Maju Pilkada, Gibran ingin Buat Lompatan Percepatan Pembangunan Solo
Putra Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka menyatakan tertarik maju Pilkada Kota Solo karena ingin membuat lompatan dan percepatan pembangunan di sana.
Putra Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka menyatakan tertarik maju Pilkada Kota Solo karena ingin membuat lompatan dan percepatan pembangunan di sana.
"Kami tertarik karena saya kepingin Solo lebih maju lagi. Saya ulangi lagi, lompatan percepatan," kata Gibran dalam orasi politik di DPD PDIP Jateng, Rabu (12/12).
-
Siapa yang didampingi Gibran Rakabuming Raka saat mengunjungi warga Solo? Pada kunjungannya di Kampung Mutihan, Kelurahan Sondakan, Kecamatan Laweyan, Solo, Jawa Tengah, Gibran datang bersama Respati Ardi-Astrid Widayani.
-
Bagaimana Gibran menang Pilpres? Gibran Rakabuming Raka dan Prabowo Subianto sementara ini menjadi pemenang Pilpres versi quick count.
-
Apa yang sebenarnya terjadi dengan Gibran Rakabuming Raka? Penelusuran Setelah dilakukan penelusuran, klaim Gibran Rakabuming Raka ditangkap polisi karena narkoba adalah tidak benar alias hoaks.
-
Apa tujuan dari gagasan hilirisasi yang digaungkan oleh Gibran Rakabuming Raka? Program tersebut bertujuan untuk memperluas hilirisasi yang dilakukan pemerintah, terutama dengan mempertimbangkan cadangan nikel dan timah serta potensi besar energi baru dan terbarukan di Indonesia.
-
Kapan Sepur Kluthuk Jaladara diresmikan? Kereta api uap ini diersmikan pada tahun 2009 oleh Menteri Perhubungan saat itu, Jusman Syafi'i Djamal.
-
Kapan Kirab Kebo Bule di Surakarta diadakan? Surakarta memiliki tradisi pada perayaan malam 1 Suro atau bisa disebut malam tahun baru Hijriah.
Dia mengungkapkan hal tersebut kepada para pendukung yang mengantarnya mendaftar sebagai bakal calon Wali Kota Solo ke kantor DPD PDIP Jateng di Semarang. "Mohon maaf saya tidak bisa membalas dengan materi. Hari ini akan saya catat sebagai utang pertama saya. Dan utang ini akan saya bayar dengan kebijakan yang menyejahterakan masyarakat Solo," ujar Gibran.
Pernyataan Gibran ini disambut dengan yel-yel dari para pendukung. Mereka meneriakkan Gibran untuk Solo secara berulang-ulang.
Ketua panitia pendaftaran bakal calon Pilkada di DPD PDIP Jateng, Abang Baginda Muhammad Mahfuz Hasibuan mengatakan berkas pendaftaran Gibran diserahkan ke kantor DPD PDIP.
"Hari ini Gibran mendaftar sebagai bakal Calon Wali Kota Solo dan dinyatakan sah," kata Abang Baginda Muhammad Mahfuz Hasibuan.
Baca juga:
Gibran Yakin PDIP Sudah Siapkan Pasangan Duet di Pilkada Solo
Jalan Mulus dan Ambisi Politik Gibran Maju Pilkada Solo
Gibran Daftar Cawalkot ke PDIP Jateng, FX Rudy Tunggu Rekomendasi DPP
Gibran Ungkap Pesan Jokowi: Harus Ikhlas
Gibran dan Bobby Maju Pilkada, Jokowi Bantah Bangun Dinasti Politik