Tito Akan Jadi Menteri, Kapolri Sementara Dijabat Wakapolri Ari Dono
"Tadi saya menerima Kapolri dan beliau menyampaikan diberikan amanah baru di pemerintahan namun apa kita lihat saja besok, kan besok pelantikan," kata dia.
Jenderal Tito Karnavian mengundurkan diri sebagai Kapolri dan anggota Polri. Surat pengunduran diri yang diserahkan Presiden Joko Widodo tersebut disahkan dalam Rapat Paripurna DPR, Selasa (22/10).
Ketua DPR Puan Maharani menyebut, Wakapolri Komjen Ari Dono bakal menggantikan Tito menjadi Kapolri sampai dipilih kembali Kapolri baru.
-
Apa yang terjadi di Bukber Kabinet Jokowi? Bukber Kabinet Jokowi Tak Dihadiri Semua Menteri 01 & 03, Sri Mulyani: Sangat Terbatas
-
Kapan Jokowi memanggil Kapolri dan Jaksa Agung? "Sudah saya panggil tadi," kata Presiden Jokowi saat diwawancarai di Istora Senayan, Jakarta, Jumat (27/5).
-
Kapan Jokowi mencoblos? Presiden Joko Widodo atau Jokowi telah melakukan pencoblosan surat suara Pemilu 2024 di TPS 10 RW 02 Kelurahan Gambir, Jakarta Pusat, Rabu (14/2).
-
Kapan Jokowi memanggil dua menteri PKB tersebut? Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanggil dua menteri Partai Kebangkitan Bangsa, yaitu Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Indonesia (Mendes-PDTT) Abdul Halim Iskandar dan Menaker Ida Fauziyah.
-
Kapan Prabowo bertemu Jokowi? Presiden terpilih Prabowo Subianto bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana kepresidenan, Jakarta, Senin (8/7) siang.
-
Kapan Presiden Jokowi meresmikan Bandara Panua Pohuwato? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan Bandar Udara Panua Pohuwato di Provinsi Gorontalo.
"Presiden sudah disampaikan yang akan menjadi pelaksana tugas adalah Wakapolri pak Ari Dono sampai ditentukan lagi siapa pengganti Kapolri," kata Puan di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (22/10).
Puan mengatakan, ada dua surat yang telah diterima oleh DPR. Pertama, surat presiden terkait pemberhentian Kapolri Jenderal Tito Karnavian. Serta, surat pengunduran diri Tito sebagai Kapolri dan anggota Polri.
"Kemudian beliau menyampaikan surat terkait penugasan lain kepada Kapolri dan tentu saja surat pengunduran diri dari Kapolri yang menyatakan beliau meminta mengundurkan diri sebagai anggota polri dan sebagai Kapolri," kata Puan.
Puan merahasiakan apa jabatan baru yang bakal diemban oleh Tito. Puan mengaku telah bertemu langsung Kapolri siang ini.
"Tadi saya menerima Kapolri dan beliau menyampaikan diberikan amanah baru di pemerintahan namun apa kita lihat saja besok, kan besok pelantikan," kata dia.
Baca juga:
Calon Menteri di Kabinet Kerja II, Harta Agus Gumiwang Mencapai Rp 220 M
Perang Dagang Masih Jadi Tantangan Bagi Pemerintah Jokowi Periode II
Jokowi Umumkan Kabinet Kerja Jilid II Rabu Pagi, 34 Kemeja Putih Disiapkan
Sama-sama Jadi Calon Menteri, Fachrul Razi Sebut Hubungannya dengan Prabowo Baik
Meski Belum Ditunjuk, Menteri Perdagangan Baru Sudah Punya Agenda Padat
Dipanggil Jokowi jadi Menteri, Fachrul Razi Mengaku Bahas Keamanan Hingga SDM