Bandingkan era Soeharto & Jokowi, Amien Rais bilang lebih parah ini
Bandingkan era Soeharto & Jokowi, Amien Rais bilang lebih parah ini. Politisi senior Partai Amanat Nasional (PAN) Amien Rasis menilai, pertarungan kekuasaan di Pilgub DKI Jakarta sangat ketat. Bahkan pada putaran kedua ini, Amien menuding adanya penyalahgunaan kekuasaan Pemerintah untuk melindungi salah satu kandidat.
Politisi senior Partai Amanat Nasional (PAN) Amien Rasis menilai, pertarungan kekuasaan di Pilgub DKI Jakarta sangat ketat. Bahkan pada putaran kedua ini, Amien menuding adanya penyalahgunaan kekuasaan Pemerintah untuk melindungi salah satu kandidat.
Padahal, kata dia, Bung Karno dan Soeharto tak pernah menggunakan kekuasaanya untuk melibatkan TNI dan Polri dalam hal ini.
"Dulu Pak Karno (Soekarno) dan Pak Harto (Soeharto) belum pernah terang-terangan melibatkan TNI, tapi yang satu ini, luar biasa," kata Amien di Restoran Batik Kuring kawasan SCBD, Jakarta Pusat, Selasa (18/4).
Mantan ketua MPR RI ini pun meminta semua pihak mengantisipasi segala bentuk kecurangan pada hari pencoblosan besok. Sebab, Amien mengatakan, pasangan Anies-Sandi akan menghadapi kekuatan yang sangat besar.
Bahkan dia menyatakan pertarungan perebutan kursi DKI 1 laiknya perang badar di zaman Rasulullah.
"Saya kira betul besok perang badar. Ketika Anda lemah Anda diremehkan, datanglah pada Allah," tegas Amien.
Baca juga:
Timses: Peluang menang terbuka, tapi tergantung partisipasi Ahokers
Ketum PAN minta warga DKI tolak kedaulatan memilih ditukar sembako
Anies ibaratkan besok perang badar: Pertolongan Allah akan datang
Ini 10 format peserta tamasya Al Maidah saat mendatangi TPS-TPS
Prabowo terusik politik sembako: Kita Pandawa yang dicurangi kurawa
Pilkada Jakarta, Depok berstatus siaga satu
Kapolda soal Tamasya Al Maidah: Kalau melanggar kita tindak tegas
-
Kapan Soeharto hampir diracun? Di Blitar Selatan, TNI juga menggelar Operasi Trisula. Saat Itulah, Soeharto Mengaku Sempat Mau Dibunuh Dengan Racun Tikus
-
Siapa yang berencana meracuni Soeharto? Rupanya tamu wanita yang tidak kami undang itu berencana meracuni kami sekaluarga," kata Soeharto.
-
Siapa yang menjodohkan Soeharto dengan Ibu Tien? Ibu Prawiro, mengingatkan Soeharto, saat itu sudah 26 tahun. Usia yang cukup matang untuk berumah tangga. Pemuda seumuran di desanya nyaris semua sudah berkeluarga, tinggal dia yang membujang.
-
Siapa yang memberikan gelar Waliyul Amri kepada Presiden Soekarno? Para pemuka agama Islam dari Nahdlatul Ulama (NU) pernah menganugerahi sosok Presiden Soekarnodengan gelar Waliyul Amri.
-
Kenapa Soeharto diawasi ketat setelah Peristiwa G30S/PKI? Angkatan Darat tak mau Soeharto diculik oleh kekuatan PKi yang masih tersisa.
-
Kapan Titiek Soeharto menjenguk Prabowo Subianto? Dalam keterangan unggahan beberapa potret yang dibagikan, terungkap jika momen tersebut berlangsung pada Senin (1/7) kemarin.