VIDEOGRAFIS: Demi Sesama Bertaruh Nyawa Lawan Covid-19
Perawat yang gugur itu bernama Susiana Marlia Dewi. Dia meninggal dunia setelah 12 hari berjuang melawan Virus Corona.
Perawat yang gugur itu bernama Susiana Marlia Dewi. Dia meninggal dunia setelah 12 hari berjuang melawan Virus Corona. Kepada merdeka.com, sang suami, Angger Dwi Estu Nugroho menceritakan hari-hari terakhir kebersamaannya bersama sang istri.
Bukan untuk memamerkan kesedihannya mengorek luka lama. Angger, yang juga seorang perawat, ingin kita semua menyadari, kepergian istrinya dan ratusan perawat lainnya adalah bukti. Covid-19 itu nyata.
-
Apa yang menjadi tanda awal mula pandemi Covid-19 di Indonesia? Pada tanggal 2 Maret 2020, Indonesia melaporkan kasus pertama virus Covid-19, menandai awal dari pandemi yang memengaruhi seluruh masyarakat.
-
Kapan virus corona ditemukan? Virus virus adalah sekelompok virus yang meliputi SARS-CoV (virus korona sindrom pernafasan akut parah), MERS-CoV (sindrom pernapasan Timur Tengah coronavirus) dan SARS-CoV-2, yang menyebabkan Covid-19.
-
Kapan kasus Covid-19 pertama di Indonesia diumumkan? Presiden Jokowi mengumumkan hal ini pada 2 Maret 2020, sebagai kasus Covid-19 pertama di Indonesia.
-
Apa yang terjadi pada kasus Covid-19 di Jakarta menjelang Nataru? Kasus Covid-19 meningkat di Ibu Kota menjelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.
-
Bagaimana virus Covid-19 pertama kali masuk ke Indonesia? Kasus ini terungkap setelah NT melakukan kontak dekat dengan warga negara Jepang yang juga positif Covid-19 saat diperiksa di Malaysia pada malam Valentine, 14 Februari 2020.
-
Kapan peningkatan kasus Covid-19 terjadi di Jakarta? Adapun kasus positif Covid-19 pada 27 November sampai 3 Desember mengalami kenaikan sebanyak 30 persen dibanding pekan sebelumnya, yaitu pada 20-26 November.
Baca juga:
Cara Asuh Anak Selama Pandemi Covid-19, Orangtua Harus Tahu
Epidemiolog: Perhatikan Protokol Kesehatan di Ruang Tunggu & Area Makan Bioskop
573 Pasien di Riau Sembuh dari Covid-19
INFOGRAFIS: Trik agar Anak Terhindar dari Covid-19
Keluarkan Edaran, Gubernur Riau Minta Warga Tak ke Luar Kota saat Libur Panjang
3 Orang Positif Covid-19, Pasar Harjodaksino Solo Ditutup 2 Hari
Suasana Prancis Usai Sehari Tembus 42.000 Positif Covid-19