Bertemu Ketum PAN, Rhoma Irama bilang 'Bagus sekali jika bisa bergabung'
Zulkifli Hasan mendatangi Rhoma IRama ke kediamannya.
Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan mendatangi kediaman Ketua Umum Partai Idaman Rhoma Irama di daerah Pondok Jaya, Mampang, Jakarta Selatan, Kamis (28/12). Bertandang ke rumah Rhoma Irama, Zulkifli Hasan didampingi oleh Ketua DPW PAN DKI Jakarta Eko Hendro Purnomo atau yang dikenal sebagai Eko Patrio.
Zul Hasan mengatakan kedatangannya ingin bersilaturahmi dengan raja dangdut tersebut. Dalam pertemuan, dia mengaku membicarakan masalah bangsa dari mulai politik, ekonomi, sosial, dan budaya.
-
Bagaimana Zulkifli Hasan mendorong perkembangan UMKM? Dirinya kembali menambahkan, bahwa UMKM lokal akan bisa lebih berkembang melalui e-commerce."Kamu semua bisa jualan bahkan sampai ke luar negeri, semuanya ada lengkap kan? Kaya mas Ardi ini sampai diajarin buka toko dan pakai fitur-fitur di Kampus Shopee, jadi omset bisa tambah banyak," tambah Zulkifli Hasan.
-
Apa yang dibahas Mendag Zulkifli Hasan dan Menteri Singapura dalam pertemuan bilateral tersebut? Pada pertemuan bilateral tersebut, kedua Menteri membahas upaya peningkatan kerja sama ekonomi digital melalui ASEAN Digital Economy Framework Agreement dan Joint Initiative on e-Commerce di Organisasi Perdagangan Dunia (WTO).
-
Mengapa Zulkifli Hasan menekankan pentingnya UMKM? Mendag Zulhas menjelaskan sektor UMKM memiliki peran strategis dan besar dalam mendukung pertumbuhan ekonomi negara. “UMKM menopang masa depan ekonomi Indonesia, kenapa? Karena 64% bisnis di Indonesia berasal dari UMKM, Kuncinya UMKM maju, ekonomi maju.” jelas Zulhas.
-
Mengapa Zulkifli Hasan merasa PAN layak menjadi pemenang di Pemilu 2024? "Kalau lihat malam ini wajar PAN menjadi pemenang pemilu, layak, pantas. Kader PAN punya talenta. Oleh karena itu, mari kita songsong kemenangan PAN di Pemilu 2024," ujar Zulhas dalam sambutannya di Tennis Indoor Senayan, Jakarta, Selasa (29/8/2023).
-
Siapa yang menunggu kedatangan Zulkifli Hasan untuk menentukan cawapres Prabowo? jadi artinya beliau memang menunggu pak Zul." Langsung Deklarasi Cawapres?
-
Mengapa Mendag Zulkifli Hasan setuju dengan pembentukan kelompok kerja dengan Singapura? “Saya setuju dan mendukung inisiatif dibentuknya kelompok kerja tersebut karena volume perdagangan Indonesia dengan Singapura yang cukup besar serta sebagai tetangga dekat dalam lingkup ASEAN,” jelas Mendag Zulkifli Hasan.
"Hari ini kita ketemu Bang Haji Rhoma untuk membicarakan masalah bangsa," kata Zul dalam keterangan tertulis, Kamis (28/12).
Saat ditanya apakah kedatangan tersebut ingin mengajak Rhoma bergabung ke PAN, Zul menjawab "Jika memang bergabung dengan PAN itu bagus".
Meski demikian, Ketua MPR ini berharap dan mendoakan Partai Idaman lolos ke Pemilu 2019 karena saat ini partai tersebut masih menggugat keputusan Komisi Pemilihan Umum (KPU) yang tidak meloloskan partai tersebut.
"Kita tetap berharap Partai Idaman lolos ke Pemilu 2019 agar kita bisa berjuang bersama-sama," ujarnya.
Sementara itu, Rhoma Irama menyambut baik apabila diajak oleh Zulkifli Hasan bergabung ke partai yang lahir di era reformasi tersebut.
"Bagus sekali jika saya bisa bergabung dengan PAN. Partai reformasi," ujarnya.
(mdk/rzk)