Longsor di Bukit Ransam tutupi jalan Sumbar-Bengkulu
Kepala Pelaksana (Kalaksa) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Pesisir Selatan Herman Budiarto mengklaim, pihaknya telah diterjunkan membersihkan sisa material yang masih menutup badan jalan.
Hujan deras yang terjadi sejak Minggu (27/5) pagi membuat akses jalan lintas Sumatera yang menghubungkan Sumatera Barat dan Bengkulu di kawasan Bukit Ransam, Kecamatan IV Jurai, Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat tertimbun longsor.
Akibat dari kejadian tersebut, banyak kendaraan yang terjebak sejak pukul 15.00 WIB lantaran pohon dan batu menutup hampir seluruh ruas jalan.
-
Di mana saja bencana tanah longsor terjadi di Jawa Tengah? Cuaca ekstrem dalam beberapa hari belakangan membuat sejumlah daerah di Provinsi Jawa Tengah dilanda bencana longsor dan tanah bergerak. Salah satu bencana longsor itu terjadi di Desa Tundagan, Kecamatan Watukumpul, Kabupaten Pemalang, pada Minggu (3/3) petang. Bencana longsor juga terjadi di Dukuh Secang, Desa Jetis, Kecamatan Sambirejo, Sragen.
-
Mengapa tanah longsor terjadi? Selain itu, waspada juga jika halaman atau lantai pada rumah tiba-tiba ambles, adanya tanah yang runtuh dalam jumlah yang besar, serta munculnya mata air secara tiba-tiba.
-
Kapan tebing tol di Bintaro longsor? Lurah Bintaro Riza Fauzi mengatakan, longsoran dinding pembatas tol setinggi enam meter tersebut terjadi pada pukul 13.25 WIB saat hujan deras mengguyur Jakarta.
-
Dimana lokasi bencana longsornya? Tim elit Basarnas ini salah satunya diterjunkan untuk memaksimalkan upaya pencarian korban bencana longsor pada areal tambang emas rakyat di Suwawa Timur, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo.
-
Dimana tanah longsor terjadi di Kabupaten Karangasem? Tanah longsor menimpa sebuah rumah di Banjar Dinas Ngis Kaler, Desa Tribuana, Kecamatan Abang, Kabupaten Karangasem, Bali, pada Jumat (7/7) pagi.
-
Kapan tanah longsor terjadi di Banjar Dinas Ngis Kaler? Tanah longsor menimpa sebuah rumah di Banjar Dinas Ngis Kaler, Desa Tribuana, Kecamatan Abang, Kabupaten Karangasem, Bali, pada Jumat (7/7) pagi.
Salah seorang warga setempat, Daris (27) menyatakan, untuk bisa melintasi jalanan tersebut, pihaknya bergotong royong dengan masyarakat.
"Bantuan alat berat tidak ada, kami terpaksa singkirkan dahulu dengan perangkat seadanya karena kemacetan cukup panjang terjadi," tutur pria asal Matur, Kabupaten Agam, Sumatera Barat tersebut saat dihubungi merdeka.com.
Sementara itu, Kepala Pelaksana (Kalaksa) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Pesisir Selatan Herman Budiarto mengklaim, pihaknya telah diterjunkan membersihkan sisa material yang masih menutup badan jalan.
"Kami tahu kejadian tersebut sesaat sebelum berbuka tadi, karena hujan yang deras membuat akses komunikasi juga susah, makanya kami akan bersihkan (malam) sekarang juga," kata Herman.
Baca juga:
Jembatan ambrol akibat longsor, dua kecamatan di Muratara terisolir
Terima limpahan dari Bareskrim, Polda Metro dalami korupsi underpass Soekarno-Hatta
12 Jam tertimbun galian, pekerja saluran PAM di Jakut ditemukan tewas
Longsor, 70 warga di Gorontalo mengungsi
Longsor di perbatasan Sumsel-Bengkulu, jalan sepanjang 35 M tertimbun
Longsor di perbatasan Riau-Sumatera Barat diduga akibat penambangan batu