penerimaan uang, dalam hal ini dana insentif ASN Bupati Sidoarji Ahmad Muhdlor Ali diperiksa KPK terkait kasus dugaan pemotongan dan penerimaan uang, dalam hal ini dana insentif ASN di lingkungan BPPD Pemkab Sidoarjo.
-
Mengapa kantor Wali Kota Semarang digeledah oleh KPK? Asep menyebut bahwa penggeledahan dilakukan setelah tim penyidik menemukan adanya kasus korupsi pengadaan hingga pemerasan di lingkungan Pemkot Semarang.
Saat ini, KPK telah menjaring tiga nama untuk mengisi kekosongan posisi deputi penindakan. Mereka adalah, Brigjen Pol Firly dan dua orang dari Kejaksaan Agung, Wisnu Baroto dan Witono.
"Secara umum semua boleh mendaftar dan kita mendapatkan baik yang dari kepolisian, dari Kejaksaan, dari internal KPK sendiri untuk assessment awalnya," jelasnya.
Sebagai informasi, ketiga calon deputi ini telah melakukan sesi wawancara pada Senin (26/3) kemarin.
Reporter: Muhammad Radityo
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Salam dua jari Marianus Sae usai diperiksa KPK
KPK sebut kasus korupsi e-KTP ibarat marathon, bukan lari 100 meter
Deisti mengaku bertemu Setya Novanto saat diperiksa KPK
KPK kembali periksa anggota DPRD Lampung Tengah
Ekspresi Wali Kota Malang diperiksa KPK sebagai tersangka suap