Muhadjir, Retno dan Istri Puspayoga Merapat ke Istana Jelang Pelantikan Menteri
Pelantikan menteri Jokowi-Ma'ruf Amin akan digelar di Istana Negara pukul 10.00 WIB. Sebelum dilantik, Jokowi terlebih dahulu memperkenalkan para menteri di Istana Merdeka Jakarta. Perkenalan akan dimulai pukul 08.30 WIB.
Presiden Joko Widodo dan Ma'ruf Amin akan mengumumkan kabinet kerja II selanjutnya. Terlihat beberapa orang yang sudah terlihat dan dipanggil. Mulai dari Mahfud MD hingga Prabowo.
Namun terlihat dari pantauan merdeka.com ada beberapa tokoh yang kemarin tidak dipanggil tapi hari ini hadir. Yaitu Mantan Kemendikbud Muhadjir Effendy, Mantan Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, dan Istri mantan Menteri Koperasi dan UKM Puspayoga yaitu I Gusti Ayu Bintang Darmawati bersama sang suami.
-
Apa yang dilakukan Menhan Prabowo Subianto bersama Kasau Marsekal Fadjar Prasetyo? Prabowo duduk di kursi belakang pesawat F-16. Pilot membawanya terbang pada ketinggian 10.000 kaki.
-
Kapan Jokowi memanggil dua menteri PKB tersebut? Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanggil dua menteri Partai Kebangkitan Bangsa, yaitu Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Indonesia (Mendes-PDTT) Abdul Halim Iskandar dan Menaker Ida Fauziyah.
-
Siapa yang memberikan hadiah peta jadul Indonesia kepada Retno Marsudi? Lebih mengharukan, secara khusus, beliau memberi saya peta Indonesia tahun 1890 yang sengaja beliau peroleh pada saat beliau berkunjung ke Belanda minggu lalu,"
-
Apa yang terjadi di Bukber Kabinet Jokowi? Bukber Kabinet Jokowi Tak Dihadiri Semua Menteri 01 & 03, Sri Mulyani: Sangat Terbatas
-
Apa yang disampaikan Retno Marsudi kepada Komisi I DPR RI? "Kita masih akan berjumpa lagi Insyallah pada satu kali lagi yang saya dengar, tapi pertemuan hari ini merupakan salah satu pertemuan terakhir kita. Untuk itu, betul-betul dari lubuk hati yang paling dalam saya mengucapkan terima kasih banyak," kata Retno.
-
Kapan Prabowo bertemu Jokowi? Presiden terpilih Prabowo Subianto bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana kepresidenan, Jakarta, Senin (8/7) siang.
Mereka berlalu sambil melambaikan tangan. Sebelumnya diketahui dua hari yang lalu Jokowi memanggil 30 tokoh untuk jadi calon menteri. Beberapa dari mereka sudah tak asing lagi di kabinet kerja I.
Pelantikan menteri Jokowi-Ma'ruf Amin akan digelar di Istana Negara pukul 10.00 WIB. Sebelum dilantik, Jokowi terlebih dahulu memperkenalkan para menteri di Istana Merdeka Jakarta. Perkenalan akan dimulai pukul 08.30 WIB.
Baca juga:
Jelang Dilantik Sebagai Menteri, Luhut dan Teten Datang ke Istana Bersama Istri
Tak Pakai Baju Putih, Para Calon Menteri Pakai Batik di Istana
Dua Hari Jokowi Mencari Menteri
Senyum Dokter Terawan Seusai Bertemu Jokowi di Istana
VIDEO: Warna-Warni Audisi Calon Menteri Jokowi Hari Kedua
Jokowi Tunjuk Kakak Cak Imin Jadi Mendes, Ida Menaker & Agus Suparmanto Mendag
Jokowi Lantik Menteri Hari Ini, Prabowo Hingga Sri Mulyani Hadir ke Istana