Menko PMK dan Kepala BNPB Tinjau Pintu Air Manggarai
Doni dan Muhadjir mendengarkan pemaparan dari perwakilan dari Dinas Sumber Daya Air Pemprov DKI Jakarta yang mendampingi mereka.
Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan RI (Menko PMK) Muhadjir Effendy dan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Doni Monardo meninjau Pintu Air di Manggarai, Jakarta.
Mereka datang secara bersamaan sekitar pukul 15.50 WIB, Kamis (2/1). Usai turun dari mobil, mereka langsung mengarah ke Pintu Air Manggarai.
-
Kapan Ganjar-Mahfud berangkat ke MK? Pasangan nomor urut 03, Ganjar Pranowo-Mahfud MD menghadiri sidang putusan perselisihan hasil pemilihan umum (PHPU) di Mahkamah Konstitusi (MK) pada hari ini, Senin, (22/4).
-
Siapa yang digugat oleh Ganjar Pranowo ke MK? Ganjar menyebut, gugatan ke MK penting untuk membuka kecurangan selama proses Pemilu.
-
Dimana Menko PMK melakukan kunjungan kerja di Banyuwangi? Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK), Muhadjir Effendy, melakukan kunjungan kerja selama dua hari di Banyuwangi, 7-8 Maret 2024.
-
Kapan Tim Kota Bandung dan Kemenko PMK melakukan kunjungan? Akhir Oktober lalu, mereka datang ke Kecamatan Lengkong dan Kiaracondong sebagai tindak lanjut dari evaluasi terpadu percepatan penurunan stunting di Provinsi Jawa Barat yang digelar Kemenko PMK.
-
Kapan Ganjar Pranowo bertemu dengan pelaku UMKM di Banyumas? Capres nomor urut 3, Ganjar Pranowo menghadiri silaturahmi bersama Asosiasi Pengusaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Selasa (9/1/2024).
-
Bagaimana MKMK dibentuk? Ketiga orang ini dipilih secara aklamasi oleh seluruh hakim konstitusi.
Doni dan Muhadjir mendengarkan pemaparan dari perwakilan dari Dinas Sumber Daya Air Pemprov DKI Jakarta yang mendampingi mereka.
"Ya saya hari ini mencoba meninjau beberapa titik untuk mengecek kondisi lapangan terutama di dalam penanganan khususnya kepada yang menjadi korban banjir," kata Muhadjir di lokasi, Kamis (2/1).
Di samping itu, lanjut Muhadjir, mereka juga melihat beberapa fasilitas, serta sarana dan prasarana yang digunakan untuk mengantisipasi banjir.
"Ya kita tidak ingin sih kejadian hujan ekstrem seperti yang terjadi kemarin tapi kan kita tidak boleh memandang remeh," tutupnya.
Reporter: Yopi Makdori
Sumber: Liputan6.com