Transjakarta Bekasi-Jakarta Setop Operasi
Dadang menyebut, angkutan massal yang sudah berhenti beroperasi dari Kota Bekasi adalah Perum Damri, kemudian Transjakarta pemberangkatan dari Summrecon Bekasi dan Terminal Bekasi, serta Transjabodetabek pemberangkatan dari Tol Bekasi Barat.
Dinas Perhubungan Kota Bekasi, Jawa Barat, mencatat adanya pengurangan transportasi massal masuk ke Jakarta menjelang diberlakukannya pembatasan sosial berskala besar (PSBB) di Jakarta pada Jumat, 10 April 2020.
"Bahkan sudah ada yang zero (tidak beroperasi)," kata Kepala Dinas Perhubungan Kota Bekasi, Dadang Ginanjar pada Jumat (10/4).
-
Kapan peningkatan kasus Covid-19 terjadi di Jakarta? Adapun kasus positif Covid-19 pada 27 November sampai 3 Desember mengalami kenaikan sebanyak 30 persen dibanding pekan sebelumnya, yaitu pada 20-26 November.
-
Apa yang terjadi pada kasus Covid-19 di Jakarta menjelang Nataru? Kasus Covid-19 meningkat di Ibu Kota menjelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.
-
Kapan virus corona ditemukan? Virus virus adalah sekelompok virus yang meliputi SARS-CoV (virus korona sindrom pernafasan akut parah), MERS-CoV (sindrom pernapasan Timur Tengah coronavirus) dan SARS-CoV-2, yang menyebabkan Covid-19.
-
Apa tujuan dari perpanjangan jam operasional Transjakarta? Perpanjangan jam operasional armada bus Transjakarta diharapkan dapat mengantisipasi terjadinya kepadatan pelanggan setelah laga berlangsung. Sehingga, masyarakat yang menonton bisa kembali ke rumahnya masing-masing dengan cepat.
-
Kenapa kecepatan Transjakarta selama uji coba dikurangi? “Tadi kecepatannya dikurangi setengah, sudah dihitung oleh dishub, tadi karena dikawal, kecepatan dikurangi setengah,” kata Heru di Bandara Soekarno Hatta, Rabu (5/7).
-
Bagaimana peningkatan kasus Covid-19 di Jakarta menjelang Nataru? Peningkatan kasus Covis-19 di DKI Jakarta aman dan sangat terkendali. Tidak ada kenaikan bermakna angka perawatan rumah sakit juga.
Dadang menyebut, angkutan massal yang sudah berhenti beroperasi dari Kota Bekasi adalah Perum Damri, kemudian Transjakarta pemberangkatan dari Summrecon Bekasi dan Terminal Bekasi, serta Transjabodetabek pemberangkatan dari Tol Bekasi Barat.
"Tinggal angkutan yang dioperasikan mayasari pemberangkatan dari Terminal Bekasi, itu juga tinggal 20 persen," kata dia.
Ia mengatakan, sejak penyebaran virus corona ditetapkan sebagai pandemi, pemerintah melakukan pengawasan terhadap angkutan massal menuju ke Jakarta. Instansinya melarang bus dengan kapasitas 50 tempat duduk hanya boleh mengangkut 20 penumpang.
"Sekarang penumpang juga sudah menurun, bahkan tadi saya melihat bus jurusan Merak tidak ada penumpangnya, sudah susah nyari penumpang," kata Dadang.
Baca juga:
Halte dan Bus Transjakarta Sepi Penumpang di Hari Pertama PSBB
Selama PSBB, Transjakarta Lakukan Perubahan Pola Operasional
Selama PSBB, Cek Rute TransJakarta dan Aturannya
PSBB: Transportasi Umum di Jakarta Beroperasi dari Pukul 06.00 WIB-18.00 WIB
Pemasangan Bilik Disinfektan di Halte Transjakarta
Transjakarta Wajibkan Penumpang Gunakan Masker