Puncak arus balik di Tol Tangerang-Merak diprediksi terjadi 23-24 Juni
PT Marga Mandalasakti (ASTRA Tol Tangerang-Merak) menyatakan dari data yang ada, tercatat 51.199 kendaraan berasal dari kawasan wisata pantai Anyer dan Carita di Banten.
Sebanyak 51.119 kendaraan melintasi tol Tangerang-Merak dengan tujuan wisata pantai Anyer dan Carita. Jumlah tersebut, diyakini menambah kepadatan arus lalu lintas disaat arus balik lebaran terjadi.
PT Marga Mandalasakti (ASTRA Tol Tangerang-Merak) menyatakan dari data yang ada, tercatat 51.199 kendaraan berasal dari kawasan wisata pantai Anyer dan Carita di Banten.
-
Kapan puncak arus balik Lebaran 2023? PT Jasa Marga (Persero) Tbk mencatat sebanyak 1.589.499 kendaraan kembali ke wilayah Jabotabek pada 24-29 April 2023 yang dipantau dari 4 Gerbang Tol (GT) Utama.
-
Kapan puncak arus mudik Lebaran diperkirakan terjadi? Arus mudik Lebaran diperkirakan terjadi pada 19-21 April 2023.
-
Di mana jalur mudik dan balik Lebaran 2023 terpadat? Jalan Tol Trans Jawa menjadi jalur mudik dan arus balik terpadat di Indonesia.
-
Dimana terjadi kepadatan arus mudik menjelang Lebaran 2024? Kepadatan mulai terjadi di kawasan Pelabuhan Merak, Banten, oleh rombongan pemudik yang ingin berpergian lewat jalur laut.
-
Apa makna di balik ucapan selamat Tahun Baru Imlek? Memberikan ucapan selamat Imlek 2024 memiliki makna penting karena itu merupakan bentuk penghargaan dan kebersamaan dalam merayakan perayaan Tahun Baru Imlek. Ucapan selamat tersebut tidak hanya sebagai ungkapan formalitas, tetapi juga mencerminkan rasa hormat terhadap budaya dan tradisi yang dijunjung tinggi oleh masyarakat Tionghoa.
-
Di mana sebagian besar orang akan mudik Lebaran? Paling banyak di Pulau Jawa.
Kepala Divisi Hukum dan Humas PT Marga Mandalasakti Indah Permanasari mengungkapkan, dari data dan pengamatan di lapangan, puncak arus balik dan libur lebaran d Tol Tangerang Merak akan terjadi pada H+7 dan 8 atau Sabtu dan Minggu (23-24/6).
"Puncak arus balik diprediksi jatuh pada H+7 dan H+8 atau hari Sabtu dan Minggu ini. Perkiraan kami, puncak arus balik diikuti dengan penyeberangan di Pelabuhan Merak yang ramai malam nanti," ujar Indah dalam keterangan resminya, Selasa (19/6).
Menurut Indah, rata-rata kendaraan yang akan kembali lewat tol Tangerang-Merak ini adalah pemudik asal Pulau Sumatera yang pulang menggunakan kendaraan pribadi roda empat dan arus wisata dari wilayah Anyer-Carita-Tanjung Lesung.
Mempersiapkan hal itu, pihaknya mengaku akan memaksimalkan operasional 89 gardu reguler yang terdapat pada 10 Gerbang Tol.
"Gardu ini terdiri atas 7 gardu reversible dan 5 gardu tandem, dengan komposisi Gardu Tol Otomatis (GTO) sebanyak 23 gardu terdiri atas 12 Gardu Entrance, 9 Gardu Exit dan 2 Gardu Ramp," katanya.
Baca juga:
Masih jadi lokasi favorit, warga nikmati libur panjang di Kota Tua
H+5 Lebaran, Menhub Budi berangkatkan 600 pemudik pulang kampung ke Jawa Tengah
Libur Lebaran selesai, 18 ribu pemudik sudah tiba di Stasiun Gambir
H+5 Lebaran, Stasiun Pasar Senen kedatangan 22.000 penumpang
Sore ini polisi terapkan one way dari Tol Palimanan hingga Jakarta