Minyak Tumpah di Karawang, Ridwan Kamil Adukan Pertamina ke Jokowi
Pemerintah Provinsi Jawa Barat meminta Pertamina bertanggung jawab penuh terkait tumpahan minyak (oil spill) Pertamina Hulu Energi Offshore North West Java (PHE ONWJ) di Karawang.
Pemerintah Provinsi Jawa Barat meminta Pertamina bertanggung jawab penuh terkait tumpahan minyak (oil spill) Pertamina Hulu Energi Offshore North West Java (PHE ONWJ) di Karawang.
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menilai, insiden itu merugikan banyak pihak. Di antaranya, masyarakat, kerusakan lingkungan dan mempengaruhi sektor bisnis.
-
Apa yang dikatakan oleh Ridwan Kamil saat maju di Pilkada Jakarta? Calon pesaing Anies, Ridwan Kamil tak kalah kuat. Ridwan Kamil mendapatkan lampu hijau dari partai koalisi Prabowo-Gibran untuk maju Pilkada Jakarta. Partai-partai yang menyatakan kesiapan mengusung Ridwan Kamil itu adalah Gerindra, PAN dan Golkar. Bahkan, Gerindra sudah terang-terangan menginginkan kadernya menjadi calon wakil gubernur untuk mendampingi Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta 2024."Secara alami secara manusiawi, kami ingin wakil kami ada di wakil gubernur," kata Habibburokhman kepada wartawan.
-
Kenapa Ridwan Kamil mengingatkan Presiden Jokowi tentang pembangunan IKN? Dalam Rapat Koordinasi Nasional IKN, pria yang akrab disapa Emil itu mengaku pernah mengingatkan Presiden RI Joko Widodo tentang kompleksitas dalam membangun ibu kota negara baru.
-
Apa harapan Ridwan Kamil terkait hasil Pilpres? Saya sebagai ketua TKD Jabar kalau ternyata bisa bagus suara 02 satu putaran, kalau tidak tentu masih ada proses sampai Juni
-
Kenapa Ridwan Kamil memberikan anggaran untuk RW di Jakarta? Usulannya tersebut agar warga dapat meningkatkan kesadaran dan kepedulian di wilayahnya masing-masing. "Masa Bandung bisa, Jakarta nggak? Apa yang terjadi? RW-RW warganya ikut mikirin mendesain sendiri wilayahnya. Coba bayangkan," jelasnya.
-
Bagaimana Golkar merespon wacana Ridwan Kamil maju di Pilkada Jakarta? Golkar merespons wacana Ridwan Kamil bersedia maju di Pilkada DKI Jakarta karena berasumsi eks Gubernur Jakarta Anies Baswedan tidak akan maju lagi sebagai calon gubernur. Saat itu, Anies merupakan capres yang berkontestasi di Pilpres 2024. Oleh karena itu, Golkar memberikan penugasan kepada Ridwan Kamil untuk maju di Jakarta dan Jawa Barat.
-
Kenapa Ridwan Kamil menemui Jusuf Kalla? “Beliau kan orang pintar ya dan penuh dengan pengalaman, arif, bijaksana. Sehingga saya perlu mendapatkan arahan, wejangannya dari beliau,” sambungnya.
"Saya minta Pertamina bertanggung jawab penuh terhadap semua hal. Dari bisnisnya, ikan yang tidak bisa ditangkap, nelayan yang kehilangan mata pencaharian, kerusakan hutan bakau, dan lain-lain," kata dia di Mapolda Jabar, Kota Bandung, Rabu (7/8).
"Saya kira harus dibuat komitmen, diselesaikan secara 100 persen," katanya melanjutkan.
Ia sendiri segera meninjau lokasi tumpahan minyak untuk memastikan sejauh mana upaya penanggulangan dilakukan oleh Pertamina. Hasil peninjauan itu akan diserahkan langsung kepada Presiden, Joko Widodo.
"Nanti harus saya laporkan ke Presiden. Mudah-mudahan prosesnya berlangsung," ucap dia.
Selain dilaporkan kepada presiden, hasil peninjauan akan dijadikan bahan untuk berkoordinasi dengan berbagai pihak terkait, supaya kelangsungan hidup masyarakat yang terdampak tidak bermasalah.
"Salah satunya adalah kompensasi dari kehilangan mata pencaharian juga harus diselesaikan oleh Pertamina," kata dia.
Baca juga:
Pemerintah Belum Pikirkan Sanksi untuk Pertamina Soal Tumpahan Minyak di Karawang
Warga yang Bersihkan Limbah Minyak Pertamina Terserang Penyakit Kulit dan Ispa
Pertamina Larang Masyarakat Beli BBM untuk Dijual
Operasional Pertamina Tidak Terganggu Usai Gempa Banten
Pemkab Karawang Bentuk Timsus Kebocoran Minyak Pertamina
Ridwan Kamil Tetapkan Tumpahan Minyak Pertamina di Karawang Sebagai Force Majeure