Soal Komjen Budi dan KPK vs Polri, Jokowi bilang nanti saya jelaskan
"Akan saya jelaskan nanti ya," imbuh Jokowi.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) hari ini melakukan blusukan di Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat serta beberapa tempat lain di Jakarta. Jokowi tak banyak bicara saat ditanya soal KPK vs Polri.
"Akan saya jelaskan nanti," kata Jokowi usai blusukan di Blok A Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat, Minggu (25/1).
Jokowi juga menjawab hal yang sama saat ditanya kapan Komjen Budi Gunawan dilantik sebagai Kapolri menggantikan Jenderal Sutarman.
"Akan saya jelaskan nanti ya," imbuh Jokowi.
Hingga saat ini Komjen Budi Gunawan yang menjadi calon Kapolri tunggal pilihan Jokowi tak juga dilantik, lantaran oleh KPK ditetapkan sebagai tersangka kasus rekening gendut Polri.
Hari ini selain blusukan, Jokowi juga menggelar olahraga sepeda santai di seputaran Jalan Thamrin dan Sudirman.
-
Kapan Jokowi memanggil dua menteri PKB tersebut? Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanggil dua menteri Partai Kebangkitan Bangsa, yaitu Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Indonesia (Mendes-PDTT) Abdul Halim Iskandar dan Menaker Ida Fauziyah.
-
Kapan Kepala BPIP meresmikan Pojok Taman Baca Pancasila di bantaran Kali Code Yogyakarta? Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Prof Yudian Wahyudi, meresmikan Pojok Taman Baca Pancasila sekaligus membagikan Program Basis (Bantuan Atasi Stunting) berupa pemberian makanan sehat serta pemberian paket belajar kepada anak-anak Bantaran Kali Code Yogyakarta, Senin (28/8/23).
-
Kapan Presiden Jokowi menganugerahkan Bintang Bhayangkara Nararya kepada ketiga anggota Polri? Presiden Joko Widodo hadir dalam Upacara Peringatan Hari Bhayangkara ke-78 Tahun 2024 di Pelataran Merdeka Monumen Nasional Jakarta, Senin (01/07).Di kesempatan yang sama, Jokowi juga memberikan atau menganugerahkan Tanda Kehormatan Bintang Bhayangkara Nararya.
-
Kapan pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden dan Wakil Presiden? Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI periode 2024-2029 pada 20 Oktober mendatang.
-
Kenapa sapi Presiden Jokowi di Blora mengamuk? Diketahui, sapi tersebut mengamuk saat warga berupaya menjatuhkannya untuk kemudian disembelih.
-
Siapa yang mendampingi Presiden Jokowi saat tiba di GWK? Tepat pukul 18.53 WITA Presiden Jokowi tiba di GWK didampingi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadi Mulyana, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahudin Uno, dan Pj. Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya.